Diagram Use Case Analisis Kebutuhan Fungsional

3.2.1 Diagram Use Case

Use case atau diagram use case merupakan pemodelan untuk kelakuan behavior sistem yang akan dibuat. Diagram use case yang terdapat pada sistem yang akan dibangun terdiri dari satu user dan 9use case. Adapun diagram use case dari sistem yang akan dibuat dapat dilihat di gambar 3.1. Gambar 3. 31Diagram Use Case Pada Sistem Data Mining di Minimarket Warga Tunggal Tabel 3. 13 Tabel Definisi User User Deskripsi User User bertugas untuk melakukan import data, memasukkan Minimum Support dan Minimum Confidence Tabel 3. 14 Deskripsi Use Case No Use Case Deskripsi 1 Import Data Import data harus dilakukan user terlebih dahulu, data yang diimportmerupakan data transaksi yang selanjutnya data tersebut akan disimpankedalam database 2 Preprocessing Data transaksi yang sudah tersimpan dalam database kemudian akan dilakukan proses pemilihan atribut, pembersihan data, hitung frekuensi dan pengurutan berdasarkan priority 3 Pemilihan Atribut Sistem melakukan pemilihan atribut Faktur dan Kode Barang, proses ini hanya bisa dilakukan jika user sudah melakukan import data 4 Pembersihan Data Sistem melakukan pembersihan data pada Faktur yang mengandung Kode Barang tunggal, proses ini hanya bisa dilakukan jika user sudah melakukan import data dan pemilihan atribut 5 Hitung frekuensi Sistem melakukan proses perhitungan kemunculan tiap item pada data transaksi 6 Pengurutan Data Sistem melakukan proses pengurutan data berdasarkan priority. 7 Asosiasi Sistem melakukan proses eliminasi dan lihat rule. Sedangkan user menginputkan nilai parameter yaitu nilai MinimumSupport dan MinimumConfidence. 8 Input Parameter User memasukkan nilai Minimum Support dan Minimum Confidence sebagai parameter dalam menentukan rule. 9 Rules Sistem menampilkan informasi dari hasil seleksi rule. Informasi yang ditampilkan berupa produk apa saja yang bisa dijual dalam bentuk paket.

3.2.1.1 Skenario Use Case

Skenario use case menjelaskan skenario dari setiap proses yang digambarkan pada diagram use case. Berikut ini skenariouse case dari gambar 3.1.

1. Skenario Use Case Import Data

Skenario use case import data menggambarkan langkah – langkah aksi user terhadap sistem untuk melakukan import data transaksi penjualan yang akan disimpan ke dalam database. Tabel 3. 15 Requirement A.1 Requirement A.1 Sistem menyediakan menuimport data untuk melakukan import data transaksi kedalam databasesebelum melakukan preprocessing dan asosiasi Tabel 3. 16 Skenario Use Case Import Data Use case Name Import Data Related Requirements Requirement A.1 Goal In Context Import data transaksi penjualan dan menyimpannya ke dalam database Precondition User menyiapkan data transaksi Successful End Condition Data transaksi yang di import oleh user berhasil disimpan ke dalam database Failed End Condition Data transaksi gagal disimpan ke dalam database Actors User Triger User memasukan data transaksi Included Cases - Main Flow Step Action 1 User melakukan request import data 2 User memasukkan data transaksi 3 Sistem melakukan generate file 4 Sistem menampilkan data di gridview 5 Data disimpan ke database 6 Sistem menampilkan pesan data tersimpan Extension Step Branching Action 6.1 Menampilkan pesan kesalahan dalam proses import data

2. Skenario Use Case Preprocesing

Skenario use case preprocessing menjelaskan langkah-langkah untuk melakukan proses Pemilihan Atribut, Pembersihan Data, Hitung Frekuensi dan Pengurutan Data. Tabel 3. 17 Requirement A.2 Requirement A.2 Sistem menyediakan menupreprocesing untuk melakukan pemilihan atribut, pembersihan data, hitung frekuensi dan pengurutan data. Tabel 3. 18 Skenario Use Case Preprocesing Use case Name Preprocesing Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2 Goal In Context Sistem melakukan proses pemilihan atribut, pembersihan data, hitung frekuensi dan pengurutan data Precondition Data transaksi sudah tersimpan didalam database Successful End Condition Sistem berhasil melakukan proses pemilihan atribut, pembersihan data, hitung frekuensi dan pengurutan data Failed End Condition Sistem gagal untuk melakukan proses pemilihan atribut, pembersihan data, hitung frekuensi dan pengurutan data Actors User Triger User melakukan request proses pemilihan atribut, pembersihan data, hitung frekuensi dan pengurutan data kepada sistem Included Cases Pemilihan Atribut, Pembersihan Data, Hitung Frekuensi dan Pengurutan Data Main Flow Step Action 1 User melakukan request preprocessing 2 User melakukan request Pemilihan Atribut 3 Sistem melakukan proses pemilihan atribut 4 User melakukan request pembersihan data 5 Sistemmelakukan proses pembersihan data 6 User melakukan request hitung frekuensi 7 Sistem melakukan proses hitung frekuensi 8 User melakukan request pengurutan data 9 Sistem melakukan proses pengurutan data Extension Step Branching Action - -

3. Scenario Use Case Pemilihan Atribut

Skenario Use Case Pemilihan Atributmenggambarkan langkah- langkah melakukan pemilihan atribut terhadap data transaksi yang telah melewati proses import data. Tabel 3. 19 Skenario Use Case Pemilihan Atribut Use case Name Pemilihan Atribut Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2 Goal In Context Sistem melakukan pemilihan atribut Faktur dan Kode Barang Precondition Data transaksi tersimpan didalam database Successful End Condition Sistem berhasil memilih atribut Faktur dan Kode Barang Failed End Condition Sistem gagal melakukan Pemilihan Atribut Faktur dan Kode Barang Actors User Triger User melakukan request Pemilihan Atribut kepada system Included Cases - Main Flow Step Action 1 User request preprocessing 2 User melakukan request pemilihan atribut 3 Sistem menampilkan hasil pemilihan atribut 4 Sistem menampilkan pesan berhasil melakukan proses pemilihan atribut Extension Step Branching Action 4.1 Sistem manampilkan pesan gagal dalam melakukan proses pemilihan atribut

4. Skenario Use Case Pembersihan Data

Skenario use casePembersihan Datamenggambarkan langkah- langkah melakukan pembersihan terhadap Fakturdan Kode Barang yang memiliki item tunggal dan telah melewati proses Pemilihan Atribut. Tabel 3. 20 Skenario Use Case Pembersihan Data Use case Name Pembersihan Data Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2 Goal In Context Sistem melakukan pembersihan pada atribut Faktur dan Kode Barang yang memiliki item tunggal. Precondition Data Transaksi sudah melalui proses Pemilihan Atribut Successful End Condition Sistem berhasil melakukan pembersihan pada atribut Faktur dan Kode Barang yang memiliki item tunggal Failed End Condition Sistem gagal dalam melakukan pembersihan pada atribut Faktur dan Kode Barang yang memiliki item tunggal Actors User Triger User melakukan request Pembersihan Data pada sistem Included Cases - Main Flow Step Action 1 User melakukan request pembersihan data 2 Sistem menghapus data item tunggal 3 Sistem menampilkan pesan berhasil melakukan proses pembersihan data 4 Sistem menyimpan data hasil pembersihan data ke database 5 Sistem menampilkan hasil proses pembersihan data Extension Step Branching Action 5.1 Sistem menampilkan pesan gagal menampilkan proses pembersihan data

5. Skenario Use Case Hitung Frekuensi

Skenario Use CaseHitung Frekuensimenggambarkan langkah- langkah melakukan perhitungan jumlah kemunculan tiap item dalam data transaksi dan telah melewati proses Pembersihan Data. Tabel 3. 21 Skenario Use Case Hitung Frekuensi Use case Name Hitung Frekuensi Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2 Goal In Context Sistem melakukan perhitungan kemunculan tiap item pada data transaksi . Precondition Data Transaksi sudah melalui proses Pembersihan Data Successful End Condition Sistem berhasil melakukan perhitungan jumlah kemunculan tiap item pada data transaksi Failed End Condition Sistem gagal dalam melakukan perhitungan jumlah kemunculan tiap item pada data transaksi Actors User Triger User melakukan request Hitung Frekuensi pada sistem Included Cases - Main Flow Step Action 1 User melakukan request hitung frekuensi 2 Sistem melakukan proses hitung frekuensi tiap item 3 Sistem menampilkan pesan berhasil melakukan proses hitung frekuensi 4 Sistem menampilkan hasil proses hitung frekuensi Extension Step Branching Action 4.1 Sistem menampilkan pesan gagal melakukan proses hitung frekuensi

6. Skenario Use Case Pengurutan Data

Skenario Use CasePengurutan Datamenggambarkan langkah- langkah melakukan pengurutan data berdasarkan prioritydan telah melewati proses Hitung Frekuensi . Tabel 3. 22 Skenario Use Case Pengurutan Data Use case Name Pengurutan Data Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2 Goal In Context Sistem melakukan pengurutan data berdasarkan priority . Precondition Data Transaksi sudah melalui proses Hitung Frekuensi Successful End Condition Sistem berhasil melakukan pengurutan data berdasarkan priority Failed End Condition Sistem gagal dalam melakukan pengurutan data berdasarkan priority Actors User Triger User melakukan request Pengurutan Data pada sistem Included Cases - Main Flow Step Action 1 User melakukan request pengurutan data 2 Sistem melakukan proses pengurutan data berdasarkan priority 3 Sistem menampilkan pesan berhasil melakukan proses pengurutan data 4 Sistem menampilkan hasil pengurutan data Extension Step Branching Action 4.1 Sistem menampilkan pesan gagal melakukan proses pengurutan data

7. Skenario Use Case Asosiasi

Skenario Use Case Assosiasi menggambarkan langkah-langkah aksi user untuk melakukan proses Input Parameterdan Rules Tabel 3. 23 Requirement A.3 Requirement A.3 Sistem menyediakan menu asosiasi untuk melakukan input parameter berupa Minimum Support dan Minimum Confidence, Eliminasi untuk mengeliminasi item apasaja yang tidak memenuhi nilai parameter yang diinputkan dan Rules untuk melihat rule apa saja yang dihasilkan. Tabel 3. 24 Skenario Use Case Asosiasi Use case Name Asosiasi Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2, Requirement A.3 Goal In Context Sistem mendapatkan rule yang akan ditampilkan dalam bentuk informasi paket produk Precondition Data sudah melalui proses preprocessing Successful End Condition Sistem berhasil mendapatkan rule yang akan ditampilkan dalam bentuk informasi paket produk Failed End Condition Sistem gagal mendapatkan rule yang akan ditampilkan dalam bentuk informasi paket produk Actors User Triger User menginputkan nilai parameter berupa nilai Minimum Support dan Minimum Confidence Included Cases Input Parameter, Rules Main Flow Step Action 1 User melakukan request asosiasi 2 User memasukkan nilai parameter 3 User melakukan request hasil analisa 4 Sistem melakukan validasi inputan user 5 Sistem melakukan pembentukan rule 6 Sistem menampilkan hasil rule Extension Step Branching Action 4.1 Sistem menampilkan pesan nilai MinimumSupport yang dimasukkan tidak sesuai 6.1 Sistem menampilkan pesan bahwa rule tidak ditemukan

8. Scenario Use Case Input Parameter

Skenario use case Input Parametermenggambarkan langkah- langkah aksi user untuk melakukan input nilai Minimum Support dan Minimum Confidence sebagai pendukung dalam pencarian frequent itemset. Tabel 3. 25 Skenario Use Case Input Parameter Use case Name Input Parameter Related Requirements Requirement A.3 Goal In Context Sistem mendapatkan nilai inputan MinimumSupport dan Minimum Confidence dari user Precondition User memasukkan nilai Minimum Support dan Minimum Confidence Successful End Condition Sistem berhasil mendapatkan nilai MinimumSupport dan Minimum Confidence sesuai dengan nilai yang dimasukkan user Failed End Condition Sistem gagal mendapatkan nilai MinimumSupport dan Minimum Confidence dari user Actors User Triger User memasukkan nilai MinimumSupport dan Minimum Confidence yang sesuai Main Flow Step Action 1 User melakukan request asosiasi 2 User memasukkan nilai minimum support dan minimum confidence 3 Sistem melakukan validasi inputan user 4 Sistem menampilkan nilai minimum support dan minimum confidence Extension Step Branching Action 3.1 Sistem menampilkan pesan kesalahan nilai Minimum Support dan Minimum Confidence yang dimasukkan tidak sesuai

9. Skenario Use Case Rules

Skenario Use Case Rules menggambarkan langkah-langkah aksi user untuk melakukan proses Rules. Tabel 3. 26 Skenario Use Case Rules Use case Name Rules Related Requirements Requirement A.1, Requirement A.2, Requirement A.3 Goal In Context Sistem menampilkan informasi paket produk hasil dari pencarian frequent itemset dan pembentukan rule Precondition User sudah melakukan memasukkan nilai Minimum Support dan Minimum Confidence Successful End Condition Sistem berhasil menampilkan informasi paket produk hasil dari pencarian frequent itemset dan pembentukan rule Failed End Condition Sistem gagal menampilkan informasi paket produk hasil dari pencarian frequent itemset dan pembentukan rule Actors User Triger User memasukkan nilai MinimumSupport dan MinimumConfidence Main Flow Step Action 1 Sistem melakukan request data confidence item 2 Sistem melakukan proses pembuatan Rules 3 Sistem melakukan seleksi terhadap item yang memenuhi nilai parameter 4 Sistem menyimpan hasil seleksi item ke database 5 Sistem menampilkan hasil rules, nilai support dan confidence tiap item 6 User melihat rules yang terbentuk Extension Step Branching Action 5.1 Sistem menampilkan pesan bahwa rule tidak ditemukan

3.2.2 Activity Diagram