Karangan Menulis Karangan sd4bhsind BhsIndKls4 Umri

93 Budi Pekerti Cobalah menjawab pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar pada buku latihanmu. 1. Apa yang dimaksud dengan membaca nyaring? 2. Bagaimana cara memahami isi pengumuman? 3. Apa isi pengumuman? 4. Sebutkan pokok-pokok dalam pengumuman 5. Jelaskan tujuan membaca nyaring Sekarang, cobalah untuk membuat sebuah pengumuman. Pengumuman berisi tentang ‘berita kehilangan’. Kamu dapat membuatnya di buku latihanmu. Kemudian, coba kamu bacakan di depan kelas secara bergantian. Kamu dapat membuat kelompok dengan teman sebangkumu. Cobalah untuk mencari sebuah pengumuman di koran atau majalah. Cobalah untuk membuat kesimpulan dari pengumuman tersebut. Kamu dapat menulisnya di buku latihanmu. Menulis Kamu diajak untuk menyusun karangan tentang berbagai topik sederhana dengan memperhatikan penggunaan ejaan huruf besar, tanda titik, tanda koma, dll..

1. Karangan

Karangan adalah sebuah cerita, hasil ciptaan atau hasil rangkaian susunan. Kamu dapat menyusun sebuah karangan. Karangan terdiri atas beberapa paragraf yang berkaitan. Bentuk karangan bebas, dapat berupa pengalaman Mari Berlatih Aku Pasti Bisa Kamu Pasti Bisa Di unduh dari : Bukupaket.com 94 Bahasa Indonesia Sekolah Dasar Kelas 4

2. Menulis Karangan

Karangan terdiri atas paragraf- paragraf. Setiap paragraf terdiri atas kalimat-kalimat yang diurutkan satu persatu sehingga menjadi sebuah paragraf yang utuh. Dalam menulis karangan, kamu harus memperhatikan tema yang dipilih. Kamu dapat menulis karangan tentang berbagai topik sederhana, misalnya menulis karangan tentang pengalaman pribadi. Kamu lebih mudah menulisnya karena kejadian tersebut pernah kamu alami. Topik itu dapat kamu kembangkan sesuai keinginanmu, tapi tidak boleh menyimpang dari tema. Selain itu, kamu juga harus memperhatikan urutan cerita. Urutan itu harus runtut dan padu. Coba kamu simak cerita berikut ini. pribadi atau kejadian di sekitarmu. Suatu karangan dapat ditulis dengan tema atau topik yang berbeda. Penulisan karangan harus memperhatikan penggunaan ejaan yang benar . Ejaan yang digunakan biasanya huruf besar, tanda titik, dan tanda koma. Abdurahman Faiz lahir di Jakarta, 15 No- vember 1995. Ia telah menulis puisi sejak b erusia 5 tahun. Namanya mulai d ikenal publik ketika ia menjadi Juara I Lomba Menulis Surat untuk Presiden tingkat nasional y ang diselenggarakan Dewan Kesenian Jakarta 2003. Pertama kali Faiz tampil membacakan puisi-puisinya, yang pada waktu itu belum dibukukan, adalah atas undangan Nurcholis Majid pada acara peluncuran buku beliau yang mengundang ratusan tokoh nasional. Saat kelas II SD, puisi Faiz “Sahabatku Buku,” menjadi juara Lomba Cipta Puisi Tingkat SD seluruh Indonesia yang diadakan Pusat Bahasa Depdiknas 2004. Sumber: http:masfaiz.multiply.com Sekilas Info Kejujuran Galih seorang anak laki-laki yang jujur. Pukul 06.45 pagi, Galih berangkat ke sekolah. Di jalan, Galih bertemu Bu Santi yang baru pulang dari pasar. Belanjaan Bu Santi banyak. Bu Santi pulang naik becak. Untuk membayar becak, Bu Santi mengambil uang dari dompetnya. Saat akan memasukkan dompet ke dalam tas, tanpa sadar dompetnya terjatuh. Bu Santi tidak mengetahuinya dan langsung masuk ke dalam rumah. Gambar 8.1 Mengembalikan dompet Di unduh dari : Bukupaket.com 95 Budi Pekerti

3. Menggunakan Huruf Kapital, Tanda Titik, dan Tanda Koma