Ika Unpad Terbitkan 100 Tokoh Alumni Unpad.

.

123
17
OJan

Pikiran Rakyat
o Selasa 0

Sen;n

18

4
19

.Peb

5
20


6
21

o Mar OApr

Rabu

7
22

0
8
23

Kam;s 0 Jumat
9
10
11
24
25

26

o Me; OJun OJul 0 Ags

Ika Unpad Terbitkan Buku
100 Tokoh Alumni Unpad
BANDUNG, (PR).Sampaisaat inipublikbelum
banyak tahu peran alumni
Universitas Padjadjaran, baik
dalam bidang kenegaraan,
hukum, ilmu pengetahuan,
maupun sosial politik. Padahal, banyak alumni Unpad
yang memberikan kontribusi
besar dalam bidang-bidang

tersebut.

-

"Oleh karena itu, dalam

rangka 50 tahun Ikatan Alumni
Unpad tahun ini, kami akan
menerbitkan buku 100 tokoh
Indonesia alumni Unpad. Selain itu, kita juga akan terbitkan
buku kiprah Unpad bagi negeri," kata Ketua Ikatan Alumni Unpad, Ferry Mursyidan
Baldan, dalam acara Kick Off
50 Tahun lka Unpad, Minggu
(14/2), di Bale Rumawat Kampus Unpad Jln. Dipati Ukur
Bandung.
Ferry berharap yang dilakukan alumni Unpad bisa
memberikan
inspirasi bagi
seluruh masyarakat, terutama
mahasiswa yang saat ini sedang
menempuh studi di Unpad. Ini
juga sebagai bukti bahwa Unpad "lemberi makna bagi negeri ini. "Kami ingin menjadikan 50 tahun Unpad sebagai momentum untuk mengubah mindset kelembagaan
alumni. - Program
-~ 50 tahun ini

adalah

program
alumni,
jaringan kebersamaan ini harus
dibangun. Bukan sekadar cerita sukses, tetapi juga gelorakan
semangat almamater kita dan
men-support Unpad menjadi
World Class University. Satu lagi, kita juga akan deskripsikan
alumni yang tersandung masalah hukum, .kita akan jelaskan kaIau mereka hanyalah
korban dari sebuah sistem,"
ujarnya.
Sementara itu, Ketua Pelaksana Kegiatan 50 Tahun Ika
Unpad Edi Kurnia mengatakan, rencananya penerbitan
buku 100 tokoh Indonesia
alumni Unpad ini akan dilakukan di tahun berikutnya,
dengan 100 tokoh yang berbeda. "Karena alumni Unpad itu
banyak sekaIi sehingga kami ingin tiap tahun terbit lagi buku
dengan 100 tokoh berbeda,"
ucapnya.
Yangjuga akan digeIar adaIah
Ika Unpad Award, yakni penghargaan atas jasa-jasa alumni

Unpad dalam rangka pengembangan ilmu pengetahuan, sosial
kemasyarakatan, kebudayaan,
serta pengabdian kepada bangsa
dan negara. Bentuk penghargaannya berupa piagam dan sejumlah uang. "Pengumuman
award akan diIaksanakan Oktober 2010." tuturnya. (A-157)***
:;.s;

Kliping Humas Unpad 2010