Populasi dan Sampel Jenis dan Sumber Data

4. Profitabilitas Profitabilitas merupakan kemampuan yang dicapai oleh perusahaan dalam satu periode tertentu. Rasio Profitabilitas mengukur kemampuan aset perusahaan dalam menciptakan laba. Aamir, et al . 2013 mengukur rasio profitabilitas dengan rentabilitas ekonomi. Rentabilitas ekonomi mengukur efektifitas perusahaan dalam memanfaatkan seluruh sumberdaya yang menunjukkan rentabilitas ekonomi perusahaan Sawir, 2009. Profitabilitas ini dilambangkan dengan PRO, dan nilai ini diperoleh melalui perhitungan sebagai berikut Aamir, et al ., 2013:

3.2 Populasi dan Sampel

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2009 – 2013. Pemilihan perusahaan pertambangan sebagai sampel karena perusahaan pertambangan merupakan jenis perusahaan yang memiliki banyak potensi untuk dikembangkan mengingat sumber daya alam Indonesia yang melimpah dan perusahaan pertambangan sedang kondisi yang tertekan akibat kondisi ekonomi dunia beberapa tahun terakhir. Perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia mengeluarkan laporan tahunan yang berisi data-data yang dibutuhkan untuk penelitian ini. Tahun 2009 – 2013 dipilih sebagai periode pengamatan karena pada periode tersebut terjadi ketidakstabilan harga minyak dunia dan menurunnya permintaan komoditas pertambangan di Indonesia. Adapun metode pemilihan sampel penelitian menggunakan purposive sampling . Purposive sampling merupakan suatu metode pengambilan sampel nonprobabilita yang disesuaikan dengan kriteria tertentu. beberapa kriteria yang harus dipenuhi dalam penentuan sampel penelitian ini sebagai berikut : 1. Perusahaan pertambangan yang telah terdaftar di BEI dan mempublikasikan laporan keuangan per 31 Desember secara konsisten dan lengkap dari tahun 2009 – 2013 dan tidak delisting dari BEI selama tahun amatan. 2. Perusahaan pertambangan yang menjadi sampel harus memiliki komponen yang diperlukan sebagai variabel dalam regresi penelitian ini. 3. Perusahaan terdaftar di BEI sebelum tahun 2009

3.3 Jenis dan Sumber Data

Dalam melaksanakan penelitian ini, data yang dipergunakan adalah data sekunder yaitu data yang telah dikumpulkan oleh lembaga pengumpul data dan dipublikasikan kepada masyarakat yang akan mempergunakan data tersebut baik untuk informasi maupun untuk bahan penelitian. Data sekunder yang berupa laporan tahunan yang diperoleh dari www.idx.co.id dan rasio-rasio yang diperoleh melalui Indonesia Capital Market Directory untuk periode penelitian 2009-2013.

3.4 Metode Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN YANG LISTED DI BURSA EFEK JAKARTA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 94

ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENANAMAN MODAL ASING DI INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 105

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK JAKARTA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 100

Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Keuangan Perusahaan Manufaktur Yang Go Public Di Indonesia - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 70

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL (Studi Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 89

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2004-2009 - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 109

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL DI INDONESIA (Studi Empiris Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di BEI) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 62

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN PROPERTY, REAL ESTATE DAN BUILDING CONSTRUCTION DI INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 26

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KONSERVATISME PERUSAHAAN-PERUSAHAAN DI INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 57

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN LQ 45 PERIODE 2005-2010 - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 76