Bab 8. IPA dan Teknologi

(1)

BAB VIII

IPA, TEKNOLOGI DAN

PEMBANGUNAN


(2)

Sebagai produk:

adalah semua pengetahuan yang telah

diketahui, yang telah disepakati oleh

masyarakat ilmiah.

Sebagai proses:

adalah kegiatan sosial, untuk

memahami alam dengan metode

ilmiah; suatu metode yang rasional

berdasarkan observasi.


(3)

Sebagai paradigma etika:

yaitu dipandang dari segi nilai berpegang pada 4 kaidah ilmiah (menurut Marton) yaitu:

– Universal : bahwa ilmu tidak tergantung pada

perbedaan ras, warna kulit dan keyakinan. Jadi bersifat internasional.

– Komunalisme :bahwa ilmu milik umum – Desinterestedness : ilmu tidak memihak,

melainkan apa adanya.

– Skeptisisme : bersikap tidak begitu saja menerima


(4)

TEKNOLOGI

Teknik : cara / metode untuk mencapai persyaratan ketrampilan bidang tertentu

Teknologi :

- Penerapan ilmu untuk tujuan praktis

- Cabang ilmu tentang penerapan dalam praktek & industri - Kumpulan semua cara untuk memenuhi obyek materi dari

kebudayaan

Berasal dari kata Yunani “techno” artinya ketrampilan atau seni Teknik

Teknologi diturunkan

Jadi, Teknologi adalah pemanfaatan ilmu oleh suatu masyarakat pada suatu saat, untuk memecahkan suatu masalah yang

dihadapi dengan mengerahkan segala alat yang ada sesuai dengan nilai-nilai kebudayaan dan skala nilai yang ada.


(5)

Beberapa Ciri Teknologi :

1. Tidak bergerak dalam suatu vakum

2. Merupakan landasan dasar bagi perkembangan industri modern, tetapi juga merupakan mata tombak kekuatan ekonomi.

3. Berenang & berkecimpung dalam ekonomi politik

bangsa-bangsa di dunia, maka teknologi identik dengan “kekuasaan”.

Ilmu Dasar

Untuk memahami

alam semesta dan isinya

PERBEDAAN

Teknologi

Untuk menguasai,

mengendalikan serta memanfaatkan alam


(6)

Hubungan Ilmu dan Teknologi

- Ilmu tanpa teknolgi adalah steril dan teknologi tanpa ilmu adalah

statis.

- Ilmu tanpa teknologi tidak berbuah dan teknologi tanpa ilmu adalah

tidak punya akar.

Hubungan Tibal-Balik Antara IPA dan Teknologi

Tahapan perkembangan Teknologi dan IPA:

Tahapan Bidang Teknologi Penunjang/konsep-konsep yang bersangkutan

I. Sampai dengan revolusi industri

Pertanian Permesinan Kedokteran

Ketrampilan mekanik dan pembuatan peralatan dan kaidah empirik

II. Sesudah revolusi industri sampai dengan permulaan abad 20 Permesinan Konstruksi Teknik listrik •Mekanika

•Termodinamika IPA

•Listrik magnit Klasik dsb.

III. Abad 20 Teknologi material •Struktur Atom dan molekul

•Pengetahuan IPA material modern

•Ikatan kimia dsb.


(7)

Hubungan IPA, Teknologi dan Pengamatan Ilmiah dari eksprerimen sebagai berikut:

Kaidah empirik dan ketrampilan

Teknologi

Alat Ukur

IPA


(8)

IPA DASAR PERKEMBANGAN TEKNOLOGI

IPA dan Teknologi berjalan sendiri

- Penemuan api

Pendekatan IPA pada teknologi

- Perkembangan pesat : Astronomi,

pengobatan.

IPA dan Teknologi tidak dapat dipisah

- IPA berkembang karena teknologi.

- Teknologi berjembang karena IPA


(9)

KONSEP IPA MODERN

IPA Klasik

 Mekanika klasik

 Gerak elektron menggunakan

konsep “lintasan” atau “orbit”

 Elektron bersifat materi

Penggambaran konsep lebih abstrak Contoh:

IPA Modern

 Mekanika kuantum

 Gerak elektron menggunakan

“keboleh-jadian” dengan konsep “orbital”

 Elektron memiliki sifat dualisme :

Partikel – gelombang menghasilkan

mikroskopelektron

Dengan teori kuantum diketahui sifat zat padat

menghasilkan


(10)

TEKNOLOGI MATERIAL

3 jenis material yang melandasi perkembangan teknologi modern

a. Bahan-bahan palimer

b. Bahan campuran/paduan/alloys

c. Bahan-bahan listrik magnit  semi konduktor  micro

elektronics

Ilmu Material + beberapa disiplin ilmu PA

a, b, c mendukung berbagai teknologi :

Teknologi strukturalTeknologi energi

Teknologi transportasiTeknologi komputerTeknologi komunikasi


(11)

Material

Sifat-sifat mekanik, polimer, keramik, alloy

Sifat-sifat listrik magnet semikonduktor, superkonduktor,sifat-sifat optik Teknologi struktural Teknologi energi Teknologi transportasi Teknologi komputer Teknologi komunikasi

KONSEP MANAGEMEN TEKNOLOGI

Pengambilan keputusan Sistem Umpan balik Tergantung Model Kriteria Pembatas Optimasi Plan Do Check m a s u k a n sistem k e lu a ra n


(12)

BEBERAPA KONSEP TEKNOLOGI

Konsep teknologi terdiri dari:

a. Pengambilan keputusan b. Sistem

c. Umpan Balik

Fungsi konsep teknologi : PEMECAHAN MASALAH

a. Pengambilan keputusan memperhatikan 4 unsur:

1. Model

2. Kriteria (persyaratan/tujuan) 3. Pembatas (constraints)

4. Optimasi

1. Model : ditransformasikan dalam bentuk matematik:

Jarak tempuh tiap liter bahan bakar Kecepatan (km/jam) 15 10 5 0 40 60


(13)

b. Sistem:

Obyek/peristiwa yang terdiri atas bagian-bagian yang

merupakan suatu kesatuan, saling berinteraksi secara fungsional dan memproses suatu masukanmenjadi

keluaran Syarat sistem:

1. Dapat dipecah-pecah  kecil-kecil 2. Setiap bagian mempunyai fungsi

3. Seluruh bagian melakukan fungsi bersama 4. Fungsi bersama  tujuan

2. Kriteria : pemakaian bahan bakar terendah mungkin sampai tujuan secepat mungkin.

3. Pembatas : - Rambu-rambu lalu lintas - Kecepatan yang diijinkan

4. Optimasi : ditransformasikan dalam bentuk matematik:


(14)

Masukan/kecepatan (sebab/mobil) Keluaran/Kebutuhan (akibat/mobil) Sistem (mobil) Rangkaian suatu proses digambarkan:

Masukan Proses transformasi Hasil A Masukan bagi sistem B A Proses transformasi B Hasil B Masukan bagi sistem C Proses transformasi C

Bagian dari suatu sistem yang berupa sistem disebut sub sistemGabungan dari beberapa sistem disebut supra sistem

1, 2, 3, 4, 5 = sub sistem

Supra sistem Supra sistem

Masukan Masukan


(15)

UMPAN BALIK

Masukan Proses Keluaran


(16)

Prinsip dasar

Penemuan baru

Dasar perkembangan teknologi : 5 faktor

1.Yang dapat dikombinasikan

2.Kecepatan penyebaran penemuan baru

3.Penemuan baru berkemampuan lebih dari

penemuan lama

4.Kemampuan memilih elemen lebih

efektif-efisien

5.Meningkatnya masalah manusia yang

harus dipecahkan


(17)

PERKEMBANGAN IPA & TEKNOLOGI DI BERBAGAI NEGARA DALAM PERSPEKTIF SEJARAH

1. Mempertahankan

hidup

IPA dan Teknologi untuk

2. Memajukan

kehidupan manusia

Di negara berkembang (Indonesia) IPA dan Teknologi, masalah per-kembangannya cukup sulit, sebab masyarakatnya sebagian besar bersifat konsumtif alih teknologidikurangi


(18)

Di negara maju, dana penelitian 2 – 3% dari anggaran belanja negara. Jumlah ilmuwan setiap juta penduduk di berbagai negara:

Negara Ilmuwan per sejuta penduduk Amerika Serikat Inggris Jerman Kanada Jepang Argentina Brazil Kuba Korea Mexico 2500 1000 1100 900 1400 194 70 150 230 57

Sumber kekayaan yang lebih abadi bukanlagi kekayaan alam, melainkan sejauh mana rakyatnya menguasai IPA dan teknologi.

- Sehingga perlu meninjau pendidikan dari Sekolah Dasar sampai Perguruan Tinggi.

- Kurikulum

- Sarana dan prasarana untuk mengejar kemajuan teknologi di negara maju dan Asia yang lain


(19)

IPA, TEKNOLOGI DAN PEMBANGUNAN

Dunia dengan IPA dan Teknologi mengadakan pembangunan

Dalam globalisasi ada 2 hal yang perlu diperhatikan:

1. IPA dan Teknologi sebagai wahana dan sarana diplomatik internasional untuk pengelolaan stabilitas dalam proses globalisasi

2. Menyadari bahwa penguasaan dan pengawasan IPA – Teknologi merupakan faktor penting dalam menyusun tata ekonomi

internasional baru.

Negara Industri Maju (kel. Utara)

¼ penduduk dunia4/5 pendapatan dunia89 % ahli/ilmuwan

Lit-Bang IPA-Teknologi 97 %

kesenjangan

Negara Berkembang (kel. Selatan)

¾ penduduk dunia1/

5 pendapatan dunia

11 % ahli/ilmuwan


(20)

IPA, TEKNOLOGI DAN INDUSTRI

Tujuan Pembangunan:

Ciri manusia tradisional:

1. Kemajuan terbatas.

2. Interaksi dengan lingkungan hidup bersifat searah. 3. Hanya mengambil apa yang tersedia di alam.

4. Hanya sedikit mengambil segi positif dari lingkungan. 5. Belum mampu mengubah lingkungan hidup untuk

memperlancar dan mempermudah interaksi yang menguntungkan.

6. Kualitas hidup bukan hasil upaya sendiri, tetapi sebagai

sesuatu yang ditunggu sebagai takdir manusia tradisional

manusia modern diubah


(21)

Ciri manusia modern:

1. Mampu mengoptimasi segi positif lingkungan hidup. 2. Mampu menghindari segi negatif.

3. Mampu mengubah lingkungan hiup, sehingga interaksi lebih

mudah dan menguntungkan.

4. Mampu menciptakan alternatif untuk meningkatkan kualitas

hidup dan mampu memilih yang paling menguntungkan.

Perubahan manusia tradisional  manusia modern

Perubahan peranan sumber daya alam akibatnya

Bahan alam diolah bahan eksport Barang

Jasa

Sesuai permintaan


(22)

Periodisasi Teknologi

Berdasar pengaruh terhadap kehidupan manusia, periodisasi

teknologi ada 3

1. Teknologi yang mampu mengolah energi

Teknologi memberi mesin  manusia ke masa mekanisasi

2. Teknologi yang mampu mengolah informasi

Tahap perkembangan: transistor  komputer  sinar laser  fiber plastik

3. Bioteknologi

mampu mengubah wujud kehidupanmanusia dalam abad yang akandatang.


(23)

Tingkatan teknologi

Teknologi tinggi (hi-Tech)

teknologi yg

memanfaatkan perkembangan ilmu

terbaru

Teknolohi madya

Teknologi yang dpt

dikembangkan dan didukung oleh

masyarakat yang lebih sederhana

bersifat rutin


(24)

DAMPAK IPA DAN TEKNOLOGI

Memenuhi kebutuhan primer

Pangan

Sandang

Papan

Memenuhi kebutuhan sekunder

Industri

Komunikasi

Kesehatan


(25)

BEBERAPA PERKEMBANGAN

TEKNOLOGI PENTING


(26)

Pendahuluan

Perkembangan teknologi saat ini sangat

pesatnya, baik dalam jumlah, kedalaman

maupun pemanfaatannya.

Perlu dipilih bidang teknolgi yang sangat

mempengaruhi kehidupan saat ini, yaitu

bioteknologi dan teknologi informasi.

Bahkan dinyatakan bahwa selama tiga

dekade terakhir telah terjadi revolusi

besar-besaran dalam bidang informasi dan

life

science

(terutama bidang bioteknologi

molekuler).


(27)

A. BIOTEKNOLOGI

Penelitian dan aplikasinya :

Berkembang sangat pesat

Cakupannya sangat luas, meliputi bidang :

kedokteran, pertanian, industri, energi, pangan

dan beberapa bidang lainnya

Meningkatkan segi ilmiah, teknologi dan

ekonomi,

Mempengaruhi implikasi sosial, politik dan etika,


(28)

A.1. Ruang lingkup (1)

Definisi bioteknologi

adalah “

suatu teknologi yang

menggunakan dan memanfaatkan organisme

biologis (hayati), baik sistem maupun proses, untuk

menghasilkan barang maupun jasa yang berguna

untuk kesejahteraan manusia.

Disiplin Ilmu terkait

:

Biosains

(biokimia,

mikrobiologi, genetika dan biologi molekuler) dan


(29)

A.1. Ruang lingkup (2)

Bioteknologi modern

melakukan manipulasi

makhluk hidup untuk mengahsilkan barang yang

diinginkan.

Contoh : pembuatan hormon, vaksin dan antibiotik.

Bioteknologi tradisional

penekanan pada cara

seleksi bahan, mikroba yang digunakan, dan

modifikasi lingkungan untuk memperoleh produk

optimal.

Contoh : pembuatan tempe, tape, roti,

pengomposan sampah.


(30)

A.1. Ruang lingkup (3)

Proses bioteknologi umumnya mencakup produksi sel

atau biomassa dan transformasi kimia.

Transformasi kimia dapat dibagi menjadi :

a.  pembentukan produk akhir atau biosintesis

senyawa kompleks dari senyawa sederhana (reaksi

Anabolik)

Contoh : pembuatan enzim, antiobiotika, asam organik, steroid

b.  penguraian senyawa kompleks menjadi senyawa lebih sederhana (reaksi Katabolik)

Contoh : penguraian glukosa menjadi alkohol,

degradasi limbah, destruksi tumpahan minyak.


(31)

A.2. Sejarah Perkembangan (1)

Sejarah perkembangan bioteknologi dimulai sejak

digunakannya mikroorganisme untuk menghasilkan

produk yang bermanfaat bagi manusia.

Sejak 6000 SM orang Samaria dan Babilonia sudah

memimum bir, telah diketemukan proses produksi

minuman beralkohol dengan cara fermentasi.

Orang Mesir telah membuat roti sejak 4000 SM,

pembuatan beberapa makanan di Eropa maupun di

Asia seperti keju, yoghurt, kecap, tempe, pewarna

makanan, serta pembuatan tape.


(32)

A.2. Sejarah Perkembangan (2)

Antony van Leeuwenhoek (1680), dan Louis

Pasteur (1876), membuktikan peran organisme

hidup dalam proses fermentasi

Tahun 1928 Alexander Fleming menemukan

penisilin

Tahun 1944 Ostwald Avery menemukan DNA

sebagai pembawa informasi genetika

Tahun 1953 J. Watson & F. Crick menemukan

struktur helix ganda DNA


(33)

A.2. Sejarah Perkembangan (3)

Tahun 1971 Paul Gerg membuat DNA

Rekombinan secara

in vitro

Tahun 1973 Percobaan rekayasa genetika

pertama yang berhasil

Sintesis antibiotik, antibodi, insulin, interferon,

beberapa bahan industri dan pertanian

Human Genom Research untuk kesehatan

Tahun 1997, Wilmut dkk. Berhasil mengkloning

domba Dolly

April 2002, Antinori (Italia), mengumumkan bayi


(34)

A.3. Biomolekul dasar dari Bioteknologi

Bioteknologi memanfaatkan kemampuan dasar

organisme hidup biomolekul, yaitu molekul yang terlibat dan mengontrol reaksi biologis.

Ciri organisme hidup adalah mengorganisasi biomolekul

untuk saling berinteraksi dan melakukan proses reaksi biokimia, berupa reaksi metabolisme pembentukan senyawa (anabolisme) atau penguraian (katabolisme).

Biomolekul utama yang sangat berkaitan dengan

bioteknologi adalah protein dan DNA.

Evolusi memberikan kemampuan mikroorganisme

dimanfaatkan untuk proses bioteknologi. Mikroba yang banyak digunakan adalah bakteri, ganggang dan kapang (fungi).


(35)

A.3.1. Protein dan Fungsi Enzim

Enzim

adalah protein yang berfungsi sebagai

katalis biologis, sebagai pemercepat reaksi juga

mengatur dan mengarahkan reaksi metabolisme

tertentu.

Banyak proses bioteknologi dirancang untuk

menghasilkan senyawa bukan produk utama

metabolisme, dengan cara mengatur atau

memanipulasi kerja sistem regulasi, sehingga

tidak berjalan sebagaimana mestinya.


(36)

36

Bentuk struktur tersier: fibrous

dan globular


(37)

A.3.2. DNA Pengarah Kehidupan

Asam Deoksiribonukleat (DNA)

merupakan

asam nukleat yang mengandung informasi

genetik dan biasanya dalam bentuk kompleks

nukleoprotein (DNA-protein) yang disebut

kromosom

. Tiap kromosom membawa

informasi genetik yang dibutuhkan pada sintesis

senyawa yang diperlukan untuk pemeliharaan,

pertumbuhan dan replikasi sel.


(38)

(39)

39


(40)

Aplikasi Bioteknologi pada Berbagai Bidang

Manfaat Langsung :

* Industri Kimia dan Farmasi * Kesehatan

* Pertanian, peternakan, perkebunan * Lingkungan dan Energi

Manfaat Tidak Langsung : Human Genom Research

(HGR) pemetaan gen manusia untuk silsilah (keturunan) dan sifat penyakit yang dibawanya.

* Dengan teknik ini orang berupaya memahami rincian

fisiologi dan penyakit manusia pada tingkat molekuler dan aspek genetis penyakit, seperi pada thalasemia, kanker dan AIDS.

*Ilmu ini juga membuka jalan untuk menemukan metode baru dalam mendiagnosa dan barangkali juga kelak, untuk mengobati penyakit genetis.


(41)

Istilah-istilah yang sering digunakan

dalam Bioteknologi Modern

Transgen – Gen asing yang ditambahkan

kepada suatu spesies

Contoh

– Gen Cry (mengkode protein yang

menjadi racun bagi serangga keluarga

Koleoptera)

Contoh

– Kapas Bollgard


(42)

HASIL KEGIATAN BIOTEKNOLOGI

MODERN DI BIDANG PERTANIAN

GMO - Genetically modified organisms

organisme

transgenik

Tanaman tahan virus

pepaya, jeruk, kentang


(43)

Jagung tahan serangga

Normal

Transgenic

Racun Bt yang dikandungnya

membunuh corn borer

Gen pengendali produksi racun

berasal dari bakteri

Tanaman tahan herbisida

Yang sudah ada: kedelai, jagung, kanola

Yang berikutnya: gula bit, kobis, strawberry,

alfalfa, kentang, gandum


(44)

Perbedaan

Pemuliaan tanaman konvensional

Pemuliaan tanaman melalui bioteknologi

Gen yang dipindahkan berasal dari

spesies

yang

sama

Pemindahan gen melalui

perkawinan

interspesies

Gen yang dipindahkan berasal dari

spesies

yang

berbeda

Pemindahan gen melalui

rekayasa genetika


(45)

ATTCGA

ATTGGA

Gen yang diarah

Gen baru

Perlakuan mutagenesis

Mutagenesis:

Sifat baru, tanpa gene asing

Mutagenesis

mengubah urutan DNA suatu gen


(46)

Generasi Organisme Tansgenik

Berikutnya di bidang Pertanian

Golden Rice

Kandungan vitamin A

meningkat


(47)

Bunga matahari

Tahan jamur putih

Gen ketahanan berasal dari gandum

Rumput lapangan golf

Tahan herbisida

Tumbuh lambat

mengurangi pemangkasan

mengurangi polusi


(48)

Arah Pengembangan yang Dituju

2001-03 data; collated from: Information Systems for Biotechnology        (http://www.isb.vt.edu/)

Sifat Jumlah

Penguian 2002-03 (%)

Tahan serangga 791 (31%) Tahan herbisida 736 (29%) Peningkatan

kualitas 400 (16%)


(49)

Beberapa Sifat Lain yang Mulai Menarik

2001-03 data; collated from: Information Systems for Biotechnology        (http://www.isb.vt.edu/)

Sifat Jumlah

Pengujian 2002-03 (%)

Hasil tinggi 105 (4%)

Kandungan asam

amino 94 (4%)

Kandungan gula 44 (2%) Kandungan lemak 42 (2%)


(50)

Deteksi Ranjau Darat

Dibutuhkan oleh militer,

Tanpa upaya ini,anak-anak dan penduduk sipil terancam

Bantuan Bioteknologi Tanaman

(dikembangkan oleh Aresa Biodetection)

Gen yang peka terhadap logam dimasukkan ke dalam

tanaman

Apabila akar tanaman menyentuh ranjau darat,

Tanaman berubah warna dari hijau menjadi

merah


(51)

Biofarming?

Bercocoktanam tanaman transgenik

yang menghasilkan bahan-bahan yang

memiliki fungsi kesehatan

(pharmaceutical products)

Contoh bahan-bahan yang memiliki fungsi

kesehatan

(pharmaceutical products)

:


(52)

Sistem Produksi Sederhana

Keunggulan teknolog ini?

Gen biasanya dimasukkan ke dalam tanaman

yang biasa ditanam di lapangan (

biasanya

jagung

)

Cara bercocoktananam jagung tidak diubah

Mengurangi beaya produksi

Sistem hewan: $1000 - $5000 per gram protein

Sistem tanaman: $1 - $10 per gram protein


(53)

IMPIAN BIOPFARMING

Vaksin yang Dapat Dimakan

Tanaman transgenik untuk

memenuhi kebutuhan kesehatan manusia

Gen penyandi protein spesifik dari jasad patogen diklon Gen tersebut dimasukkan ke dalam genom tanaman

(kentang, pisang, tomat)

Tanaman dikonsumsi manusia

Tubuh manusia membentuk antibodi terhadap protein patogen Tubuh manusia mengalami “imunisasi” terhadap pathogen Contoh:

DiarrheaHepatitis BCacar


(54)

Bioremediasi

Polusi air, tanah dan udara menjadi masalah

Tanaman dapat membantu degradasi senyawa polutan

tersebut

Dibutuhkan tanaman yang dapat membantu degradasi senyawa polutan dan aman terhadap lingkungan

Tanaman yang kandungan nutrisinya diperkaya

Malnutrisi meluas

Malnutrisi dapat menyebabkan berbagai penyakit ikutan

Dibutuhkan modifikasi tanaman pangan untuk mengatasi masalah tersebut

Prioritas Bioteknologi Tanaman dan

Lingkungan di Masa yang Akan Datang


(55)

Rekayasa Genetika dan Gen Clonning

Rekayasa genetika adalah teknik untuk

menghasilkan molekul DNA yang berisi

gen baru atau kombinasi gen-gen baru

yang diinginkan atau berupa manipulasi

organisme.

Organisme hasil rekayasa tersebut

disebut sebagai GMO (Genetically

Modified Organism) atau LMO (Living

Modified Organism).


(56)

Pengklonan gen

(

Gen Clonning

) merupakan

tindakan isolasi dan pemurnian gen spesifik dari

genom besar dan kompleks kemudian

memindahkan atau menyisipkannya ke genom

kecil dan sederhana, selanjutnya diperbanyak

(replikasi) DNA rekombinannya pada sel inang.

Komponen penting dalam pengklonan gen

adalah wahana yang membawa gen masuk ke

tuan rumah dan bertanggung jawab atas

replikasinya.


(57)

Cloning

Cloning

produces

cells that are

genetically similar to

each other (have the

same DNA).

This prevents an

organ (or cells) made

through cloning from

being rejected.


(58)

Types of Cloning

There are two types of cloning:

1)

Therapeutic cloning

is the use of (stem) cells

for medicinal or research purposes.

2)

Reproductive cloning

would be using (stem)

cells to create cloned humans.


(59)

Teknologi Stem Cell

Stem Cells

:

Suatu sel prekursor yang berpotensi untuk

berkembang menjadi berbagai macam sel yang

berbeda (sel beta pancreas, kondrosit, sel

neuron, dll).

Stem cells dapat membelah tanpa batas untuk

menggantikan sel lain  sehingga berperan seperti suatu sistem perbaikan sel dalam tubuh.

Setiap stem cell dapat membelah menjadi sel lain

yang terspesialisasi maupun menjadi stem cell yang baru.


(60)

(61)

(62)

Pembuatan sel dan jaringan untuk terapi

medis.

Contoh penyakit yang berpeluang untuk

diterapi menggunakan

stem cells

adalah

Parkinson, Alzheimer, kerusakan pusat

system saraf, stroke, diabetes, rheumatoid

arthritis, luka bakar, infark jantung, dll.


(63)

(64)

(65)

Problems with Therapeutic Cloning

Therapeutic cloning creates embryos and then destroys


(66)

Clonning Reproduksi

Arti kloning dalam bioteknologi modern ialah

menggandaan fragment DNA, sel jazad renik, plasmid atau penggandaan sel/jaringan (termasuk jaringan

manusia). Dengan demikian kloning juga berarti cara penggandaan individu secara aseksual.

Pengklonan gen yang paling banyak menarik perhatian

adalah dalam bidang reproduksi binatang tingkat tinggi,

Domba Dolly pada tahun 1997 oleh Wilmut dan

kawan-kawan.

Pengklonan reproduksi pada manusia pertama kali

diumumkan pada sekitar bulan april 2002 oleh dr.

Severino Antinori (Italia).. Secara umum proses kloning reproduksi pada mausia adalah seperti pada Gambar berikut.


(67)

(68)

(69)

Skema

Cloning

Manusia


(70)

(71)

(72)

Problems with Reproductive Cloning

Reproductive cloning

is deemed morally

wrong because it is

creating a human life

just to be a walking

organ donor for the

person after whom

they were created.


(73)

TEKNOLOGI NANO

Nurio Taniguchi (1974)

Teknologi masa depan. Contoh aplikasi :

Energi

- Hollow fiber membran - H2 fuel catalyst

- H2 sensor

- Biodiesel katalis

Katalis

- Hidroformilasi - Oksidasi selektif - Alkilasi selektif

Lingkungan - Katalis DeNOx - Photokatalisis

- Waste water obsorbent - CxHy sensor

Farmasi

- Drug Delivery system - Immobilisasi biokatalis

Nano material


(74)

Sumi Hudiyono

Departemen Kimia

FMIPA Universitas Indonesia Depok 16424

hudiyono@ui.edu


(75)

Perkembangan Komputer dan Teknologi

Informasi

Herman Hollerith (1890) disebut Bapak Komputer modern

berkat penemuannya berupa mesin “punched card”.

Komputer pertama MARK I (1944) dibuat oleh Howard

Aiken (Harvard University) yang bekerjasama dengan International Busines Machines (IBM)

1945 dibuat komputer elektronik pertama oleh J. Presper

dan J.W. Mauchly (Univ. of Pensylvania) dengan nama ENIAC (Electronic Numeric Integer and Calculator), 500 operasi per detik

80-an komputer CRAY-1 mampu melakukan 800 juta


(76)

Generasi Komputer

dikelompokkan berdasarkan komponen yang digunakan, sekaligus menunjukkan efisiensi (kecepatan) kerja

Generasi I, 1945-1958, menggunakan vacum tube Generasi II, 1958-1966, menggunakan transistorGenerasi III, 1966-1972, menggunakan Solid Logic

Technology dan Monolithic Integrated Circuit, ukurannya lebih kecil

Generasi IV, 1972-1978, menggunakan IC kemampuan

lebih baik dan ukuran lebih kecil.

Generasi V, periode 1982-sekarang, perkembangan


(77)

Perkembangan PC (personal komputer)

Berdasarkan kapasitas memori dan kecepatannya

Prosesor 8008 memori 16 kB, tahun 1971, Prosesor

8080 memori 64 kB, tahun 1974

IBM PC-XT 8088 memori sampai 1 MB, tahun 1983.

Kecepatan akses 1 MHz

AT 286, AT 386, AT 486, memori sampai 64 MB,

1990-an, Kecepatan akses sampai 100 MHz

Pentium I, II, III, memori 124 MB, akhir abad 20.

Kecepatan akses sampai 1 GHz

Pentium IV, memori 1024 MB, awal abad 21.

Kecepatan akses sekarang 3,2 GHz. Hiper Trading (HT) technology; Centrino (mobile & Nircable untuk Notebook), dan Dual Core


(78)

Komponen Sistem Komputer

1.

      

Alat dengan konstruksi elektonika

2.

      

Tempat Penyimpanan

3.

      

Sistem Operasi

4.

      

Program


(79)

(80)

Perangkat Keras (Hardware)

1.

   

Piranti Masukan

(

Input Device

) :

Keyboard,

diskdrive

,

CD ROM

2.

   

Satuan

Tempat Penyimpanan

(

Storage

Unit)

: hard disk, disket, CD, USB flash

3.

   

Central Processing Unit (CPU

)

4.

   

Piranti Keluaran

(

Output Device

) : monitor,

printer


(81)

Perangkat Lunak (Software)

Sistem Operasi

(

operating system

), berfungsi

sebagai pengatur kerja komputer.

Contoh DOS, Windows, Linux, dll.

Application Software

: Word, Excel, Power

point, Internet explorer, dll.


(82)

Jaringan Komputer

LAN (Local Area Network),

jaringan antar komputer

dalam satu lokasi

Jaringan Komputer jarak jauh

(bantuan Satelit atau

MODEM)

Internet,

Internet Services Provider (ISP), contoh: CBN, RadNet, TelkomNet

Information Services. Contoh: Yahoo, Google, Plasa Banking On Line (ATM, Phone Banking, Credit Card, Online payment)


(83)

Manfaat Penggunaan PC LAN

pertukaran data/informasi antar pemakai komputer

PC secara langsung (on-line).

Penggunaan data bersamaan (sharing data).1.     Menghemat biaya.

2.     Meningkatkan efisiensi pemanfaatan sumber daya.3.     Meningkatkan produktivitas personal dari organisasi.4.     Data yang sensitif dapat dijaga kerahasiannya dan

keamanannya.

5.     Mudah dikembangkan sesuai dengan


(84)

Penggunaan Komputer dan Sistem

Informasi

a.  Sebagai alat komunikasi : Internet Phone (VoIP),

Teleconference, E-mail, SMS via Internet, fax, telecopy, teleprinting.

b.  Sebagai tools antara lain pada kegiatan penelitian,

design, pengembangan, simulasi, pengambilan data, analisis data, inteligensi buatan (IA), word processor

c.  Education dan Reference, contoh: Multimedia Encyclopedia, Computer bases Training (CBT),

Entertainment dan Edutainment, Distance Learning d.  Sebagai hiburan, antara lain : Computer Game,


(85)

Penggunaan Komputer Mikro (PC) dan

Sistem Informasi

Hardware Software People Procedures Data Word Processing Spreadsheets Database Graphics/Presentation Desktop Publishing Communications PIM Information Systems Personal Computing Communication

Education & Reference

Entertainment & Edutainment


(86)

TEKNOLOGI KEARIFAN LOKAL (1)

Perkembangan teknologi yang disesuaikan

dengan kepentingan atau kelebihan daerah

dimana mata kuliah ini diajarkan,

Daerah kepulauan yang memanfatkan potensi

laut sebagai sumber pendapatan daerah,

maka perlu diangkat pembahasan IPTEK yang

berkaiatan dengan kelautan seperti perikanan

(penangkapan, pembudidayaan, divesifikasi

hasil), kemungkinan pemanfaatan potensi

sumber laut lain, pemanfaatan penginderaan

jauh (remote sensing) untuk mengetahui


(87)

TEKNOLOGI KEARIFAN LOKAL (2)

Beberapa teknologi kearifan lokal yang bisa

diambil sebagai topik pembahasan antara lain

adalah IPTEK yang berkaitan dengan bidang :

* Perikanan

* Pertanian/Perkebunan

* Kehutanan

* Pertambangan

* Petrokimia

* Agroindustri


(1)

Jaringan Komputer

LAN (Local Area Network),

jaringan antar komputer

dalam satu lokasi

Jaringan Komputer jarak jauh

(bantuan Satelit atau

MODEM)

Internet,

Internet Services Provider (ISP), contoh: CBN, RadNet, TelkomNet

Information Services. Contoh: Yahoo, Google, Plasa Banking On Line (ATM, Phone Banking, Credit Card, Online payment)


(2)

Manfaat Penggunaan PC LAN

pertukaran data/informasi antar pemakai komputer

PC secara langsung (on-line).

Penggunaan data bersamaan (sharing data).

1.     Menghemat biaya.

2.     Meningkatkan efisiensi pemanfaatan sumber daya.

3.     Meningkatkan produktivitas personal dari organisasi.

4.     Data yang sensitif dapat dijaga kerahasiannya dan

keamanannya.

5.     Mudah dikembangkan sesuai dengan


(3)

Penggunaan Komputer dan Sistem

Informasi

a.  Sebagai alat komunikasi : Internet Phone (VoIP),

Teleconference, E-mail, SMS via Internet, fax, telecopy, teleprinting.

b.  Sebagai tools antara lain pada kegiatan penelitian, design, pengembangan, simulasi, pengambilan data, analisis data, inteligensi buatan (IA), word processor

c.  Education dan Reference, contoh: Multimedia Encyclopedia, Computer bases Training (CBT),

Entertainment dan Edutainment, Distance Learning d.  Sebagai hiburan, antara lain : Computer Game,


(4)

Penggunaan Komputer Mikro (PC) dan

Sistem Informasi

Hardware Software People Procedures Data Word Processing Spreadsheets Database Graphics/Presentation Desktop Publishing Communications PIM Information Systems Personal Computing Communication

Education & Reference

Entertainment & Edutainment


(5)

TEKNOLOGI KEARIFAN LOKAL (1)

Perkembangan teknologi yang disesuaikan

dengan kepentingan atau kelebihan daerah

dimana mata kuliah ini diajarkan,

Daerah kepulauan yang memanfatkan potensi

laut sebagai sumber pendapatan daerah,

maka perlu diangkat pembahasan IPTEK yang

berkaiatan dengan kelautan seperti perikanan

(penangkapan, pembudidayaan, divesifikasi

hasil), kemungkinan pemanfaatan potensi

sumber laut lain, pemanfaatan penginderaan

jauh (remote sensing) untuk mengetahui


(6)

TEKNOLOGI KEARIFAN LOKAL (2)

Beberapa teknologi kearifan lokal yang bisa

diambil sebagai topik pembahasan antara lain

adalah IPTEK yang berkaitan dengan bidang :

* Perikanan

* Pertanian/Perkebunan

* Kehutanan

* Pertambangan

* Petrokimia

* Agroindustri