BA Gagal Lelang Paket Jalan Suri tige sagi

KELOMPOK KERJA PENGADAAN BARANG/ JASA
PADA DINAS PEKERJAAN UMUM KABUPATEN GAYO LUES
TAHUN ANGGARAN 2015
Jalan Arul Batin No. 3 Blangkejeren
BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
Nomor : 07.4/PJA-DPUGL/OTSUS-BM/2015
Pada hari ini Rabu tanggal Satu Bulan April tahun Dua Ribu Lima Belas, Pokja Pengadaan
Barang/Jasa Pada Dinas Pekerjaan Umum Kab. Gayo Lues Tahun Anggaran 2015 telah melaksanakan
E-Lelang Pemilihan Langsung untuk pekerjaan sebagai berikut :
Pekerjaan
Sumber Dana
Nilai Total HPS
Metode Pelelangan
Metode Dokumen
Metode Evaluasi
Website LPSE

: (Lanjutan) Peningkatan Jalan Suri - Tige Sagi
: APBK (Otsus) Tahun Anggaran 2015
: Rp. 2.250.000.000,(dua milyar dua ratus lima puluh juta rupiah)
: Pascakualifikasi

: 1 (satu) file
: Sistem Gugur
: http://lpse.gayolueskab.go.id/

Berdasarkan tahapan pelelangan pada aplikasi SPSE diperoleh hasil sebagai berikut :
1. Jumlah Penyedia Jasa yang mendaftar sebanyak 12 (dua sebelas) peserta;
2. Penyedia Jasa yang meng-upload/memasukkan dokumen penawaran sebanyak 3 (tiga) peserta;
3. Hasil Evaluasi adalah sebagai berikut :
No.

Nama Perusahaan

Hasil Evaluasi

Hasil Evaluasi

Administrasi

Teknis


1

PT. Seneren Perkasa Abadi

Memenuhi

Tidak
Memenuhi

2

CV. Ekan

Memenuhi

Tidak
Memenuhi

3


PT. Pantan Cuaca

Memenuhi

Tidak
Memenuhi

Keterangan
Dalam
dokumen
penawaran,
metode
pelaksanaan tidak sesuai
dengan
dokumen
pengadaan
Analisa
teknis
yang
ditawarkan tidak sesuai

dengan
jadwal
pelaksanaan pekerjaan
Dalam
dokumen
penawaran, Analisa teknis
yang ditawarkan tidak
sesuai dengan jadwal
pelaksanaan pekerjaan

4. Pokja Pengadaan Barang/Jasa Pada Dinas Pekerjaan Umum Kab. Gayo Lues Tahun Anggaran
2015 menyatakan PELELANGAN GAGAL berdasarkan Perpres No. 54 Tahun 2010 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah beserta perubahannya sebagaimana ketentuan pada Pasal 83
ayat (1.d), maka ditindaklanjuti dengan melakukan Pelelangan/Pemilihan Langsung Ulang”.

5. Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.