ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA ANEMIA PADA IBU HAMIL DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Anemia Pada Ibu Hamil Diwilayah Kerja Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo.

ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA ANEMIA
PADA IBU HAMIL DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS
TAWANGSARI KABUPATEN SUKOHARJO

SKRIPSI
Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan
Meraih Derajat Sarjana
S-1 Keperawatan

Di ajukan oleh :
ROHMAH DYAH NURHIDAYATI
J210080059

S1 KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

i

i


ii

PERNYATAAAN

Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu Perguruan
Tinggi dan sepanjang sepengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang
pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam
naskah dan disebutkan daftar pustaka.
Apabila ternyata kelak di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran
dalam pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggung jawab.

Surakarta,

Januari 2013

Rohmah Dyah Nurhidayati

iii


HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI
UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Sebagai civitas akademik Universitas Muhammadiyah Surakarta, saya yang
bertanda tangan di bawah ini :
Nama
NIM
Program Studi
Fakultas
Jenis Karya

:
:
:
:
:

Rohmah Dyah Nurhidayati
J210080059
KEPERAWATAN S1

Ilmu Kesehatan
Skripsi

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Muhammadiyah Surakarta Hak Bebas Royalti Noneksklusif (Nonexclusive Royalti-Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul: Analisis
Faktor Penyebab Terjadinya Anemia Pada Ibu Hamil Diwilayah Kerja
Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. Beserta perangkat yang ada
(jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Noneksklusif ini Universitas
Muhammadiyah Surakarta berhak menyimpan, mengalih media/ formatkan,
mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan
mempublikasikan skripsi saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai
penulis/ pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Dibuat di
: Surakarta
Pada Tanggal :
Januari 2013

Yang menyatakan,


`

Rohmah Dyah Nurhidayati

iv

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama
NIM
Program Studi
Jenis Karya
Judul Skripsi

:
:
:
:
:


Rohmah Dyah Nurhidayati
J210080059
S1 KEPERAWATAN
Skripsi
ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA
ANEMIA PADA IBU HAMIL DIWILAYAH KERJA
PUSKESMAS
TAWANGSARI
KABUPATEN
SUKOHARJO

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan
serahkan ini, merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan
ringkasan-ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila
dikemudian hari dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka
saya bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ilmu Kesehatan dan atau
gelar dan ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal
saya terima.
Surakarta,


Januari 2013

Yang membuat pernyataan,

Rohmah Dyah Nurhidayati

v

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah
selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang
lain. Dan hanya kepada Tuhan-mulah hendaknya kamu berharap”
(Q.A Al-Insyirah : 6-8)

“..sesungguhnya Allah tidak akan merubah nasib suatu kaum, kecuali kaum itu
sendiri yang merubah nasibny..”
(Q.S Ar-Ra’ad : 11)


“Berusahalah untuk tidak menjadi manusia yang berhasil tapi berusahalah
menjadi manusia yang berguna”
(Einstein)

“Sepahit apapun cobaan yang kita terima, hadapilah dengan senyum terindah
yang pernah kita miliki karena dibalik semua itu, pasti ada hikmah yang sangat
berharga untuk kita dapatkan”
(Penulis)

vi

PERSEMBAHAN

Setiap goresan tinta ini adalah wujud dari keagungan, kasih sayang atas
segala karunia Allah SWT yang diberikan kepada setiap umatnya. Dengan
mengucap syukur, ku persembahkan karya sederhana ini teruntuk :


Ibuku dan ayahku tercinta terima kasih atas dukungan, kasih sayang,
materi yang tidak hentinya dan Doa yang selalu ada dan mengalir terus




tanpa batas.



bantuan dan persaudaraan yang penuh cinta kasih.

Adikku (Fatimah) dan Nenekku tersayang terimakasih

atas perhatian,

Sahabat- sahabatku (Ficha, Vika, Lilis, Yuli, Dian R, Agnes, Pina, Baiq,
Esti, Emilia, Kiki, Pras, Eko, Ana) dan semua teman - teman S1






Keperawatan UMS 2008.
Teman – teman Kost Mila Mulya dan Kost Arista.
Almamater UMS tercinta.

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum warrohmatullohiwabarokatuh.
Alhamdulillahirobbil’alamin. Segala puji bagi Allah SWT yang selalu
penulis panjatkan atas nikmat, taufik dan hidayah Nya sehingga penulis dapat
menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “ANALISIS FAKTOR
PENYEBAB TERJADINYA ANEMIA PADA IBU HAMIL DIWILAYAH
KERJA PUSKESMAS TAWANGSARI KABUPATEN SUKOHARJO”. Dan
shalawat serta salam semoga tercurah kepada Nabi Muhammad SAW beserta
keluarga, para sahabat dan orang-orang yang selalu teguh di jalan Nya.
Adapun dalam penyusunan skripsi ini, penulis menyadari sepenuhnya
bahwa penulis banyak mendapat bimbingan dan saran yang amat bermakna dari
berbagai pihak, sehingga penyusunan skripsi ini dapat terselesaikan sesuai dengan
yang direncanakan. Untuk itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada :

1.

Prof. Drs. Bambang Setiaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

2.

Arif Widodo, A.Kep.,M.Kes., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3.

Winarsih Nur Ambarwati, S.Kep.,Ners.,ETN.,M.Kep., selaku Kepala
Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surakarta.
4.


Arina Maliya, A.Kep.,M.Si.,Med, selaku Sekretaris Program Studi
Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

5.

Bd. Sulastri, SKp.,Mkes, selaku pembimbing I yang telah memberikan
bimbingan, pengarahan dan masukan dalam penulisan skripsi ini.

viii

6.

Irdawati,

S.Kep.,Ns.,M.Si.,Med

selaku

Pembimbing II

yang telah

memberikan bimbingan, pengarahan dan masukan dalam penulisan skripsi
ini.
7.

H. Abi Muhlisin, SKM, M.Kep selaku Penguji yang telah memberikan saran
dan kritik demi penyelesaian skripsi ini.

8.

Rina Ambarwati, S.Kep.,Ners, selaku Koordinator Skripsi Fakultas Ilmu
Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

9.

Ayah, Ibu, Adikku tercinta dan seorang yang saya sayangi terima kasih atas
do’a restu, kasih sayang dan nasehat yang telah diberikan sehingga
penulisan skripsi ini terselesaikan.

10.

Teman-temanku

seperjuangan,

teman-teman

Keperawatan

S1’08

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan semangat
dan do’anya.
11.

Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah
memberikan dukungan dalam penyusunan skripsi ini.
Bahwa tanpa mereka semua, penyusunan skripsi ini mungkin belum bisa

terwujud. Meskipun demikian, pertanggung jawaban keseluruhan isi penulisan
skripsi ini merupakan tanggung jawab penulis.
Wassalamu’alaikum warrohmatullohiwabarokatuh.
Surakarta,

Januari 2013

Penulis,

Rohmah Dyah Nurhidayati

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ..............................................................................
HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................
HALAMAN PERNYATAAN.................................................................
HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI .
HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI .............................
HALAMAN MOTTO .............................................................................
HALAMAN PERSEMBAHAN ..............................................................
KATA PENGANTAR ............................................................................
DAFTAR ISI ..........................................................................................
DAFTAR GAMBAR ..............................................................................
DAFTAR TABEL ..................................................................................
DAFTAR GRAFIK.................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN ...........................................................................
ABSTRAK..................................................................................................
ABSTRACT .............................................................................................
BAB I PENDAHULUAN

i
ii
iii
iv
v
vi
vii
viii
x
xii
xiii
xiv
xv
xvi
xvii

A. Lat ar Belakang.............................................................................

1

B. Rumusan Masalah ..............................................................
C. Tujuan Penelitian ................................................................
D. Manfaat Penelitian ..............................................................
E. Keaslian Penelitian .............................................................
BAB II LANDASAN TEORI
A. Tinjauan Teoritik ................................................................
1. Anemia Pada Kehamilan ...............................................
2. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Anemia Pada Ibu
Hamil............................................................................
B. Kerangka Teori ...................................................................
C. Kerangka Konsep ...............................................................
D. Hipotesis ............................................................................
BAB III METODE PENELITIAN
A. Jenis dan Rancangan Penelitian...........................................
B. Tempat Dan Waktu Penelitian.............................................
C. Variabel Penelitian ..............................................................
D. Definisi Operasional ...........................................................
E. Teknik Analisa Data ...........................................................
F. Langkah – Langkah Penelitian ............................................
BAB IV HASIL PENELITIAN
A. Karakteristik Responden .....................................................
B. Analisis Univariat ...............................................................
C. Analisis Bivariat .................................................................
BAB V PEMBAHASAN
A. Karakteristik Responden .....................................................
B. Analisa univariat .................................................................

3
3
4
5

x

6
6
8
14
15
15
17
17
20
21
22
23
27
28
33
39
40

C. Analisa Bivariat ..................................................................
D. Keterbatasan Penelitian .......................................................
BAB VI SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan ............................................................................
B. Saran ..................................................................................
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi

45
50
52
53

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kerangka Teori ............................................................................
Gambar 2. Kerangka Konsep ........................................................................

xii

14
15

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Definisi Operasional ......................................................................
Tabel 2. Distribusi Karakteristik Responden ...............................................
Tabel 3. Hubungan Kecukupan Konsumsi Tablet Fe dengan Kejadian
Anemia pada Ibu Hamil ................................................................
Tabel 4. Hubungan Jarak Kehamilan dengan Kejadian Anemia pada Ibu
Hamil ............................................................................................
Tabel 5. Hubungan Paritas dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil .........
Tabel 6. Hubungan Status Gizi Ibu Hamil dengan Kejadian Anemia pada
Ibu Hamil......................................................................................
Tabel 7. Hubungan Resiko Penyakit Infeksi Ibu Hamil dengan Kejadian
Anemia pada Ibu Hamil ................................................................

xiii

21
27
33
34
35
36
38

DAFTAR GRAFIK

Grafik 1. Distribusi Kecukupan Konsumsi Tablet Fe.....................................
Grafik 2. Distribusi Jarak Kehamilan ............................................................
Grafik 3. Distribusi Paritas ............................................................................
Grafik 4. Distribusi Status Gizi Ibu Hamil ....................................................
Grafik 5. Distribusi Penyakit Infeksi .............................................................
Grafik 6. Distribusi Anemia ..........................................................................

xiv

28
29
30
31
32
32

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1.
Lampiran 2.
Lampiran 3.
Lampiran 4.
Lampiran 5.
Lampiran 6.

Lembar Permohonan Menjadi Responden
Lember Persetujuan Menjadi Responden
Kuesioner Penelitian
Data Penelitian
Data Karakteristik Responden
Hasil Analisa Data

xv

ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA ANEMIA PADA IBU
HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TAWANGSARI
KABUPATEN SUKOHARJO

Oleh: Rohmah Dyah Nurhidayati

Abstrak
Prevalensi anemia di dunia sangat tinggi, terutama di negara-negara sedang
berkembang termasuk Indonesia, oleh karena itulah anemia memerlukan perhatian
serius dari semua pihak yang terkait dalam pelayanan kesehatan. Penelitian ini
bertujuan untuk menganalisis faktor penyebab terjadinya anemia pada ibu hamil
di Wilayah Kerja Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. Penelitian ini
merupakan penelitian kuantitatif dengan desain korelasional. Populasi penelitian
adalah 404 ibu hamil yang mengalami anemia yang memeriksakan kehamilannya
di Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo. Sampel penelitian sebanyak 80
ibu dengan teknik proporsional random sampling. Instrumen penelitian berupa
kuesioner dan dokumentasi. Pengujian hipotesis adalah uji Chi Square.
Kesimpulan penelitian adalah: (1) terdapat hubungan bermakna kecukupan
konsumsi tablet Fe dengan kejadian anemia pada ibu hamil, (2) terdapat hubungan
bermakna jarak kehamilan dengan kejadian anemia pada ibu hamil, (3) tidak
terdapat hubungan bermakna paritas dengan kejadian anemia pada ibu hamil, (4)
tidak terdapat hubungan bermakna status gizi ibu hamil dengan kejadian anemia
pada ibu hamil, dan (5) tidak terdapat hubungan bermakna resiko penyakit infeksi
ibu hamil dengan kejadian anemia pada ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas
Tawangsari Sukoharjo.

Kata kunci: anemia, ibu hamil, tablet Fe

xvi

ANALYSIS OF FACTORS SUCH CAUSE OF ANEMIA IN PREGNANT
WOMEN WORKING IN THE AREA HEALTH TAWANGSARI
DISTRICT SUKOHARJO
By : Rohmah Dyah Nurhidayati

Abstract
The prevalence of anemia in the world was very high, especially in
developing countries, including Indonesia, because that's anemia require serious
attention from all parties involved in health care. This study aims to analyze the
factors causing anemia in pregnant women in the Work Area Health Center
Tawangsari Sukoharjo. This research was a quantitative correlational design.
The study population were 404 pregnant women were examined at the health
center pregnancy Tawangsari Sukoharjo. Study sample as many as 80 women
with proportional random sampling technique. The research instruments such as
questionnaires and documentation. Testing the hypothesis was Chi Square test.
The conclusions of research were: (1) there was a significant relationship
sufficiency Fe tablet intake with the incidence of anemia in pregnant women, (2)
there was a significant relationship with the occurrence of pregnancy spacing
anemia in pregnant women, (3) there was no significant relationship of parity
with anemia in pregnant women , (4) there was no significant relationship of
nutritional status of pregnant women with anemia in pregnant women, and (5)
there was no significant relationship infectious disease risk pregnant women with
anemia in pregnant women in the work area Tawangsari Sukoharjo health center.

Keyword: anemia, pregnant mom, and fe tablet.

xvii

Dokumen yang terkait

FAKTOR – FAKTOR DETERMINAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TENGGARANG KABUPATEN BONDOWOSO

0 5 21

HUBUNGAN ANTARA PEMBERIAN SUPLEMEN Fe, VITAMIN C, DAN JARAK KEHAMILAN TERHADAP STATUS ANEMIA PADA IBU HAMIL DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS TAWANGSARI KABUPATEN SUKOHARJO

0 6 4

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MOJOLABAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Kerja Puskesmas Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo.

3 16 16

PENDAHULUAN Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Anemia Pada Ibu Hamil Diwilayah Kerja Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo.

0 2 5

DAFTAR PUSTAKA Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Anemia Pada Ibu Hamil Diwilayah Kerja Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo.

0 1 4

ANALISIS FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA ANEMIA PADA IBU HAMIL DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS Analisis Faktor Penyebab Terjadinya Anemia Pada Ibu Hamil Diwilayah Kerja Puskesmas Tawangsari Kabupaten Sukoharjo.

0 1 18

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB ANEMIA PADA IBU HAMIL DI SUMATERA BARAT.

0 0 17

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB ANEMIA PADA IBU HAMIL DI SUMATERA BARAT.

0 0 17

FAKTOR ANEMIA IBU HAMIL DI PUSKESMAS PUTUSSIBAU SELATAN

0 0 6

FAKTOR-FAKTOR PREDISPOSISI TERJADINYA ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS JETIS I BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2013 NASKAH PUBLIKASI - Faktor-Faktor Predisposisi Terjadinya Anemia pada Ibu Hamil Trimester III di Puskesmas Jetis I B

0 0 14