Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta silabus mk peos

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

Mata Kuliah
Program Studi
Kode Mata kuliah
SKS
Mata Kuliah Prasyarat
Dosen

Revisi : 00

1 Februari 2015

-

Hal.


16 X Pertemuan

: Pengembangan Ekstrakurikuler Olahraga Sekolah
: Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi
: POR 309
: Teori: 2 SKS
Praktek: 1 SKS
:: Fitria Dwi Andriyani, M.Or.

DESKRIPSI MATA KULIAH
Mata kuliah ini bersifat wajib lulus dan dirancang untuk membekali mahasiswa supaya memiliki
kemampuan dalam mengembangkan program ekstrakurikuler olahraga di sekolah. Mata kuliah
ini membahas tentang pengertian dan tujuan kegiatan ekstrakurikuler, bentuk-bentuk
ekstrakurikuler olahraga, perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi program ekstrakurikuler, dasardasar melatih cabang olahraga, dan penyusunan program latihan cabang olahraga, baik secara
teoritis maupun praktik. Perkuliahan dilakukan dengan metode ceramah, diskusi, presentasi,
penugasan, dan praktik di lapangan. Penilaian didasarkan pada partisipasi kuliah, tugas-tugas
mandiri dan kelompok, kuis, ujian teori dan praktik.
KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong-royong, kerjasama, cinta damai, responsif, dan pro-aktif) dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta


Diperiksa Oleh:
KAJUR POR

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

Revisi : 00

1 Februari 2015

-

Hal.

16 X Pertemuan


KOMPETENSI DASAR
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Memahami hakikat kegiatan ekstrakurikuler olahraga
Memahami pelatihdan kode etik pelatih
Memahami prinsip-prinsip dan komponen latihan ekstrakurikuler olahraga
Memahami pemanduan bakat dalam program ekstrakurikuler olahraga
Memahami faktor yang mempengaruhi kinerja olahraga
Memahami penyusunan program latihan dalam program ekstrakurikuler olahraga
Memahami komponen kondisi fisik yang dapat dikembangkan dalam ekstrakurikuler
olahraga
8. Memahami latihan keterampilan psikologis dalam ekstrakurikuler olahraga
9. Memahami tes dan pengukuran dalam ekstrakurikuler olahraga

10. Memahami kasus-kasus dalam pelaksanaan ekstrakurikuler olahraga dan solusinya
11. Memahami perencanaan dan perawatan cedera pada kegiatan ekstrakurikuler olahraga
12. Mendesain program kegiatan ekstrakurikuler olahraga
STRATEGI PERKULIAHAN
1. Perkuliahan tatap muka (ceramah, diskusi, kuis, presentasi)
2. Tugas Mandiri/Kelompok
3. Observasi lapangan
4. Ujian Teori
5. Praktik lapangan

SUMBER BACAAN/REFERENSI
1. Harsono. (1988). Coaching dan Aspek-Aspek Psikologis dalam Coaching. Jakarta: C.V.
Tambak Kusuma.
2. Ismaryati. (2009). Tes dan Pengukuran Olahraga . Surakarta: LPP UNS dan UNS Press.
3. Kartono Mohamad. 2001. Pertolongan Pertama . Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
4. Weinberg, R.S. & Gould, D. 2003. Foundation of sport and exercise psychology third
edition. USA: Human Kinetics.
5. Direktorat Pembinaan SMA. (2010). Juknis penyusunan program pengembangan diri
melalui kegiatan ekstrakurikuler di SMA. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan.

6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2008
tentang Pembinaan Kesiswaan.
Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa Oleh:
KAJUR POR

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

Revisi : 00


1 Februari 2015

-

Hal.

16 X Pertemuan

7. Flegel, Melinda J. 2008. Sport First Aid A coach’s guide to the care and prevention of
athletic injuries Fourth Edition. Unites States: Human Kinetics.
8. Permendikbud RI Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum.
9. Bahan materi kuliah PEOS

EVALUASI
No.
Komponen Evaluasi
1. Partisipasi Kelas
2. Kuis
3. Tugas mandiri/kelompok

4. Ujian Teori
5. Praktek lapangan
Jumlah

Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Bobot
5%
10%
25%
30%
30%
100%

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa Oleh:

KAJUR POR

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

Revisi : 00

1 Februari 2015

-

Hal.

16 X Pertemuan

SKENARIO PERKULIAHAN TEORI

Tatap
Kompetensi Dasar
Muka
1
Memahami hakikat kegiatan
ekstrakurikuler olahraga

Materi Pokok
1. Kegiatan Ekstrakurikuler dalam Struktur Pendidikan
2. Pengertian,

Fungsi,

dan

Jenis

Kegiatan

Strategi

perkuliahan
Ceramah,
diskusi

Sumber/
Referensi
1,9

Ekstrakurikuler Olahraga
3. Format Kegiatan Ekstrakurikuler Olahraga
4. Manfaat Kegiatan Ekstrakurikuler Olahraga
2

Memahami konsep pelatih dan
kode etik pelatih

Konsep pelatih
Kode etik pelatih

Ceramah,
diskusi

1,9

3

Memahami prinsip-prinsip latihan
ekstrakurikuler olahraga
Memahami komponen latihan
ekstrakurikuler olahraga
Memahami faktor yang
mempengaruhi kinerja olahraga
Memahami perencanaan program
latihan olahraga melalui
periodisasi latihan

Prinsip-Prinsip Latihan Ekstrakurikuler Olahraga

Ceramah,
diskusi

9

Komponen-komponen Latihan

Ceramah,
diskusi

9

Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Olahraga

Ceramah,
diskusi

9

1. Tahap persiapan
2. Tahap persiapan umum
3. Tahap persiapan khusus
4. Tahap pertandingan

Ceramah,
diskusi,
penugasan

9

4
5
6

Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa Oleh:
KAJUR POR

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

Revisi : 00

1 Februari 2015

-

Hal.

16 X Pertemuan

5. Tahap transisi
7

Memahami penyusunan program
latihan dalam program
ekstrakurikuler olahraga

Ceramah,
diskusi

9

Komponen Kondisi Fisik

Observasi
kelompok

3,9

1. Pentingnya Latihan Keterampilan Psikologis

Presentasi,
diskusi,
penugasan

1,4,9

Presentasi,
diskusi

1,2,3

1. Pentingnya Perencanaan Program Latihan
2. Macam-macam Perencanaan Program Latihan
3. Susunan Satu Sesi Latihan
4. Pembagian Waktu dan Contoh Sesi Latihan

8

Ujian Tengah Semester

9

Memahami komponen kondisi
fisik yang dapat dikembangkan
dalam ekstrakurikuler olahraga
Memahami latihan keterampilan
psikologis dalam ekstrakurikuler
olahraga

10-11

2. Latihan Keterampilan Psikologis
3. Pengaturan Antusias
4. Teknik Pengurangan Kecemasan
5. Mengembangkan Kohesi Tim

12

Memahami tes dan pengukuran
dalam ekstrakurikuler olahraga

1. Pengertian dan Manfaat Tes dan Pengukuran
2. Waktu Melaksanakan Tes dan Pengukuran
3. Macam-macam Tes dan Pengukuran

Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa Oleh:
KAJUR POR

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

13

14-15

16

Revisi : 00

1 Februari 2015

-

dalam

pelaksanaan

Hal.

16 X Pertemuan

ekstrakurikuler Ceramah,
diskusi

Kasus-kasus

Memahami perencanaan dan
perawatan cedera pada kegiatan
ekstrakurikuler olahraga

Perencanaan dan perawatan cedera pada kegiatan
ekstrakurikuler olahraga

Ceramah,
diskusi

3,7

Ujian Teori

Ujian tulis

Ujian tulis

1-8

olahraga dan solusinya

SKENARIO PERKULIAHAN PRAKTEK
Tatap
Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Muka
1
Mendesain sesi latihan kekuatan dan daya tahan Praktek latihan kekuatan dan daya tahan

Strategi
perkuliahan
Praktek, diskusi

2

Mendesain sesi latihan kelincahan dan
kecepatan

Praktek latihan kelincahan dan kecepatan

Praktek, diskusi

3
4

Mendesain sesi latihan kekuatan dan daya tahan
Mendesain sesi latihan kelincahan dan
kecepatan
Mendesain sesi latihan kelentukan dan
koordinasi
Mendesain sesi latihan teknik sepakbola

Praktek latihan kelentukan dan koordinasi
Praktek latihan teknik sepakbola

Praktek, diskusi
Praktek, diskusi

Praktek latihan taktik bolabasket

Praktek, diskusi

Praktek latihan keterampilan psikologis
pengurangan kecemasan

Praktek, diskusi

5
6

9

Memahami kasus-kasus dalam
pelaksanaan ekstrakurikuler
olahraga dan solusinya

Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa Oleh:
KAJUR POR

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABUS MATAKULIAH PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER
OLAHRAGA SEKOLAH
No: 1
Semester IV

Revisi : 00

1 Februari 2015

-

Hal.

16 X Pertemuan

7

Mendesain sesi latihan taktik bolabasket

Praktek, diskusi

8

Mendesain sesi latihan keterampilan psikologis
pengurangan kecemasan

Praktek, diskusi

Dibuat Oleh:
PENGAMPU

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa Oleh:
KAJUR POR