PERBEDAAN DAN HUBUNGAN EKSPRESI VEGF ANTARA TUMOR OVARIUM GANAS DAN JINAK

  

PERBEDAAN DAN HUBUNGAN EKSPRESI VEGF

ANTARA TUMOR OVARI UM GANAS DAN JI NAK

TESIS

Oleh

ANINDITA NOVINA

  

DEPARTEMEN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

RSUP H.ADAM MALIK – RSUD DR.PIRNGADI MEDAN

2013

  

PENELITIAN INI DIBAWAH BIMBINGAN TIM 5

Pembimbing : dr. Deri Edianto, M. Ked(OG), SpOG(K) dr. Muhammad Rusda, M. Ked(OG), SpOG(K) Penyanggah :dr. Ichwanul Adenin M. Ked(OG), SpOG(K) Dr. dr. Sarma N. Lumbanraja M.Ked(OG), SpOG(K) dr. Edy Ardiansyah, M. Ked(OG), SpOG(K)

  

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-tugas dan

Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Mencapai

Gelar Keahlian Dalam Program Studi

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA

  Sebagai sivitas akademik Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : dr. Anindita Novina, M.Ked(OG) NIM : 097104017 Program Studi : Program Pendidikan Dokter Spesialis Konsentrasi : Obstetri Dan Ginekologi Jenis Karya : Tesis demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non-eksklusif (Non-exclusive

  Royalty Free Right ) atas tesis saya yang berjudul : PERBEDAAN DAN HUBUNGAN EKSPRESI VEGF ANTARA

TUMOR OVARIUM GANAS DAN JINAK

  beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Non- eksklusif ini, Universitas Sumatera Utara berhak menyimpan, mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk database, merawat dan mempublikasikan tesis saya tanpa meminta izin dari saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis dan sebagai pemilik hak cipta.

  Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

  Dibuat di : Medan Pada Tanggal : 10 Oktober 2013

  Yang menyatakan

  KATA PENGANTAR Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang.

  Segala puji dan syukur Saya panjatkan kepada Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya penulisan tesis ini dapat diselesaikan.

  Tesis ini disusun untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar keahlian dalam bidang Obstetri dan Ginekologi. Sebagai manusia biasa Saya menyadari bahwa tesis ini banyak kekurangannya dan masih jauh dari sempurna, namun demikian besar harapan Saya kiranya tesis ini dapat bermanfaat dalam menambah perbendaharaan bacaan khususnya tentang :

  

PERBEDAAN DAN HUBUNGAN EKSPRESI VEGF ANTARA

TUMOR OVARIUM GANAS DAN JINAK

  Dengan selesainya laporan penelitian ini, perkenankanlah Saya menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada yang terhormat :

  1. Rektor Universitas Sumatera Utara, Prof. Dr. Syahril Pasaribu, DTM&H (CTM&H), SpA(K) dan Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, Prof. Dr. Gontar Alamsyah Siregar, SpPD (KGEH), yang telah memberikan kesempatan kepada Saya untuk mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis di Fakultas Kedokteran USU Medan 2. Ketua Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan, Prof. Dr.

  Delfi Lutan, MSc, SpOG (K); Sekretaris Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan, Dr. Dr. M. Fidel Ganis Siregar, M.Ked(OG), SpOG (K); Ketua Program Studi Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan, dr. Henry Salim Siregar, SpOG (K); Sekretaris Program Studi Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan, dr. M.

  Rhiza Z. Tala, M.Ked(OG), SpOG (K); Prof. dr. M. Jusuf Hanafiah, SpOG (K); Prof. Dr. Djafar Siddik, SpOG (K); Prof. Dr. dr. M. Thamrin Tanjung,

  Haryono Roeshadi, SpOG (K); Prof. dr. T. M. Hanafiah, SpOG (K); Prof. dr. Budi R. Hadibroto, SpOG (K); Prof. dr. M. Fauzie Sahil, SpOG(K); Prof. dr. Daulat H. Sibuea, SpOG (K); yang telah bersama-sama berkenan menerima Saya untuk mengikuti pendidikan di Departemen Obstetri dan Ginekologi.

  3. Terima Kasih Yang sebesar-besarnya saya ucapkan kepada dr. Deri Edianto, M.Ked(OG), SpOG(K) dan dr. Muhammad Rusda M.Ked(OG), SpOG(K), selaku pembimbing tesis Saya, bersama dr. Ichwanul Adenin, M.Ked(OG), SpOG(K), Dr. dr. Sarma N. Lumbanraja, M.Ked(OG), SpOG(K), dan dr. Edy Ardiansyah, M.Ked(OG), SpOG(K), selaku pembanding dan nara sumber yang penuh dengan kesabaran telah meluangkan waktu yang sangat berharga untuk membimbing, memeriksa dan melengkapi penulisan tesis ini hingga selesai.

  4. Prof. dr. M. Fauzie Sahil, SpOG(K) selaku Bapak Angkat Saya selama menjalani masa pendidikan, yang telah banyak mengayomi, membimbing dan memberikan nasehat yang bermanfaat kepada Saya selama dalam pendidikan. 5. dr. Putri C. Eyanoer, MSEpi, Phd sebagai pembimbing statistik yang telah banyak membantu Saya dalam penyelesaian tesis ini.

  6. Seluruh Staf Pengajar Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan, yang secara langsung telah banyak membimbing dan mendidik Saya sejak awal hingga akhir pendidikan. Semoga Allah SWT membalas budi baik Guru-guru Saya tersebut.

  7. dr. Christoffel L. Tobing, SpOG(K) dan dr. Herbert Sihite, SpOG, sebagai pembimbing tesis magister saya bersama dengan Prof. dr. Daulat H.

  Sibuea, SpOG(K), dr. Henry Salim Siregar, M.Ked(OG), SpOG(K) dan dr. Deri Edianto, M.Ked(OG), SpOG(K); selaku penyanggah dan narasumber dalam penulisan tesis magister Saya.

  8. dr. Jamaluddin SpPA dan Ketua Departemen Patologi Anatomi FK-USU Medan beserta staf, atas kesempatan dan bimbingan yang telah diberikan selama Saya melakukan penelitian dan bertugas di Departemen tersebut.

  9. Ketua Departemen Anestesiologi dan Reanimasi FK-USU Medan beserta staf, atas kesempatan dan bimbingan yang telah diberikan selama Saya bertugas di Departemen tersebut.

  10. Direktur RSUP H. Adam Malik Medan yang telah memberikan kesempatan dan sarana kepada Saya selama mengikuti pendidikan di Departemen Obstetri dan Ginekologi.

  11. Direktur RSUP dr. Pirngadi Medan, dr. Amran Lubis, SpJP; dan khususnya Kepala SMF Obstetri dan Ginekologi RSUD dr. Pirngadi Medan, dr. Syamsul Arifin Nasution, SpOG(K), beserta seluruh staf yang telah memberikan kesempatan dan sarana kepada Saya selama menempuh pendidikan di Departemen Obstetri dan Ginekologi.

  12. Direktur Rumkit Tk. II Puteri Hijau KESDAM II/BB Medan, dr. Gunawan Rusuldi, SpOG, dr. Yazim Yaqub, SpOG, dr. Agnes D. H, SpOG(K) dan dr. Santa M.J.S, SpOG yang telah memberi kesempatan dan sarana serta bimbingan selama Saya bertugas di Rumah Sakit tersebut.

  13. Direktur Rumah Sakit Umum PTPN II Tembakau Deli; dr. Sofyan Abdul Ilah, SpOG dan dr. Nazaruddin Jaffar, SpOG (K) beserta staf yang telah memberikan kesempatan dan bimbingan selama Saya bertugas menjalani pendidikan di Rumah Sakit tersebut.

  14. Direktur RSU Haji Medan dan Kepala SMF Obstetri dan Ginekologi RSU Haji Medan dr. Muslich Perangin-angin, SpOG beserta staf yang telah memberi kesempatan dan sarana serta bimbingan kepada Saya selama bertugas di Rumah Sakit tersebut.

  15. Direktur RSU Sundari Medan dan Kepala SMF Obstetri dan Gnekologi RSU Sundari Medan dr. H. M. Haidir, MHA, SpOG dan Ibu Sundari, Am.Keb beserta staf yang telah memberi kesempatan dan bimbingan selama Saya bertugas di Rumah Sakit tersebut.

  16. Direktur RSUD Kab. Padang Lawas beserta staf yang telah memberikan kesempatan untuk bekerja dan sarana selama Saya bertugas di Rumah Sakit tersebut.

  17. Kepada senior-senior Saya, dr. Ilham Sejahtera L., SpOG; dr. Nur Aflah,

  SpOG; dr. Anggia M. L., SpOG; dr. Maya Hasmita, SpOG; dr. David Luther, SKM, Mked(OG), SpOG; dr. Riza H. Nasution, SpOG; dr. Lili Kuswani, SpOG; dr. M. Ikhwan, SpOG; dr. Edward Muldjadi, SpOG; dr.

  Ari Abdurrahman Lubis, SpOG; dr. Zilliyadein R., SpOG; dr. Benny J., SpOG; dr. M. Rizki Yaznil, Mked(OG), SpOG; dr. Yuri Andriansyah, SpOG; dr. T. Jeffrey A., SpOG; dr. Made S. Kumara, SpOG; dr. Sri Jauharah L., SpOG; dr. M. Jusuf R., Mked(OG), SpOG; dr. Boy P.

  Siregar, SpOG; dr. Hedy Tan, dr. G. Joshimin F, dr. Firman A, SpOG; dr. Aidil A., SpOG; dr. Rizka H., SpOG; dr. Hatsari, SpOG; dr. Andri P. Aswar, SpOG; dr. Alfian, SpOG; dr. Errol, SpOG; dr. T. Johan A., Mked(OG) , SpOG; dr. Tigor P. H., Mked(OG), SpOG; dr. Elvira M.S., Mked(OG), SpOG; dr. Hendry A.S., Mked(OG), SpOG; dr. Heika NS, Mked(OG), SpOG; dr. Riske E.P.; dr. Ali Akbar, Mked(OG), SpOG; dr.

  Arjuna S, Mked(OG), SpOG; dr. Janwar S, Mked(OG), SpOG; dr. Irwansyah P, Mked(OG), SpOG; dr. Ulfah W.K., Mked(OG), SpOG; dr. Ismail Usman, Mked(OG), SpOG; dan dr. Aries M., dr. Hendri Ginting, Mked(OG) SpOG; dr. Robby Pakpahan; dr. Meity Elvina, Mked(OG) SpOG; dr. M. Yusuf, Mked(OG) SpOG; dr. Dany Aryani, Mked(OG) SpOG; dr. Fatin Atifa, Mked(OG) SpOG; dr. Pantas S Siburian; dr. Morel Sembiring; dr. Sri Damayana H., Mked(OG); dr. Eka Handayani, Mked(OG); dr. Liza Marosa; dr. M Rizki P. Yudha; dr. Arief Siregar; dr.

  Ferdiansyah Putra Hrp Mked(OG); dr. Yudha Sudewo dan dr. Henry Gunawan, Saya berterima kasih atas segala bimbingan, bantuan dan dukungannya yang telah diberikan selama ini.

  18. Kepada sahabat-sahabat saya sejawat angkatan: dr. Ika Sulaika; dr. Edy Rizaldy; dr. Hotbin P; dr. Kiko M; dr. Edward S M; dr Abdurrohim L; dr.

  Edwin E.H; dr. M. Rizal S; dr. Ricca PR; dr. Julita A; dr. M. Wahyu W; dr. Novrial; dr. Nureliani Amni; dr. Ivo FC; dr. Ray C.B; dr. Fifianti P.A; dr. Hiro H.N.; terima kasih untuk kebersamaan dan kerjasamanya selama pendidikan hingga saat ini.

  19. Kepada semua rekan rekan PPDS yang pernah bekerjasama dengan atas kebersamaan kita selama ini, kenangan indah akan Saya ingat selamanya.

  20. Kepada almh. Ibu Hj. Asnawati Hsb, Ibu Hj. Sosmalawaty, Ibu Zubaedah, Mimi, Kak Asih, Kak Yus, Fina, Anggi, Dewi dan seluruh Pegawai di lingkungan Departemen Obstetri dan Ginekologi RSUP H. Adam Malik Medan terima kasih atas bantuan dan dukungannya.

  21. Dokter muda, Bidan, Paramedis, karyawan/karyawati, serta para pasien di Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU/RSUP. H. Adam Malik- RSUD dr. Pirngadi Medan, RS. Haji Medan, RS. Sundari yang dari padanya Saya banyak memperoleh pengetahuan baru, terima kasih atas kerja sama dan saling pengertian yang diberikan kepada Saya sehingga dapat sampai pada akhir program pendidikan ini.

  Tiada kata yang dapat Saya ucapkan selain rasa syukur kepada Allah SWT dan sembah sujud serta terima kasih yang tidak terhingga Saya sampaikan kepada kedua orangtua Saya yang sangat Saya cintai, Ayahanda dr. H. Einil Rizar, SpOG(K) dan ibunda Hj. Dwi Satelita yang telah membesarkan, membimbing, mendoakan, serta mendidik Saya dengan penuh kesabaran dan kasih sayang dari sejak kecil hingga kini, memberi contoh yang baik dalam menjalani hidup serta memberikan motivasi dan semangat kepada Saya selama mengikuti pendidikan ini. Kepada Ayah dan Ibu Mertua Saya; Bapak Drs. H. Thamrin Mardia dan Ibu Hj. Gusti N. Lintang, kepada Suami tercinta dr. Andri Iskandar Mardia dan adik-adik kami dr. M. Bayu Rizaldy; Andara Livia, S.T; dr. Indra K. Mardia, dr. Martua Mardia; Intan S. Mardia dan Rina S Mardia yang merupakan inspirasi dan pendorong motivasi Saya dalam menyelesaikan pendidikan saya selama ini. Semoga ilmu yang saya peroleh dapat memberikan manfaat kepada kita semua. Akhirnya kepada seluruh keluarga handai tolan yang tidak dapat Saya sebutkan namanya satu persatu, baik secara langsung maupun tidak langsung, yang telah banyak memberikan bantuan, baik moril maupun materil, Saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua. Amin Ya Rabbal ‘Alamin.

  Medan, 10 Oktober 2013 dr. Anindita Novina, M.Ked(OG)

  

DAFTAR ISI

  Halaman Halaman Pernyataan Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah Untuk Kepentingan Akademis ...................................................................... i Kata Pengantar .................................................................................. ii Daftar Isi ............................................................................................ vii Daftar Gambar ................................................................................... ix Daftar Tabel ....................................................................................... ix Daftar Singkatan ............................................................................... x Abstrak ............................................................................................... xi Abstract .............................................................................................. xii

  BAB I PENDAHULUAN 1 1.1. Latar Belakang Penelitian ..........................................

  1 1.2. Rumusan Masalah .....................................................

  3 1.3. Tujuan Penelitian .......................................................

  4 1.4. Manfaat Penelitian .....................................................

  4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 5 2.1. Kanker Ovarium .........................................................

  5 2.2. Angiogenesis pada tumor ovarium .............................

  7 2.3. Aktivator dan penghambat angiogenesis....................

  11 2.4. Famili VEGF................................................................

  15 2.4.1. VEGF A ...................................................................

  16 2.4.2. VEGF B ...................................................................

  17 2.4.3. VEGF C ...................................................................

  17 2.4.4. VEGF D ...................................................................

  18 2.4.5. VEGF E ...................................................................

  19 2.4.6. PIGF ........................................................................

  19 2.5. Reseptor VEGF ..........................................................

  20 2.5.1. VEGFR 1 .................................................................

  21 2.5.2. VEGFR 2 .................................................................

  22

  2.5.4. Neurophilin-1 dan -2 ................................................

  4.6.1 Alat penelitian ...........................................................

  42 4.3. Populasi penelitian .....................................................

  4.3.1 Populasi target .........................................................

  4.3.2 Populasi terjangkau ..................................................

  4.4. Sampel dan besar sampel .........................................

  4.4.1 Sampel .....................................................................

  4.4.2 Besar sampel ...........................................................

  4.5. Kriteria inklusi dan eksklusi ........................................

  4.5.1 Kriteria inklusi ...........................................................

  4.5.2 Kriteria eksklusi ........................................................

  4.6 Prosedur pemeriksaan imunohistokimia .....................

  4.6.2 Bahan penelitian ......................................................

  42 4.1. Rancangan penelitian ................................................

  42

  42

  42

  43

  43

  43

  44

  44

  44

  44

  44

  42 4.2. Tempat dan waktu penelitian .....................................

  41 BAB IV Metode Penelitian .............................................................

  2.6. VEGF Sebagai Faktor Pro Angiogenik .......................

  26

  2.7. Regulasi VEGF ..........................................................

  2.7.1 Hipoksia ........ ..........................................................

  2.7.2 Growth factors dan sitokin inflamasi ........................

  2.7.3 Hormon ....................................................................

  2.7.4 Onco-genes dan tumor suppressor ganas ..............

  2.8. Ekspresi kuat VEGF ...................................................

  2.9. Terapi antiangiogenik .................................................

  2.9.1 Bevazicumab ...........................................................

  23

  24

  26

  28

  40 3.2. Hipotesis ....................................................................

  30

  31

  32

  34

  35 2.9.2 VEGF Trap (Aflibercept) ...........................................

  2.9.3 Inhibitor Reseptor Tyrosine Kinase...........................

  2.10. Kerangka teori .........................................................

  36

  37

  39 BAB III Kerangka konsep dan hipotesis ........................................

  40 3.1. Kerangka konsep .......................................................

  44

  4.6.4 Instrumen penilaian ..................................................

  47 4.7. Definisi operasional ....................................................

  48 4.8. Alur penelitian ............................................................

  51 4.9. Analisis data ...............................................................

  51 BAB V Hasil dan Pembahasan .....................................................

  52 BAB VI Kesimpulan dan saran ......................................................

  60 DAFTAR PUSTAKA .........................................................................

  61 Lampiran

  

DAFTAR GAMBAR

  Nomor Judul Halaman 2.1. Mekanisme neovaskularisasi tumor ........................................

  10 2.2.

  VEGF sebagai mediator angiogenesis dan faktor-faktor yang

  31 mempengaruhi ekspresi VEGF ................................................

  2.3. Berbagai pendekatan targeted therapy ....................................

  34 DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 2.1. Faktor pro-angiogenik endogen ................................................

  12 2.2. Faktor anti-angiogenik ..............................................................

  14 4.1. Histocore VEGF untuk penilaian imunohistokimia ..................

  47 5.1. Distribusi karakteristik pasien dengan tumor ovarium ..............

  52 5.2. Distribusi hasil histopatologi tumor ovarium jinak dan ganas..

  55

  5.3. Perbedaan rerata skor ekspresi VEGF antara tumor ovarium ganas dan jinak ........................................................................

  57

  5.4. Hubungan antara ekspresi kuat VEGF dengan kejadian tumor

DAFTAR SINGKATAN

  VEGF : Vascular Endothelial Growth Factor

  VPF : Vascular Permeability Factor FGF : Fibroblast Growth Factor mRNA : messenger Ribonucleatide Acid

  VEGFR : Vascular Endothelial Growth Factor Receptor PIGF : Placenta Growth Factor Flk-1/KDR : Fetal liver kinase-1/Kinase Domain-containing

  Receptor uPA : urokinase-type Plasminogen Activator TTPA : Tissue-Type Plasminogen Activator FAK : Focal Adhesion Kinase MAPK : Mitogen-Activated Protein Kinase PI3K : Phosphoinositol-3 Kinase

  XIAP : X-linked Inhibitor of Apoptosis Protein EPO : Erythropoietin Glycoprotein HIF-1 : Hypoxia inducible factor-1 TNF- α : Tumor Necrosis Factor-alpha PAF : Platelet Activating Factor TGF- β : Tissue Growth Factor-beta EGF : Epidermal Growth Factor PDGF : Platelet-Derived Growth factor

  IL : Interleukin MDGF : Macrophage-Derived Growth Factor IgG : Immunoglobulin G

  TKls : Tyrosine kinases RSUP : Rumah Sakit Umum Pusat DAB : Diaminobenzidine PBS : Phosphate Buffered Saline

  

Abstrak

PERBEDAAN DAN HUBUNGAN EKSPRESI VEGF ANTARA

TUMOR OVARIUM GANAS DAN JINAK

  

Novina A , Edianto D, Rusda M, Adenin I, Lumbanraja S N, Ardiansyah E

Tujuan : Untuk mengetahui gambaran karakteristik pasien dengan tumor ovarium

ganas dan jinak, jenis histopatologi, serta perbedaan dan hubungan ekspresi VEGF

antara kasus-kasus tumor ovarium ganas dan jinak

Metode : Melalui pemilihan secara acak sederhana diperoleh 25 pasien yang

memenuhi kriteria penelitian pada masing-masing kelompok tumor ovarium ganas dan

jinak. Penelitian dilakukan dengan melihat catatan rekam medis dan menilai ekspresi

  VEGF sel tumor dari blok parafin pada pemeriksaan imunohistokimia.

  

Hasil : Berdasarkan usia, penderita tumor ovarium jinak maupun ganas terbanyak

adalah kelompok usia ≥ 40 tahun, namun uji t menunj ukkan terdapat perbedaan rerata

usia yang bermakna antara kedua kelompok (P=0.033; 95% Cl, -14.161 - -0.639).

Karakteristik lain yang terbanyak adalah usia menarche ≥10 tahun, sudah menopause dan memiliki paritas ≥1. Tidak terdapat perbedaa n antara kedua kelompok berdasarkan

usia menarche, status menopause dan paritas. Jenis histopatologi terbanyak adalah

Adenocarcinoma serosum (32%). Tumor ovarium ganas paling banyak menunjukkan

ekspresi kuat VEGF (skor 3-6); rata-rata skor 3,44±SD2,103 sedangkan tumor ovarium

jinak kebanyakan menunjukkan ekspresi lemah (skor 0-2); rata-rata skor 0,92±SD1,222.

  

Terdapat perbedaan bermakna antara kedua kelompok berdasarkan ekspresi VEGF

(P=0.000;95%Cl,-3.498 - -1.542). Dijumpai hubungan bermakna antara ekspresi kuat

  

VEGF dengan kejadian tumor ovarium ganas (P=0.000), dimana 60% tumor ovarium

ganas menunjukkan ekspresi kuat VEGF, sedangkan hanya 8% kasus tumor ovarium

jinak yang menunjukkan ekspresi kuat VEGF.

  

Kesimpulan : Terdapat perbedaan bermakna antara kelompok penderita tumor ovarium

jinak dan ganas berdasarkan rata-rata usia, sedangkan tidak dijumpai perbedaan antara

kedua kelompok berdasarkan usia menarche, status menopause dan paritas. Jenis

histologi serosum merupakan yang terbanyak ditemukan. Terdapat perbedaan ekspresi

  

VEGF antara tumor ovarium ganas dan jinak. Ekspresi kuat VEGF berhubungan dengan

kejadian tumor ovarium ganas.

  

Kata kunci : tumor ovarium ganas, tumor ovarium jinak, ekspresi VEGF,

imunohistokimia.

  

Abstract

DIFFERENCES AND ASSOCIATION OF VEGF EXPRESSION BETWEEN

MALIGNANT AND BENIGN OVARIAN TUMORS

Novina A , Edianto D, Rusda M, Adenin I, Lumbanraja S N, Ardiansyah E

  

Objective: To describe the characteristics of patients with malignant and benign ovarian

tumors, histopatological types, as well as VEGF expression differences and association

between malignant ovarian tumors and benign ovarian tumors cases.

  

Methods: Through simple random sampling 25 patients who met study criteria were

obtained for each group of malignant and benign ovarian tumors. Research was done by

collecting data from medical records and assessing VEGF expression of tumor cells

derived from paraffin blocks on immunohistochemical examination

Results : Based on ages, patients with benign or malignant ovarian tumors are most

≥40 years old, but the t test results showed significant differences on mean age between

the groups (P = 0.0033). Most other characteristics are menarche age

  ≥10 years old, menopause and have parity ≥1. T test results showed no difference between the two

groups based on menarche age, menopausal status, and parity. The most histological

type was Adenocarcinoma serosum (32%). Most malignant ovarian tumors showed

strong expression of VEGF (score 3-6) with mean score of 3.44±SD2,103 whereas most

benign ovarian tumors showed significant differences between the two groups based on

the expression of VEGF (P=0.000;95%Cl,-3.498 - -1.542). Significant association was

found between strong expression of VEGF with the incidence of malignant ovarian

tumors (P=0.000), which 60% of malignant ovarian tumors showed strong expression of

  VEGF.

  

Conclusion: There are significant differences between groups of patients with benign

and malignant ovarian tumors based on mean age, whereas no significant differences

was found between the two groups based on age of menarche, menopausal status, and

parity. Serosum histological type was the most frequently encountered. There are

differences of VEGF expression between malignant and benign ovarian tumors. Strong

expression of VEGF is associated to malignant ovarian tumor incidence.

Dokumen yang terkait

SKRIPSI PENGARUH KOMISARIS INDEPENDEN, KOMITE AUDIT, DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN SEKTOR KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 12

EFEKTIVITAS KOAGULAN PAC(POLY ALUMINIUM CHLORIDE) DAN TAWAS (ALUM)TERHADAP LOGAM BESI (Fe) PADA AIR BAKU PDAM TIRTANADI HAMPARAN PERAK TUGAS AKHIR - Efektivitas Koagulan Pac(Poly Aluminium Chloride) Dan Tawas (Alum)Terhadap Logam Besi (Fe) Pada Air Baku P

0 0 11

16 BAB II TINJAUAN UMUM MENGENAI PERTANGGUNGJAWABAN DAN GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ANGKUTAN

0 0 29

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN - Strategi Peningkatan Produksi Jagung di Desa Kineppen Kecamatan Munthe Kabupaten Karo

0 0 12

PENGGUNAAN PELEPAH DAUN KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN FISIK, KIMIA, BIOLOGI DAN KOMBINASINYA TERHADAP PERFORMANS DOMBA LOKAL JANTAN

0 0 10

ANALISIS PEMILIHAN MODA ANTARA BUS DAN KERETA API (STUDI KASUS: MEDAN – TANJUNG BALAI)

0 0 16

BAB II TINJAUAN UMUM MASYARAKAT DAN KESENIAN BATAK TOBA 2.1 Geografi Batak Toba - Trio Pada Musik Populer Batak Toba: Analisis Sejarah, Fungsi, Dan Struktur Musik

1 3 52

ANALISIS PENYEBAB KERUSAKAN DAN REHABILITASI BENDUNG SUNGGAM DI KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA-SUMATERA UTARA

0 1 15

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF DALAM DIALOG FILM ―ALANGKAH LUCUNYA NEGERI INI‖ KARYA DEDDY MIZWAR Dina Mariana br Tarigan dinamarianabrtariganyahoo.com Abstract - Tindak Tutur Direktif dan Ekspresif dalam Dialog Film ―Alangkah Lucunya Negeri Ini‖ Kar

0 0 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kanker Ovarium - Perbedaan Dan Hubungan Ekspresi VEGF Antara Tumor Ovarium Ganas Dan Jinak

0 0 30