Addendum Dokumen Pengadaan Fisik TI

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN
Nomor : 66/PL7/APBD/LK/I/2015
Tanggal 12 Januari 2015

Perubahan Atas :

DOKUMEN PENGADAAN
Nomor : 13/PL7/APBD/LK/I/2015
Tanggal 2 Januari 2015

NAMA KEGIATAN :

PENINGKATAN MUTU SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN SERTA
SDM POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA

PAKET PEKERJAAN :

PEMBANGUNAN DAN REHAB BANGUNAN
PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INFORMASI

APBD- Hibah

TAHUN ANGGARAN 2014

Adendum Dokumen Pengadaan
Nomor : 66/PL7/RTN/LK/I/2015, tanggal 12 Januari 2015 Perubahan atas Dokumen Pengadaan Nomor : 13/PL7/APBD/LK/I/2015 tanggal 2 Januari 2015
Kegiatan

: PENINGKATAN MUTU SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN SERTA SDM POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA

Paket Pekerjaan
Lokasi Pekerjaan

: PEMBANGUNAN DAN REHAB BANGUNAN PROGRAM
: Jl. Cipto Mangunkusumo Samarinda Seberang

URAIAN

No.

STUDI TEKNOLOGI INFORMASI


KETERANGAN
AWAL

PERUBAHAN

BAB. I. UMUM
A.

Penjelasan dari point huruf A

Cukup Jelas

--------------

B.

Penjelasan dari point huruf B

Cukup Jelas


--------------

C.

Penjelasan dari point huruf C

Cukup Jelas

--------------

D.

Penjelasan dari point huruf D

Cukup Jelas

--------------

E.


Penjelasan dari point huruf E

Cukup Jelas

--------------

BAB. II. PENGUMUMAN
DENGAN
PASCAKUALIFIKASI

Cukup Jelas

--------------

BAB. III. INSTRUKSI KEPADA PESERTA
(IKP)
A.

UMUM


1.

Lingkup pekerjaan

Cukup Jelas

--------------

2.

Sumber Dana

Cukup Jelas

--------------

3.

Peserta Pemilihan Langsung


Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------


4.
5.
6.
7.

Larangan Korupsi, Kolusi dan
Nipotisme (KKN) serta Penipuan
Larangan
Pertentangan
Kepentingan
Pendayagunaan Produksi Dalam
Negeri
Satu Penawaran Setiap Peserta

B.

DOKUMEN PENGADAAN

8.


Isi Dokumen Pengadaan

Cukup Jelas

--------------

9.

Bahasa Dokumen Pengadaan

Cukup Jelas

--------------

10.

Pemberian Penjelasan

Cukup Jelas


--------------

11.

Perubahan Dokumen Pengadaan

Cukup Jelas

Salinan Adendum Dokumen pengadaan bisa didapatkan oleh peserta
dengan mengunduhnya melalui website sebagaimana tercantum
dalam LDP

12.

Perubahan Waktu

Cukup Jelas

--------------


13.

PENYIAPAN
DOKUMEN
PENAWARAN
Biaya Dalam Penyiapan Penawaran

Cukup Jelas

--------------

14.

Bahasa Penawaran

Cukup Jelas

C.

15.


Dokumen Penawaran

Dokumen Penawaran, meliputi]:
a. surat penawaran yang didalamnya mencantumkan;
1) tanggal;
2) masa berlaku penawaran;
3) total harga penawaran; dan
b. hasil pemindaian (scan) Jaminan Penawaran. Dalam
hal pencairan jaminan memerlukan dokumen asli
Jaminan maka jaminan penawaran asli dikirim melalui
pos/jasa pengiriman ke alamat sesuai LDP
c. daftar kuantitas dan harga, apabila dipersyaratkan;
d. hasil pemindaian surat perjanjian kemitraan/kerja
sama operasi (apabila ada);
e. Dokumen penawaran teknis :
1) metode pelaksanaan;
2) jadwal waktu pelaksanaan;
3) jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan;
4) spesifikasi teknis;
5) daftar personil inti;
6) Brosur dan Surat Dukungan Distributor;
7) bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan
(apabila ada bagian pekerjaan yang akan
disubkontrakkan);

-------------Dalam metode penyampaian penawaran 1 file,
dokumen Penawaran meliputi:
a. surat penawaran yang didalamnya mencantumkan;
1) tanggal;
2) masa berlaku penawaran;
3) total harga penawaran; dan
b. hasil pemindaian (Scan Asli) Jaminan Penawaran.
c. daftar kuantitas dan harga;
d. surat Perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi
(apabila peserta berbentuk Kemitraan/KSO);
e. Dokumen penawaran teknis yang terdiri dari:
1) metode pelaksanaan;
2) jadwal waktu pelaksanaan pekerjaan sampai
dengan serah terima pertama Pekerjaan (PHO);
3) jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan;
4) spesifikasi teknis;
5) daftar personil inti;
6) Surat Dukungan Ready Mix;
7. bagian pekerjaan yang akan disubkontrakkan
(apabila ada bagian pekerjaan yang akan
disubkontrakkan;
f. formulir rekapitulasi perhitungan TKDN (Tidak

f. formulir rekapitulasi perhitungan TKDN;
g. Data isian kualifikasi; dan
h. dokumen lain yang dipersyaratkan.
16.

Menggugurkan;
g. Data isian Kualifikasi.

Harga Penawaran
Mata Uang Penawaran dan Cara
Pembayaran
Masa Berlaku Penawaran dan
Jangka Waktu Pelaksanaan

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

19.

Bentuk Dokumen Penawaran

Cukup Jelas

--------------

20.

Pakta Integritas

Cukup Jelas

--------------

21.

Pengisian Dokumen Isian
Kualifikasi

Cukup Jelas

--------------

22.

Surat Jaminan Penawaran

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

17.
18.

27.

PEMASUKAN
DOKUMEN
PENAWARAN
Penyampulan dan Penandaan
Sampul Penawaran
Penyampaian Dokumen Penawaran
Batas Akhir Waktu Pemasukan
Penawaran
Penawaran Terlambat
PEMBUKAAN DAN EVALUASI
PENAWARAN
Pembukan Penawaran

28.

Evaluasi Penawaran

Cukup Jelas

--------------

29.

Evaluasi Kualifikasi

Cukup Jelas

--------------

30.

Pembuktian Kualifikasi

Cukup Jelas

--------------

F.

PENETAPAN PEMENANG

D.
23.
24.
25.
26.
E.

31.

Pengumuman Pemenang

Cukup Jelas

--------------

32.

Sanggahan

Cukup Jelas

--------------

33.

Sanggahan Banding

Cukup Jelas

--------------

G.

PENUNJUKAN PEMENANG

34.

Penunjukan Penyedia Barang/Jasa

Cukup Jelas

--------------

35.

BAHP dan Kerahasian Proses

Cukup Jelas

--------------

H.

PELELANGAN GAGAL

36.

Cukup Jelas

--------------

37.

Pelelangan Gagal
SURAT
JAMINAN
PELAKSANAAN
Surat Jaminan Pelaksanaan

Cukup Jelas

--------------

J.

PENANDATANGANAN KONTRAK

38.

Penandatanganan Kontrak

Cukup Jelas

--------------

BAB. IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN
(LDP)
A.
Lingkup pekerjaan

Cukup Jelas

--------------

B.

Sumber Dana

Cukup Jelas

C.

Pemberian Penjelasan Dokumen
Pengadaan
dan
Peninjauan
Lapangan

Cukup Jelas

I.

--------------

-------------

1. Daftar Personil Inti yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan
Tenaga Ahli dan Tenaga Terampil :

D.

Dokumen Penawaran

No

Pengalaman
Jabatan/
Pendidikan
Jumlah
Kerja
Penugasan
Minimal

1 Site
Manager

1 Orang S-1 / Sipil

7 Tahun

Keterangan
Melampirkan :
1. Scan Asli SKA Ahli
Madya Pelaksana

1. Daftar Personil Inti yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan
Tenaga Ahli dan Tenaga Terampil :
No

Pengalaman
Jabatan/
Pendidikan
Jumlah
Kerja
Penugasan
Minimal

1 Site
Manager

1 Orang S-1 / Sipil

7 Tahun

Keterangan
Melampirkan :
1. Scan Asli SKA Ahli
Teknik Bangunan

Bangunan Gedung
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
2 Pelaksana1/Site
Engineer

1 Orang S-1 Sipil

5 Tahun

3 Pelaksana-2/ 1 Orang S-1 Sipil
Qualiti
Engineer

5 Tahun

4 Pelaksana
K3/ Safety
Engineer

1 Orang S1 Sipil

5Tahun

5 Tenaga
Terampil

7 orang SMK/STM 3 Tahun
Bangunan

Melampirkan :
1. Scan Asli SKA
Ahli Madya
Geoteknik atau Ahli
Madya Pelaksana
Bangunan Gedung
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
Melampirkan :
1. Scan Asli SKA
Ahli Pelaksana
Bangunan Gedung
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
Melampirkan :
1. Scan Asli SKA K3
Konstruksi
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
Melampirkan :
1. Scan Asli SKT
Pelaksana
Bangunan
Gedung
2. Scan Asli SKT
Tukang Batu
3. Scan SKT

Gedung-Madya
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
2 Pelaksana1/Site
Engineer

1 Orang S-1 Sipil

5 Tahun

3 Pelaksana-2/ 1 Orang S-1 Sipil
Qualiti
Engineer

5 Tahun

4 Pelaksana
K3/ Safety
Engineer

1 Orang S1 Sipil

5Tahun

5 Tenaga
Terampil

7 orang SMK/STM 3 Tahun
Bangunan

Melampirkan :
1. Scan Asli SKA
Ahli Teknik
Geoteknik atau Ahli
Teknik Bangunan
Gedung-Muda
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
Melampirkan :
1. Scan Asli SKA
Ahli Teknik
Bangunan GedungMuda
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
Melampirkan :
1. Scan Asli SKA K3
Konstruksi
2. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir
3. Daftar Riwayat
hidup/Curriculum
vitae
Melampirkan :
1. Scan Asli SKT
Pelaksana
Bangunan
Gedung
2. Scan Asli SKT
Tukang Batu

6 Logistik

1 Orang

Mandor Besi
4. Scan Asli SKT
Tukang Besi
Beton
5. Scan Asli SKT
Tukang Cor
Beton
6. Scan Asli SKT
Tukang Pondasi
7. Scan Asli SKT
Tukang Bekisting

3. Scan SKT Mandor
Besi
4. Scan Asli SKT
Tukang Besi
Beton
5. Scan Asli SKT
Tukang Cor Beton
6. Scan Asli SKT
Tukang Pondasi
7. Scan Asli SKT
Tukang Bekisting

Poin 1-7
melampirkan copy
ijazah dan Daftar
Riwayat Hidup/
Curriculum Vitae

Poin 1-7
melampirkan copy
ijazah dan Daftar
Riwayat Hidup/
Curriculum Vitae

SMU /
Sederajat

3 tahun

Melampirkan :
1. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir

6 Logistik

SMU /
Sederajat

3 tahun

Melampirkan :
1. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir

7 Administrasi 1 Orang SMU /
Umum
Sederajat

3 Tahun

Melampirkan :
1. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir

7 Administrasi 1 Orang SMU /
Umum
Sederajat

3 Tahun

Melampirkan :
1. Copy Ijasah
Pendidikan terakhir

Lampiran dimaksud seperti SKA / SKT / Sertifikat K3 dan ijasah harus
dilampirkan didalam dokumen penawaran apabila tidak terlampir
dinyatakan GUGUR

1 Orang

Lampiran dimaksud seperti SKA / SKT / Sertifikat K3 dan ijasah harus
dilampirkan didalam dokumen penawaran apabila tidak terlampir
dinyatakan GUGUR

2. Daftar Peralatan Utama minimal yang diperlukan untuk 2. Daftar Peralatan Utama minimal yang diperlukan untuk
pelaksanaan pekerjaan:
pelaksanaan pekerjaan:
Nama Peralatan

Banyaknya

Dump Truck
Peralatan Pancang dan
Bor
Bar Cuter

1 Unit

Bar Bender

1 Unit

1 Unit

Status Kepemilikan
Harus melampirkan Bukti
Kepemilikan atau Sewa dan
Nota/Kwitansi Pembelian

1 Unit
Bukti-bukti yang dimaksud

Nama Peralatan

Banyaknya

Dump Truck
Peralatan Pancang dan
Bor
Bar Cuter

1 Unit

Bar Bender

1 Unit

1 Unit

Status Kepemilikan
Harus melampirkan Bukti
Kepemilikan atau Sewa dan
Nota/Kwitansi Pembelian

1 Unit
Bukti-bukti yang dimaksud

Concrete Mixer/Molen

1 Unit

Concrete Vibrator

1 Unit

Generator Set

1 Unit

Pompa Air

1 Unit

harus dilampirkan dalam
dokumen penawaran, apabila
tidak dilampirkan dinyatakan
GUGUR

Concrete Mixer/Molen

1 Unit

Concrete Vibrator

1 Unit

Generator Set

1 Unit

Pompa Air

1 Unit

harus dilampirkan dalam
dokumen penawaran, apabila
tidak dilampirkan dinyatakan
GUGUR

Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan :
a. Pekerjaan disertai surat dukungan calon subkon.
b. Pekerjaan utama tidak dipekenankan disubkontrakan.

Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan :
a. Pekerjaan disertai surat dukungan calon subkon.
b. Pekerjaan utama tidak dipekenankan disubkontrakan.

Uji mutu/teknis/fungsi diperlukan untuk:
a. Bahan Tidak Ada
b. Alat Tidak Ada

Uji mutu/teknis/fungsi diperlukan untuk:
a. Bahan Tidak Ada
b. Alat Tidak Ada

E.

Mata Uang Penawaran dan Cara
Pembayaran

Cukup Jelas

--------------

F.

Masa Berlakunya Penawaran

Cukup Jelas

--------------

G.

Jaminan Penawaran

Cukup Jelas

Format Jaminan mengikuti format penerbit Jaminan.

H.

Pemasukan Dokumen Penawaran

Cukup Jelas

--------------

I.

Batas Akhir Waktu Penyampaian
Penawaran

Cukup Jelas

--------------

J.

Pembukaan Penawaran

Cukup Jelas

--------------

K.

Sanggahan, Sanggahan Banding
dan Pengaduan

Cukup Jelas

--------------

L.

Jaminan Sanggahan Banding

Cukup Jelas

--------------

M. Jaminan Pelaksanaan
BAB. V. LEMBAR DATA KUALIFIKASI
(LDK)

Cukup Jelas

--------------

A.

Lingkup Kualifikasi

Cukup Jelas

--------------

B.

Persyaratan Kualifikasi

Cukup Jelas

--------------

BAB. VI. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN
A.

B.
C.
D.
E.

F.
G.

BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA BADAN
USAHA/KEMITRAAN (KSO)
(UNTUK 1 (SATU)
FILE)
BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA
PERORANGAN (UNTUK 1 (SATU) FILE)
BENTUK PERJANJIAN KEMITRAAN / KERJA SAMA
OPERASI (KSO)
BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS (UNTUK 1
(SATU) FILE)

BENTUK SURAT PENAWARAN ADMINISTRASI
DAN TEKNIS (PENAWARAN FILE I, METODE 2
FILE)
BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA
PERORANGAN (PENAWARAN FILE I, METODE
2 FILE)
BENTUK SURAT PENAWARAN HARGA
(PENAWARAN FILE II, METODE 2 FILE)
BENTUK DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS
(METODE 2 FILE)

Ada Perubahan

PERUBAHAN TERLAMPIR

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

Cukup Jelas

--------------

--------------

H.

BENTUK FORMULIR REKAPITULASI PERHITUNGAN
TKDN.

Cukup Jelas

I.

BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI BANK

Cukup Jelas

Bentuk Jaminan mengikuti format penerbit Jaminan.

J.

BENTUK JAMINAN PENAWARAN DARI ASURANSI /
PERUSAHAAN PENJAMIN

Cukup Jelas

Semua Jaminan diterbitkan oleh Bank

K.

BENTUK PAKTA INTEGRITAS

Cukup Jelas

--------------

L.

DATA ISIAN KUALIFIKASI

Cukup Jelas

--------------

BAB. VII. PETUNJUK PENGISIAN DATA KUALIFIKASI

Cukup Jelas

--------------

BAB. VIII. TATA CARA EVALUASI KUALIFIKASI

Cukup Jelas

--------------

BAB. IX. BENTUK KONTRAK

Cukup Jelas

--------------

BAB. X.

Cukup Jelas

--------------

BAB. IX. SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK)

Ada Perubahan

BAB. XI. SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK)

BAB. X.

Ada Perubahan

BAB. XII. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR

Ada Perubahan
Ada Perubahan

BAB. XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA
BAB. XIV. BENTUK DOKUMEN LAIN

SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK)
SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR

BAB. XI. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA
BAB. XII. BENTUK DOKUMEN LAIN
A.

BENTUK SPPJB

Cukup Jelas

--------------

B.

BENTUK SPMK

Cukup Jelas

--------------

C.

BENTUK SURAT-SURAT JAMINAN

Cukup Jelas










Garansi Bank sebagai Jaminan Sanggahan
Garansi Bank sebagai Jaminan Pelaksanaan
Jaminan Pelaksanaan dari Asuransi/Perusahaan
Penjamin
Garansi Bank sebagai Jaminan Uang Muka
Jaminan Uang Muka dari Asuransi/Perusahaan Penjamin
Garansi Bank sebagai Jaminan Pemeliharaan.
Jaminan Pemeliharaan dari Asuransi/Perusahaan
Penjamin.

Format Jaminan mengikuti format penerbit Jaminan.

BAB VI. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN
A.

BENTUK SURAT PENAWARAN PESERTA BADAN USAHA/KEMITRAAN (KSO)

(UNTUK

1

(SATU) FILE)
CONTOH

[Kop Surat Badan Usaha]
Nomor
:
Lampiran :

_______, _____________ 20___

Kepada Yth.:
Panitia Lelang Pengadaan Barang/Jasa Paket Pekerjaan Pembangunan dan Rehab Bangunan

Program Studi Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Samarinda
di
Samarinda
Perihal

: Penawaran Paket Pekerjaan Pembangunan dan Rehab Bangunan Program Studi

Teknologi Informasi
Sehubungan dengan pengumuman Pemilihan Langsung dengan Pascakualifikasi dan
Dokumen Pengadaan nomor: 13/PL7/APBD/LK/I/2015 tanggal 2 Januari 2015 dan setelah kami
pelajari dengan saksama Dokumen Pengadaan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan [serta
adendum Dokumen Pengadaan], dengan ini kami mengajukan penawaran untuk paket pekerjaan
Pembangunan dan Rehab Bangunan Program Studi Teknologi Informasi, sebesar
Rp_______________ (__________________________).
Penawaran ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang tercantum dalam
Dokumen Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut.
Penawaran ini berlaku sejak batas akhir pemasukan Dokumen Penawaran sampai dengan
tanggal 14 Pebruari 2015
1.
2.
3.
4.

5.

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami lampirkan:
Scan Asli Jaminan Penawaran;
Daftar Kuantitas dan Harga ;
[Surat perjanjian kemitraan/Kerja Sama Operasi, apabila bermitra];
Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
a. Metoda Pelaksanaan;
b. Jadwal Waktu Pelaksanaan;
c. Daftar Personil Inti;
d. Daftar Peralatan Utama minimal yang dibutuhkan;
e. Spesifikasi Teknis;
f. Surat Dukungan Ready Mix
g. [Bagian Pekerjaan yang akan disubkontrakkan, apabila ada].
[Formulir rekapitulasi perhitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN); dan

6. Dokumen Isian Kualifikasi
Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan sanggup dan akan tunduk pada
semua ketentuan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan.

……………………, ………....2015
Penawar,
PT./CV. …………………………..

‘………………………………………
Jabatan