PENGUMUMAN PEMENANG PELELANGAN UPLOAD

POKJA PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PENGADILAN AGAMA JEMBER TAHAP II
UNIT LAYANAN PENGADAAN PENGADILAN TINGGI AGAMA SURABAYA
TAHUN ANGGARAN 2013

PENGUMUMAN PEMENANG PELELANGAN UMUM
Nomor : W.13-A4/38/PL.PA.Jr/VII/2013

Berdasarkan Surat Penetapan Pemenang Pelelangan Umum Nomor : W.13-A4/37/PL.PA.Jr/VII/2013 tanggal
18 Juli 2013, dengan ini diumumkan pemenang pelelangan umum untuk pekerjaan :
Nama Pekerjaan

:

HPS

:

Pembangunan Gedung Kantor Pengadilan Agama Jember Tahap II Tahun
Anggaran 2013.
Rp. 3.599.909.500,00 (Tiga Milyar Lima Ratus Sembillan Puluh Sembilan Juta
Sembilan Ratus Sembilan Ribu Lima Ratus Rupiah).


Adalah sebagai berikut :
PEMENANG LELANG :
Nama Perusahaan

:

PT. LIMA PILAR UTAMA PERKASA

Alamat

:

Jl. Danau Bratan Timur II E.4 Sawojajar, Malang

NPWP
Harga Penawaran

:
:


02.807.741.0-623.000
Rp. 3.359.950.000,00 (Tiga milyar tiga ratus lima puluh sembilan juta
sembilan ratus lima puluh ribu rupiah)

Berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang /
Jasa Pemerintah yang terakhir diubah dengan Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012 beserta petunjuk
teknisnya serta ketentuan teknis operasional pengadaan barang/jasa secara elektronik, para peserta pengadaan
yang diberi kesempatan untuk menyampaikan sanggahan (bila ada) terhadap hasil pelelangan umum ini paling
lambat 5 (lima) hari kerja setelah tanggal pengumuman.
Demikian pengumuman ini disampaikan untuk diketahui.
.
Jember, 18 Juli 2013
Ketua Pokja,

KHOLID DARMAWAN, SH
Nip. 19750717 200003 1 001