Menu HASIL DAN PEMBAHASAN

2.4 PHP

PHP Pertama kali ditemukan pada 1995 oleh seorang Software Developer bernama Rasmus Lerdrof. Ide awal PHP adalah ketika itu Rasmus ingin mengetahui jumlah pengunjung yang membaca resume onlinenya . Script yang dikembangkan baru dapat melakukan dua pekerjaan, yakni merekam informasi visitor , dan menampilkan jumlah pengunjung dari suatu website . Sampai sekarang kedua tugas tersebut masih tetap populer digunakan oleh dunia web saat ini. Kemudian, dari situ banyak orang di mailing list mendiskusikan script buatan Rasmus Lerdrof, hingga akhirnya Rasmus mulai membuat sebuah toolscript , bernama Personal Home Page PHP. Kebutuhan PHP sebagai tool yang serba guna membuat Lerdorf melanjutkan untuk mengembangkan PHP hingga menjadi suatu bahasa tersendiri yang mungkin dapat mengkonversikan data yang diinputkan melalui form HTML menjadi suatu variable , yang dapat dimanfaatkan oleh sistem lainnya. Untuk merealisasikannya, akhirnya Lerdrof mencoba mengembangkan PHP menggunakan bahasa C ketimbang menggunakan Perl. Tahun 1997, PHP versi 2.0 dirilis, dengan nama Personal Home Page Form Interpreter PHP-FI. PHP semakin popular dan semakin diminati oleh programmer web dunia [1].

2.5 SMS

Gateway SMS Gateway yaitu metode pengiriman SMS melalui server kepada client . Cara Kerja SMS Gateway yaitu SMS yang datang ke terminal diambil oleh server kemudian diteruskan ke agent melalui web browser . Begitupula SMS yang dikirimkan oleh agent , diambil oleh Server untuk kemudian dikirimkan ke terminal [2].

3. ANALISIS DAN DESAIN

3.1 Data Flow Diagram DFD Data flow diagram DFD menggambarkan sumber data, aliran data, proses data, penyimpanan data, dan tujuan data tersebut dalam sebuah sistem Data flow diagram berfungsi untuk mendokumentasikan sistem yang digunakan sekarang dan merencanakan desain sistem baru. Pembuatan DFD diawali dengan pembuatan context diagram yang merupakan gambaran sistem informasi secara keseluruhan. Setelah pembuatan context diagram , dapat dibuat diagram level 0 dan level selanjutnya untuk menggambarkan subproses dan aliran data yang lebih detail [3]. Data Flow Diagram DFD Sistem Informasi Perpustakaan pada SMP YBPK 1 Surabaya dapat dilihat pada Gambar 1. Gambar 1. Data Flow Diagram Sistem Informasi Perpustakaan SMP Kristen YBPK 1 Surabaya

3.2 Entity Relationship Diagram ERD

Pada pembuatan ERD terbagi atas 2 dua bagian, yaitu Conceptual Data Model CDM dan Physical Data Model PDM. CDM mendeskripsikan relasi antar entitas relationships of entity sets secara konseptual dan memodelkan database secara umum, sedangkan PDM mendeskripsikan entitas secara fisik dan detail dalam perancangan atau pembuatan database . ERD Sistem Informasi Perpustakaan SMP Kristen YBPK 1 Surabaya dapat dilihat pada Gambar 2. Gambar 2. Entity Relationship Diagram Sistem Informasi Perpustakaan SMP Kristen YBPK 1 Surabaya

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Menu

E-catalogue Pada menu e-catalogue setiap pengunjung website dapat melakukan pencarian daftar buku yang dilengkapi dengan . Berikut adalah hasil pencarian daftar buku dari e-catalogue , dapat dilihat pada Gambar 3. Gambar 3. Tampilan Menu E-catalogue 4.2 Reminder Pengembalian dengan SMS Gateway Untuk memberikan reminder ke setiap user dengan menggunakan SMS, sistem akan memeriksa halaman list transaksi seperti pada Gambar 4, untuk mengecek user manakah yang belum mengembalikan buku. Kriteria Pencarian Buku Daftar Buku Kriteria Pencarian E- book Daftar E-book Kriteria Pencarian E- book Daftar E-book Data Form Minat Baca Data Rekomendasi Buku Data Form Minat Baca Data Minat Baca Data Rekomendasi Buku Data Form Minat Baca Data Usulan Buku Data Persetujuan Usulan Buku Kriteria Pencarian Buku Daftar Buku Daftar Buku Kriteria Pencarian Buku Daftar Buku Siswa 1.1 Mencari Data Buku dengan E-Catalogue 1.2 Mendapatkan File E- Book 1 Tabel Buku 1.3 Mengisi Form Minat Baca 1.4 Mengisi Data Usulan Buku 2 Tabel Form Minat Baca Input detail transaksi Input minat baca Input data transaksi Input detail booking get induk buku Input detail minat get kategori baca Input booking Master_User o o o o o o No_Induk Nama_kategori Tanggal Lahir Email Password Role Denda_akumulasi Integer Variable characters 64 Date Variable characters 128 Variable characters 512 Integer Integer Transaksi o ID Transaksi Tanggal_pinjam Integer Date Detail Transaksi o o o o o o Tanggal_kembali Pengembalian_riil Perpanjang Denda Pembayaran Status ... Date Date Integer Integer Integer Variable characters 20 Booking Buku o ID_booking tanggal_booking Integer Timestamp Minat Baca o ID Minat Baca Tanggal_isi_minat Integer Date Detail Booking o Status_booking Variable characters 50 Detail Buku o o o o ID_induk Tanggal_masuk Induk Keterangan Harga ... Integer Date Variable characters 50 Variable characters 64 Integer Detail Minat Baca Master Kategori Baca o o ID_kategori Nama_kategori_baca Nomor_dewey ... Integer Variable characters 50 Integer Gambar 4. Halaman list transaksi Sistem mengecek user manakah yang belum mengembalikan buku, kemudian sistem akan secara otomatis mengirimkan SMS ke user yang bersangkutan bila durasi peminjaman sudah sampai pada 1 hari sebelum batas tanggal pengembalian. Contoh SMS terlihat seperti pada Gambar 5. Gambar 5. Tampilan reminder pengembalian buku

4.3 Transaksi Peminjaman Buku