Pembuatan Perangkat Pembelajaran Persiapan

18 | P a g e

B. Pelaksanaan PPL Praktik Terbimbing dan Mandiri

1. Pelaksanaan PPL

Inti kegiatan praktik pengalaman lapangan adalah keterlibatan mahasiswa PPL dalam kegiatan belajar mengajar dalam kelas. Praktikan mengampu 2 kelas yaitu kelas X IIS 4 dan X IIS 5. Mahasiswa mengajar minimal sebanyak 6 kali dan melaksanakan ulangan harian sebanyak 1 kali untuk 1 kelas. Jadi total pertemuan sebanyak 7 kali. Pelaksanaan kegiatan PPL berupa praktik terbimbing dan mandiri, yang meliputi: a. Persiapan mengajar Kegiatan ini meliputi mempersiapkan segala sesuatu yang diperlukan untuk kegiatan mengajar, seperti membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP, serta mempersiapkan materi beserta media dan tugas-tugas yang akan diberikan kepada siswa. b. Konsultasi dengan guru pembimbing Dalam setiap kesempatan guru pembimbing memberikan arahan kepada praktikan agar melaksanakan PPL dengan baik. Guru pembimbing juga memberikan solusi-solusi tentang masalah-masalah yang mungkin muncul saat mengajar di kelas dan memberikan saran untuk mengatasi kesulitan-kesulitan tersebut. Setelah kegiatan KBM selesai, guru pembimbing juga memberikan evaluasi terhadap penampilan dan cara mengajar praktikan. c. Melaksanakan praktik mengajar Praktik mengajar yang dilakukan secara mandiri dan terbimbing dimulai secara intensif pada tanggal 10 Agustus 2015 sampai 14 September 2015 di kelas X IIS 2 dan X IIS 3 dengan rincian jadwal sebagai berikut Tabel 3. Jadwal mengajar selama PPL No Hari Jam ke- Waktu WIB Kelas 1 Kamis 1-3 07.00-09.15 X IIS 2 2 Jumat 3 08.30-09.15 X IIS 3 3 Sabtu 7-8 12.10-13.30 X IIS 3 19 | P a g e Tabel 4 Perincian Praktik mengajar selama PPL No Hari dan tanggal Materi Kelas Jam ke- 1 Kamis, 13 Agustus 2015  Ceramah pengertian sosiologi dan pengantar sejarah sosiologi X IIS 2 1 – 3 2 Jumat, 14 Agustus 2015  ceramah tentang pengertian sosiologi X IIS 3 3 3 Sabtu, 15 Agustus 2015  pengertian dan sejarah sosiologi menggunakan model belajar mind mapping X IIS 3 7 – 8 4 Kamis, 20 Agustus 2015  sejarah dan teori sosiologi menggunakan snowball . X IIS 2 1 - 3 5 Jumat, 21 Agustus 2015  teori sosiologi dan pembagian kelompok X IIS 3 3 6 Sabtu, 22 Agustus 2015  teori sosiologi dengan metode belajar diskusi dan presentasi. X IIS 3 7-8 7 Jumat, 28 Agustus 2015  kajian sosiologi dengan snowball X IIS 3 3 8 Sabtu, 29 Agustus 2015  Kajian Sosiologi dengan Snowball X IIS 3 7 - 8 9 Kamis, 3 September 2015  Fungsi Sosiologi presentasi individu X IIS 2 1-3 10 Jumat, 4 September 2015  Presentasi fungsi sosiologi individual berbasis masalah yang diberikan melalui penayangan video X IIS 3 3 11 Kamis, 10 September 2015  Ulangan harian materi Fungsi sosiologi X MIA2 1-3