TUJUAN PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

SBdP • Mengidentifikasi gerak bagian kepala dengan benar. • Mengidentifikasi gerak bagian tangan dengan benar. • Melakukan gerak bagian kepala dengan hitungan. • Melakukan gerak bagian tangan dengan hitungan. • Melakukan gerakan lain yang berbeda dengan yang ada pada gambar dengan benar. Bahasa Indonesia • Menyebutkan isi teks pendek yang dibacakan dengan benar. • Membaca kembali teks pendek yang berkaitan dengan keragaman benda dengan lafal dan intonasi yang tepat. Matematika • Menyatakan kalimat matematika yang berkaitan dengan masalah perkalian dengan benar. • Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan perkalian dengan benar.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

 Dengan mendengarkan guru membaca teks “Memetik Jambu di Rumah Udin”, siswa dapat menyebutkan isi teks pendek yang dibacakan dengan benar.  Dengan teks “Memetik Jambu di Rumah Udin”, siswa dapat membaca kembali teks pendek yang berkaitan dengan keragaman benda dengan lafal dan intonasi yang tepat.  Dengan mengamati gambar gerakan kepala, siswa dapat mengidentifikasi gerak bagian kepala dengan benar.  Dengan mengamati gambar gerakan tangan, siswa dapat mengidentifikasi gerak bagian tangan dengan benar.  Dengan bimbingan guru, siswa dapat melakukan gerak bagian kepala dengan hitungan.  Dengan bimbingan guru, siswa dapat melakukan gerak bagian tangan dengan hitungan.  Dengan bimbingan guru, siswa dapat melakukan gerakan lain yang berbeda dengan yang ada pada gambar dengan benar.  Dengan berdiskusi, siswa dapat menyatakan kalimat matematika yang berkaitan dengan masalah perkalian dengan benar.  Dengan berdiskusi, siswa dapat memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan perkalian dengan benar.  Karakter siswa yang diharapkan : Religius Nasionalis Mandiri 2 Gotong-royong Integritas

E. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahulua n  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing. Religius  Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.  Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang ”Bermain di lingkunganku”.  Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengomunikasikan dan menyimpulkan. Communication 10 menit Inti  Siswa mengamati gambar “Beni dan Temanteman Memetik Jambu”.  Siswa mengajukan pertanyaan terhadap gambar yang diamati.  Siswa lain menjawab pertanyaan yang diajukan temannya.  Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang gambar yang telah diamati.  Salah seorang siswa membaca teks “Memetik Jambu di Rumah Udin” dengan lafal dan intonasi yang tepat. Literasi  Siswa lain mendengarkan teks yang dibacakan.  Siswa menuliskan jawaban dari pertanyaan berdasarkan teks yang dibacakan.  Siswa kembali membaca teks “Memetik Jambu di Rumah Udin”.  Siswa saling memeriksa jawaban yang telah ditulis bersama teman sebangkunya. Collaboration  Siswa dan guru melakukan tanya jawab terhadap jawaban yang telah ditulis siswa. Communication  Guru memberikan penguatan terhadap materi yang dibicarakan.  Siswa mengamati gambar rangkaian gerakan kepala menggeleng ke kiri, menggeleng ke kanan, mengadah dan menunduk.  Siswa menjelaskan cara melakukan gerakan berdasarkan gambar.  Siswa mempraktikkan gerakan berdasarkan gambar.  Guru memperagakan gerakan berdasarkan 150 menit 3 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu gambar dan siswa mengamati.  Guru membimbing siswa mempraktikkan gerakan kepala sesuai gambar.  Siswa mengamati gambar rangkaian gerakan tangan mengayun ke atas, mengayun ke bawah, mengayun ke kiri, mengayun ke kanan.  Siswa menjelaskan cara melakukan gerakan berdasarkan gambar.  Siswa mempraktikkan gerakan berdasarkan gambar. Mandiri  Guru memperagakan gerakan berdasarkan gambar dan siswa mengamati.  Guru membimbing siswa mempraktikkan gerakan tangan sesuai gambar.  Guru memperagakan koordinasi gerakan kepala dan tangan, kemudian siswa untuk mengamati.  Guru membimbing siswa melakukan koordinasi gerakan kepala dan tangan dengan hitungan.  Guru membimbing siswa untuk melakukan gerakan lain yang berbeda sesuai kreativitas siswa.  Siswa mendiskusikan contoh soal yang berkaitan dengan perkalian. Collaboration  Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang contoh penyelesaian soal perkalian.  Siswa berdiskusi menyelesaikan beberapa soal mengubah penjumlahan berulang menjadi bentuk perkalian. Creativity and Innovation  Siswa mengerjakan latihan tentang perkalian mengubah penjumlahan berulang menjadi bentuk perkalian. Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas  Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari untuk mengetahui hasil ketercapaian materi  Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti.  Melakukan penilaian hasil belajar  Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran Religius 15 menit

F. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN