Tes Keterampilan Psikomotor Tes Sikap Afektif

C. MetodePembelajara

1. Ceramah, demonstrasi

D. Langkah-LangkahPembelajaran

I. Pendahuluan 25 menit

1. Berdoa sebelum memulai pembelajaran.  Pembarisan siswa dilakukan dengan dua bershaf , lalu dilakukan salam dan berdoa agar diberi kelancarkan aktivitas olahraga dan mendapatkan ilmu yang bermanfaat. 2. Presensi kehadiran siswa. 3. Menanyakan kondisi siswa sehat atau tidak sehat. 4. Apersepsi Menghubungkan dengan kehidupan sehari-hari berkaitan dengan materi pengajaran. 5. Memberikan motivasi serta menjelaskan tujuan pembelajaran. 6. Pemanasan  Cara bermain :  Siswa berlari-lari kecil membentuk lingkaran.  Ketika guru meniup peluit dan menyebutkan angka, siswa berkumpul sesuai dengan angka yang disebut.  Siswa yang tidak mendapat kelompok mendapat tugas memipin 2 gerakan pemanasan.  Kemudian dilanjutkan pemanasan statis dan dinamis dipimpin oleh guru.

II. Kegiatan Inti 75 menit

 Eksplorasi Guru membagi siswa secara berpasang-pasangan dan siswa secara berpasanga melakukan gerakan-gerakan yang di perintahkan. 1. Gerakan Pertama  Siswa saling membelakangi dengan pasangannya dan salah satu siswa membawa bola.  Siswa yang membawa bola memberikan ke pasangannya dari sela-sela kaki dan harus melihat bola. 2. Gerakan Ketiga  Siswa membentuk barisan berbanjar dan siswa paling depan membawa bola.  Siswa yang membawa bola memberikan bola ke belakang dengan dua tangan diantara dua kaki. 3. Gerakan Keempat  Siswa terlentang dan mengangkat tubuhnya dengan tumpuan telapak tangan dan telapak kaki.  Elaborasi  Pertama guru memberikan demonstrasi teknik dasar guling depan, guling belakangg, dam kayang.  Yang kedua murid melakukan latihan teknik dasar guling depan, guling belakangg, dam kayang. Langkah-langkah latihan : Latihan : 1. Siswa membentuk barisan 1 berbanjar. 2. Siswa melakukan gerakan guling depan secara bergantian. 3. Siswa yang menunggu mengamati siswa yang melakukan 4. Setelah dirasa cukup, dilanjutkan dengan, guling belakang, dan kayang guling depan.  Konfirmasi Setelah siswa melakukan latihan , siswa melakukan gerakan guling depan, guling belakang, dan kayang.  Siswa melakukan gerakan guling depan, guling belakang, dan kayang secara bergantian.  Sambil menunggu giliran siswa mengamati siswa yang melakukan.  Setelah beberapa kali siswa melakukan rangkaian gerakan guling depan, guling belakang, dan kayang, guru mengambil nilai secara bergantian.

III. Penutup 20 menit

1. Pendinginan Pendinginan dilakukan secara berpasangan 2. Membariskan