Aplikasi Pembantu Pengatur Pola Makan dan Diet.

(1)

ABSTRAK

Perkembangan jaman pada masa sekarang ini sudah sangat maju dan cepat, setiap orang memiliki kesibukan sendiri, sehingga mereka terkadang lupa makan atau terlambat makan atau memiliki pola makan yang tidak sehat.

Solusi dari masalah yang ada diatas adalah mengunakan reminder tetapi tidak semua orang ingat untuk membuat jadwal makan, selain itu tidak dapat mencatat makanan apa yang telah dikonsumsinya, sehingga mereka tidak tahu berapa jumlah kalori yang telah dikonsumsinya dan berapa kebutuhan kalori per hari yang diperlukan oleh tubuh manusia berdasarkan umur, tinggi, berat badan dan jenis kelamin.

Dengan perkemangan teknologi sekarang ini penulis mencoba untuk membuat suatu aplikasi yang dapat memberitahukan berapa jumlah kalori yang dibutuhkan serta mencatat semua makanan yang telah dikonsumsinya

Dalam laporan tugas akhir ini penulis akan membahas tentang aplikasi pembantu pengatur pola makan dan pola diet baik. Selain itu juga penguna dapat memilih jenis makanan sesuai dengan keinginannya serta terdapat penguna dapat melihat menu makanan apa saja yang telah dikonsumsinya selama mengunakan aplikasi ini.

Dengan adanya aplikasi ini diharapkan penguna dapat lebih mengatur pola makan dan jumlah kalori yang dikomsumsinya


(2)

Daftar Isi

Halaman Judul ...i

Abstrak...ii

Kata Pengantar ...iii

Daftar Isi ...iv

Daftar Gambar ...v

Daftar Tabel ...vi

BAB I PENDAHULUAN...I-1 1.1 Latar Belakang...I-1 1.2 Perumusan Masalah ...I-2 1.3 Tujuan ...I-2 1.4 Pembatasan Masalah...I-2 1.5 Spesifikasi Alat………..I-3 1.6 Sistematika Pembahasan...I-3

BAB II Landasan Teori...II-1 2.1 .Net Compact Framework...II-1 2.2 Database...II-1 Mengapa Microsoft SQL Server 2000...II-2 2.3 Object Oriented Programin (OOP) ...II-2 2.3.1 Karakteristik OOP………..II-2 Mengapa OOP……….II-3 2.4 Bahasa Pemograman C#...II-3 Mengapa Bahasa Pemograman C# (C Sharp)...II-3 2.5 Extensible Markup Language (XML)...II-3 Mengapa XML...II-3 2.6 Pedoman Gizi Umum Seimbang(PUGS) ...II-4

Universitas Kristen Maranatha iii


(3)

2.7 Diet...II-9

BAB III DesainAplikasi...III-1 3.1. Arsitektuk Aplikasi ...III-1 3.2 Use Case ...III-1 3.3 Diagram Aktivitas...III-3 3.4 Swinlane User ...III-5 3.5 Class Diagram...III-5 3.6. ER Diagram dan ER to Relation...III-6 3.7 Sequence Diagram……….III-7

BAB IV Hasil Uji Coba Aplikasi ...IV-1 4.1 Uji coba Aplikasi Client ...IV-1 4.1.1 Input Data Diri Form ...IV-1 4.1.2 Food Preference Form ...IV-2 4.1.3 Data Form ...IV-3 4.1.3.1 Memilih Makanan………..IV-5 4.1.4 View Log Form...IV-7 4.1.5 Input Usulan Form ...IV-8 4.1.6 Update Data Form...IV-9 4.1.7 Menu Tools………IV-11 4.2. Uji coba Aplikasi Admin ...IV-14 4.2.1 Login Form ...IV-14 4.2.2 Tampilan Data...IV-15 4.2.3 Tambah Data………..IV-16 4.2.4 Edit Data………IV-17 4.2.5 Cek usulan...IV-18

BAB V Evaluasi...V-1 5.1 Evaluasi pada Aplikasi Client………...……….V-1 5.2 Evaluasi pada Admin……...………..V-2


(4)

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan ...VI-1 6.2 Saran ...VI-2

Daftar Pustaka Lampiran A Lampiran B Lampiran C

Universitas Kristen Maranatha v


(5)

Daftar Gambar

Gambar II-1 Platform not Supported ...II-1 Gambar III-1 Arsitektur Aplikasi ...III-1 Gambar III-2 Use Case User...III-2 Gambar III-3 Use Case Admin ...III-3 Gambar III-4 Activity Diagram User...III-4 Gambar III-5 Activity Diagram Admin ...III-5 Gambar III-6 Swinlane User...III-6 Gambar III-7 Swinlane Admin ...III-7 Gambar III-8 Class Diagram...III-8 Gambar III-9 ERD Pada Server ...III-9 Gambar III-10 Implementasi ERD ...III-10 Gambar III-11 Tabel pada client...III-10 Gambar III-12 ER to Relation ...III-11 Gambar III-13 Sequence User ...III-11 Gambar III-14 Sequence Admin...III-12 Gambar IV-1 User Info Form ...IV-1 Gambar IV-2 Food Preference Form ...IV-2 Gambar IV-3 Tampilan Data ...IV-3 Gambar IV- 4 Hasil Search...IV-4 Gambar IV- 5 Tampilan Memilih Menu Makanan...IV-5 Gambar IV-6 Kotak pesan Konfirmasi Ulang Terhadap Makanan yang Dipilih ...IV-6 Gambar IV-7 Tampilan Log ...IV-7 Gambar IV-8 Form Usulan Menu Makanan Baru ...IV-8 Gambar IV-9 Konfirmasi Usulan ...IV-9 Gambar IV-10 Kotak Pesan Yang memberitahukan harus memiliki koneksi Internet

...IV-9 Gambar IV-11 Kotak Pesan yang memberitahukan data telah di-update...IV-10 Gambar IV-12 Data Baru pada handheld ...IV-11 Gambar IV-13 Konfirmasi penghapusan referensi makanan ...IV-12 Gambar IV-14 Konfirmasi penghapusan log makan ...IV-13


(6)

Gambar IV-15 Default.aspx...IV-14 Gambar IV-16 Data.aspx ...IV-15 Gambar IV-17 Tambah Data.aspx ...IV-16 Gambar IV-18 Edit Data.aspx ...IV-17 Gambar IV-19 Cek Usulan.aspx ...IV-18 Gambar IV-20 Form Persetujuan.aspx ...IV-19

Universitas Kristen Maranatha vii


(7)

Daftar Tabel

Tabel 1. Tabel Evaluasi Client...V-1 Tabel 2. Tabel Evaluasi Admin ...V-2


(8)

Universitas Kristen Maranatha I-1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Perkembangan jaman pada masa sekarang ini sudah sangat maju dan cepat, setiap orang memiliki kesibukan sendiri, sehingga mereka terkadang lupa makan atau terlambat makan atau memiliki pola makan yang tidak sehat.

Dengan kesibukan orang pada saat ini, banyak orang melupakan pola makan dan hidup yang sehat sehingga banyak penyakit yang timbul karena pola makan dan pola hidup yang tidak sehat.

Menurut buku Penuntun Diet, gaya hidup di Indonesia termasuk pola makan dan aktivitas, menyebabkan peningkatan penyakit degeneratif seperti penyakit jantung koroner, serebrovaskuler, diabetes melistus, dan kanker, sementara penyakit menular dan kekurangan gizi masih tetap tinggi. Hal ini membutuhkan pemberian diet yang tepat.

Solusinya adalah dengan mengunakan reminder tetapi tidak semua orang selalu ingat untuk mengatur reminder pada handphone (HP) dan juga dengan reminder hanya mengingatkan jam makan, tidak dapat memberikan pola makan yang baik. Solusi lain adalah sesuai dengan berkembangnya teknologi khususnya di bidang komputer dan jaman, yang mana mobilitas seseorang cukup tinggi, dibuat sebuah aplikasi yang dapat membantu mengatur pola makan dan juga pola diet seseorang yang memiliki mobilitas cukup tinggi.

Aplikasi yang dimaksud di sini adalah sebuah aplikasi yang nantinya dapat mempermudah orang tersebut dalam pengaturan pola makan dan diet sesuai dengan jenis makanan yang disukai, baik dalam keadaan diet maupun tidak dalam program diet.


(9)

1.2 Perumusan Masalah

Dalam penulisan laporan ini, penulis mengidentifikasi masalah, yaitu:

• Bagaimana membuat aplikasi pembantu pengatur pola makan dan diet bagi orang yang memiliki tingkat kesibukan cukup tinggi?

Bagaimana melakukan automatic update data ?

• Bagaimana aplikasi ini diimplementasikan pada orang yang memiliki pola makan atau pola jenis tertentu?

1.3 Tujuan

Tujuan pembuatan aplikasi ini adalah untuk memberi kemudahan bagi para eksekutif muda atau orang yang memiliki tingkat kesibukan cukup tinggi untuk memilih menu makanan berdasarkan lokasi. Aplikasi itu nantinya akan memiliki database yang dapat menyimpan sejumlah jenis makanan beserta jumlah kalori.

1.4 Batasan Masalah

Adapun batasan-batasan pada pembuatan aplikasi ini, yaitu :

o Koneksi untuk proses update data dilakukan dengan koneksi Internet.

o Proses update dapat dilakukan apabila terdapat koneksi ke Internet. o Pola makan yang baik berdasarkan buku Gizi dan Pola Hidup

Sehat karangan Drs. Kus Irianto dan Drs. Kusno Waluyo.

o Pola diet pada aplikasi hanya diet kalori tinggi dan kalori rendah berdasarkan buku Penuntun Diet karangan Instalasi Gizi Perjan RS. Dr. Cipto Mangunkusumo dan Asosiasi Deitsien Indonesia. o Pemberian nilai kebutuhan kalori berdasarkan Angka Kecukupan

Gizi 2004 (keterangan lebih lanjut pada lampiran B).

o Berat badan dan tinggi penguna dianggap normal (keterangan lebih lanjut pada lampiran B).


(10)

Universitas Kristen Maranatha I-3 o Aktifitas user dianggap normal.

1.5 Spesifikasi Alat

Adapun perangkat yang digunakan sebagai berikut :

Pada Handheld: Hardware

1. PDA.

2. PDA yang memiliki fasilitas wi-fi.

Software

1. Sistem operasi Microsoft Pocket PC. 2. Microsoft Compact Framework

Pada Server: Hardware

1. Webserver 2. Database server

Software

1. Sistem operasi Microsoft Server 2003 2. Internet Information Service (IIS) 3. Microsoft SQL Server 2000 1.6 Sistematika Penulisan

Bab I Pendahuluan

Bab ini berisi tentang Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan, Batasan Masalah, dan Sistematika Penulisan mengenai Aplikasi pembantu pemilihan menu makanan dan pola pada orang diet.


(11)

Bab II Teori Penunjang

Bab ini berisi pembahasan materi-materi penunjang yaitu, Compact

Framework, Database, Object Oriented Programing, XML, C#, PUGS, Diet. .

Bab III Desain Aplikasi

Bab ini berisi tentang pengembangan sistem yang dimulai dengan perancangan perangkat lunaknya hingga selesainya pembuatan aplikasi tersebut.

Bab IV Analisa dan Uji Coba Aplikasi

Bab ini berisi mengenai hasil uji coba dan evaluasi prototipe aplikasi.

Bab V Evaluasi

Bab ini berisi mengenai evaluasi dari aplikasi.

Bab VIKesimpulan dan Saran

Bab ini kesimpulan dan saran untuk perbaikan aplikasi sehingga nantinya aplikasi pembantu pengatur pola makan dan diet akan memiliki performa yang lebih baik.


(12)

Universitas Kristen Maranatha VI-1

BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

Pada Bab ini berisi kesimpulan dan saran yang dapat diambil setelah program aplikasi selesai dijalankan dan dievaluasi.

6.1

Kesimpulan

Setelah aplikasi ini dibuat, dianalisa serta dievaluasi maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

• Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan aplikasi ini memiliki mobilitas yang tinggi karena setelah instalasi, aplikasi ini langsung men-download data yang ada diserver kemudian disimpan di Pocket PC user.

Setiap saat user mengunakan aplikasi ini maka system akan mengecek apakah ada koneksi internet dan apakah ada data baru, apabila terdapat koneksi internet dan terdapat data baru, maka user akan ditanya apakah mau

meng-update data yang ada di Pocket PC user.

• Bagi pengguna yang memiliki pola makan tertentu atau mengikuti diet tertentu, pada saat instalasi sistem akan menanyakan apakah user mengikuti pola makan tertentu, jika iya maka user diharapkan berkonsultasi terlebih dahulu dengan ahlinya kemudian mengisi kebutuhan kalori sesuai dengan ajuran ahlinya. Kemudian bagi user yang memiliki pola makan tertentu, pada saat instalasi pengguna akan ditanya jenis makanan yang biasa dikonsumsinya, contohnya apabila pengguna adalah seorang vegetarian maka pengguna dapat memilih jenis makanan sayuran, dan data yang dikirim adalah menu makanan yang berisi sayuran. Apabila user merasa bosan dengan menu yang ada, terdapat fasilitas untuk menghapus data jenis makanan yang telah dipilih sehingga pengguna dapat memilih jenis makanan yang lain.


(13)

6.2 Saran

Aplikasi ini masih memiliki kekurangan, adapun saran yang dapat diberikan setelah menjalankan serta analisa aplikasi. Kekurangan itu sebagai berikut :

1. Software / aplikasi ini seharusnya dapat menyimpan waktu makan pengguna

dan mengingatkan jam makan pengguna. Karena hal ini sangat membantu pengguna yang memiliki kesibukan yang cukup tinggi.

2. Software / aplikasi ini seharusnya dapat memberikan statistik makanan yang

dikonsumsi oleh pengguna aplikasi ini.

3. Software / aplikasi ini dapat menghitung kalori yang dibutuhkan apabila user /

pengguna memiliki program olah raga yang rutin dilakukan.

4. Software / aplikasi ini seharusnya dapat mengkalkulasi kebutuhan kalori

secara tepat dengan mengunakan tinggi badan, berat badan. 5. Dapat memberikan saran menu makanan setiap harinya.

6. Dapat memberikan informasi selain jumlah kalori makanan seperti jumlah lemak. jumlah kalsium, dan lain – lain.


(14)

Daftar Pustaka

1. Mario Hadiwinata; XML Web Service; PT. Elex Media Komputindo; ISBN 979-20-4400-0; Cetakan pertama ; Jakarta; 2003.

2. Wei Meng LeeDeveloping Pocket PC Application In Visual Studio.NET; http://devx.com; 24 –juni- 2005

3. Latha Vallinayagam; Pocket PC Calling Dynamic WebService;

http://codeproject/netcf/PocketPCCallDynWS.htm; 24-juni-2005.

4. www.gizi.net/akg2004.html; www.gizi.net/akg2004.html;

25-November-2005.

5. Drs. Kus Irianto & Drs. Kusno Waluyo; Gizi dan Pola Hidup Sehat; PT.Yrama Widya; ISBN 979-543-180-3; Cetakan pertama; Oktober 2004.

6. Instalasi Gizi Perjan RS. Dr. Cipto Mangunkusumo dan Asosiasi Dietsien Indonesia; Penuntun Diet; PT Gramedia Pustaka Utama; ISBN 979-403-105-4; Edisi baru; Jakarta; 2004.

7. Microsoft; Microsoft ASP.NET Resource KIT; www.microsoft.com; 2003.

8. Sample Pocket PC;


(1)

Universitas Kristen Maranatha I-2

1.2 Perumusan Masalah

Dalam penulisan laporan ini, penulis mengidentifikasi masalah, yaitu:

• Bagaimana membuat aplikasi pembantu pengatur pola makan dan diet bagi orang yang memiliki tingkat kesibukan cukup tinggi?

Bagaimana melakukan automatic update data ?

• Bagaimana aplikasi ini diimplementasikan pada orang yang memiliki pola makan atau pola jenis tertentu?

1.3 Tujuan

Tujuan pembuatan aplikasi ini adalah untuk memberi kemudahan bagi para eksekutif muda atau orang yang memiliki tingkat kesibukan cukup tinggi untuk memilih menu makanan berdasarkan lokasi. Aplikasi itu nantinya akan memiliki database yang dapat menyimpan sejumlah jenis makanan beserta jumlah kalori.

1.4 Batasan Masalah

Adapun batasan-batasan pada pembuatan aplikasi ini, yaitu :

o Koneksi untuk proses update data dilakukan dengan koneksi Internet.

o Proses update dapat dilakukan apabila terdapat koneksi ke Internet. o Pola makan yang baik berdasarkan buku Gizi dan Pola Hidup

Sehat karangan Drs. Kus Irianto dan Drs. Kusno Waluyo.

o Pola diet pada aplikasi hanya diet kalori tinggi dan kalori rendah berdasarkan buku Penuntun Diet karangan Instalasi Gizi Perjan RS. Dr. Cipto Mangunkusumo dan Asosiasi Deitsien Indonesia. o Pemberian nilai kebutuhan kalori berdasarkan Angka Kecukupan

Gizi 2004 (keterangan lebih lanjut pada lampiran B).

o Berat badan dan tinggi penguna dianggap normal (keterangan lebih lanjut pada lampiran B).


(2)

Universitas Kristen Maranatha I-3 o Aktifitas user dianggap normal.

1.5 Spesifikasi Alat

Adapun perangkat yang digunakan sebagai berikut :

Pada Handheld: Hardware 1. PDA.

2. PDA yang memiliki fasilitas wi-fi.

Software

1. Sistem operasi Microsoft Pocket PC. 2. Microsoft Compact Framework

Pada Server: Hardware 1. Webserver 2. Database server

Software

1. Sistem operasi Microsoft Server 2003 2. Internet Information Service (IIS) 3. Microsoft SQL Server 2000

1.6 Sistematika Penulisan

Bab I Pendahuluan

Bab ini berisi tentang Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan, Batasan Masalah, dan Sistematika Penulisan mengenai Aplikasi pembantu pemilihan menu makanan dan pola pada orang diet.


(3)

Universitas Kristen Maranatha I-4 Bab II Teori Penunjang

Bab ini berisi pembahasan materi-materi penunjang yaitu, Compact Framework, Database, Object Oriented Programing, XML, C#, PUGS, Diet. .

Bab III Desain Aplikasi

Bab ini berisi tentang pengembangan sistem yang dimulai dengan perancangan perangkat lunaknya hingga selesainya pembuatan aplikasi tersebut.

Bab IV Analisa dan Uji Coba Aplikasi

Bab ini berisi mengenai hasil uji coba dan evaluasi prototipe aplikasi.

Bab V Evaluasi

Bab ini berisi mengenai evaluasi dari aplikasi.

Bab VIKesimpulan dan Saran

Bab ini kesimpulan dan saran untuk perbaikan aplikasi sehingga nantinya aplikasi pembantu pengatur pola makan dan diet akan memiliki performa yang lebih baik.


(4)

Universitas Kristen Maranatha

VI-1

BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

Pada Bab ini berisi kesimpulan dan saran yang dapat diambil setelah program

aplikasi selesai dijalankan dan dievaluasi.

6.1 Kesimpulan

Setelah aplikasi ini dibuat, dianalisa serta dievaluasi maka dapat ditarik

kesimpulan sebagai berikut:

Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan aplikasi ini memiliki mobilitas

yang tinggi karena setelah instalasi, aplikasi ini langsung men-download data

yang ada diserver kemudian disimpan di Pocket PC user.

Setiap saat user mengunakan aplikasi ini maka system akan mengecek apakah

ada koneksi internet dan apakah ada data baru, apabila terdapat koneksi

internet dan terdapat data baru, maka user akan ditanya apakah mau

meng-update data yang ada di Pocket PC user.

Bagi pengguna yang memiliki pola makan tertentu atau mengikuti diet

tertentu, pada saat instalasi sistem akan menanyakan apakah user mengikuti

pola makan tertentu, jika iya maka user diharapkan berkonsultasi terlebih

dahulu dengan ahlinya kemudian mengisi kebutuhan kalori sesuai dengan

ajuran ahlinya. Kemudian bagi user yang memiliki pola makan tertentu, pada

saat instalasi pengguna akan ditanya jenis makanan yang biasa

dikonsumsinya, contohnya apabila pengguna adalah seorang vegetarian maka

pengguna dapat memilih jenis makanan sayuran, dan data yang dikirim adalah

menu makanan yang berisi sayuran. Apabila user merasa bosan dengan menu

yang ada, terdapat fasilitas untuk menghapus data jenis makanan yang telah

dipilih sehingga pengguna dapat memilih jenis makanan yang lain.


(5)

Universitas Kristen Maranatha

VI-2

6.2 Saran

Aplikasi ini masih memiliki kekurangan, adapun saran yang dapat diberikan

setelah menjalankan serta analisa aplikasi. Kekurangan itu sebagai berikut :

1.

Software / aplikasi ini seharusnya dapat menyimpan waktu makan pengguna

dan mengingatkan jam makan pengguna. Karena hal ini sangat membantu

pengguna yang memiliki kesibukan yang cukup tinggi.

2.

Software / aplikasi ini seharusnya dapat memberikan statistik makanan yang

dikonsumsi oleh pengguna aplikasi ini.

3.

Software / aplikasi ini dapat menghitung kalori yang dibutuhkan apabila user /

pengguna memiliki program olah raga yang rutin dilakukan.

4.

Software / aplikasi ini seharusnya dapat mengkalkulasi kebutuhan kalori

secara tepat dengan mengunakan tinggi badan, berat badan.

5.

Dapat memberikan saran menu makanan setiap harinya.

6.

Dapat memberikan informasi selain jumlah kalori makanan seperti jumlah

lemak. jumlah kalsium, dan lain – lain.


(6)

Daftar Pustaka

1.

Mario Hadiwinata; XML Web Service; PT. Elex Media

Komputindo; ISBN 979-20-4400-0; Cetakan pertama ; Jakarta;

2003.

2. Wei Meng LeeDeveloping Pocket PC Application In Visual

Studio.NET;

http://devx.com

; 24 –juni- 2005

3.

Latha Vallinayagam

; Pocket PC Calling Dynamic WebService;

http://codeproject/netcf/PocketPCCallDynWS.htm

; 24-juni-2005.

4.

www.gizi.net/akg2004.html

; www.gizi.net/akg2004.html;

25-November-2005.

5. Drs. Kus Irianto & Drs. Kusno Waluyo; Gizi dan Pola Hidup

Sehat; PT.Yrama Widya; ISBN 979-543-180-3; Cetakan pertama;

Oktober 2004.

6. Instalasi Gizi Perjan RS. Dr. Cipto Mangunkusumo dan Asosiasi

Dietsien Indonesia; Penuntun Diet; PT Gramedia Pustaka Utama;

ISBN 979-403-105-4; Edisi baru; Jakarta; 2004.

7. Microsoft; Microsoft ASP.NET Resource KIT;

www.microsoft.com

;

2003.

8. Sample Pocket PC;