Uji F Koefisien Determinasi R

50 dengan nilai signifikansi 0,681 karena t hitung t tabel -0.412 1.987 dan nilai signifikansi 0,681 0,05 dapat disimpulkan H 3 Dari tabel 4.7 diatas dapat diperoleh model persamaan regresi berganda sebagai berikut : ditolak. Hal ini menunjukkan bahwa Debt to Total Asset ratio DTAR berpengaruh negative dan tidak signifikan terhadap audit report lag. Y = 151.912 + 12.039X 1 – 2.071X 2 – 29.282 X 3 Dimana : + e Y : Audit Report Lag X1 : Ukuran KAP X2 : Ukuran Perusahaan X3 : Debt to Total Asset Ratio DTAR e : pengganggu

4.2.3.2 Uji F

Uji F digunakan untuk mengetahui apakah variabel independen Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset Ratio secara bersama-sama mempunyai pengaruh terhadap audit report lag. Dasar Pengambilan keputusan adalah : Ho akan ditolak atau Ha akan diterima jika nilai signifikansi F kurang dari 5. Universitas Sumatera Utara 51 Tabel 4.6 Hasil Uji F ANOVA Model b Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 2148.526 3 716.175 1.687 .176 a Residual 36504.096 86 424.466 Total 38652.622 89 a. Predictors: Constant, Debt to total asset ratio, Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP b. Dependent Variable: audit Report Lag Sumber: Diolah dengan SPSS, 2014. H 4 Dari uji ANOVA atau F test, diperoleh F hitung sebesar 1.687 dengan tingkat signifikansi 0,176 sedangkan F tabel sebesar 2.98 dengan signifikansi 0,05. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa ukuran KAP, ukuran perusahaan dan debt to asset ratio, secara simultan tidak berpengaruh terhadap audit report lag karena F hitung F tabel 1.687 2.98 dan signifikansi penelitian 0.05 0.1760.05. Hal ini menunjukkan bahwa uji F tidak layak digunakan dalam penelitian terhadap audit report lag artinya juga bahwa variabel independen secara bersama-sama tidak berpengaruh terhadap variabel dependen. : Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total asset Ratio tidak berpengaruh terhadap audit report lag pada perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI. Universitas Sumatera Utara 52

4.2.3.3 Koefisien Determinasi R

2 Uji koefisien determinasi R 2 dilakukan untuk menunjukkan seberapa besar presentase variasi variabel independen yang digunakan dalam model mampu menjelaskan variasi variabel dependen. Nilai koefisien determinasi R 2 Tabel 4.7 terletak diantara nol dan satu. Koefisien Determinasi R 2 Model Summary b a. Predictors: Constant, Debt to total asset ratio, Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP b. Dependent Variable: audit Report Lag Sumber: Diolah dengan SPSS, 2014. Hasil uji koefisien determinasi pada tabel 4.7 menunjukkan besarnya R 2 0,055. Dengan demikian besarnya pengaruh ukuran KAP, ukuran perusahaan dan debt to total asset ratio terhadap audit report lag pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2010-2012 adalah hanya sebesar 5,5 . Sedangkan sissanya adalah sebesar 94,5 adalah dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Standart Error of Estimate SEE pada penelitian ini 20,60. Semakin kecil nilai standart Model R R square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .236 a .055 .023 20.60258 Universitas Sumatera Utara 53 akan membuat model regresi semakin tepat dalam memprediksi variabel dependen.

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian

Dari hasil pengolahan data sebagaimana yang ditunjukkan pada tabel 4.8 didapatkan nilai koefiien determinasi R 2 sebesar 0,055 menunjukkan bahwa secara keseluruhan variabel independen dapat menjelaskan perubahan variabel dependen sebasar 5,5 , sedangkan variabel-variabel lain yang tidak dijelaskan dalam model mampu menjelaskan sebesar 94,5 . • Secara simultanserempak Ukuran KAP, ukuran perusahaan dan Debt to Total Asset Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap audit report lag. Hasil peneltian ini sejalan dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Siregar 2010 dimana sampel yang digunakan dalam penelitian tersebut adalah 18 perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2006-2008, sedangkan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 30 perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI tahun 2010-2012. Besarnya aktiva yang dimiliki oleh ukuran KAP, ukuran perusahaan dan debt to total asset ratio terhadap laporan keuangan, mampu mempersingkat Audit report lag. Auditor mestinya memperhatikan besarnya aktiva atau asset yang dimiliki oleh perusahaan dan jenis KAP yang melakukan audit untuk menentukan rentang waktu yang dibutuhkan untuk menyampaikan laporan audit atas laporan keuangan perusahaan. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ukuran KAP, Opini audit, Profitabilitas, Debt to Equity Ratio dan Return On Asset Terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Perkebunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2010 - 2013.

1 95 73

Pengaruh Opini Audit, Debt To Total Asset Ratio, Earning Per Share, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 64 99

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP dan Jenis Opini Audit Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 – 2012

3 56 79

Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset ratio Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012

0 0 10

Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset ratio Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012

0 0 2

Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset ratio Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012

0 0 7

Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset ratio Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012

0 0 13

Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset ratio Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012

0 0 3

Pengaruh Ukuran KAP, Ukuran Perusahaan dan Debt to Total Asset ratio Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012

0 0 13

ABSTRAK Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP, dan Jenis Opini Audit terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 - 2012

0 0 10