FORMAT PROPOSAL PENELITIAN 2018

FORMAT
PROPOSAL THESIS/ DISERTASI
BEASISWA BPPT 2018

1. Topik/Judul
Topik/judul penelitian yang akan Anda ditulis.
2. Halaman Persetujuan
Persetujuan Kepala Unit Kerja terhadap topik/ judul penelitian.
3. Latar Belakang
Uraian alasan dan latar belakang pemilihan topik/judul penelitian.
4. Identifikasi Masalah
Permasalahan yang akan diangkat dalam penelitian tersebut.
5. Tujuan dan Manfaat Penelitian
Uraian tujuan dan manfaat dari penelitian yang akan dilaksanakan.
6. Landasan Pemikiran
Uraian landasan pemikiran/ teori yang akan digunakan dalam penelitian.
7. Metodologi Penelitian
Metodologi yang akan digunakan dalam melakukan penelitian.
8. Hubungan Topik Penelitian dengan Pekerjaan Saat Ini di BPPT
Tuliskan hubungan dan manfaat topik penelitian yang akan dibuat bagi
unit kerja dan juga pekerjaan Anda saat ini.

9. Sumber Referensi


Thesis (S2) mengambil referensi dari minimal 1 artikel jurnal nasional/
internasional terbitan 5 tahun terakhir.



Disertasi (S3) mengambil referensi dari minimal 3 artikel jurnal
nasional/ internasional terbitan 5 tahun terakhir.