Referensi Deskripsi Umum KESIMPULAN DAN SARAN

Program Studi Teknik Informatika SKPL –SIDeKa-PPD 8 68 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Program Studi Teknik Informatika-UAJY dan bersifat rahasia. Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program Studi Teknik Informatika Framework Suatu struktur konseptual dasar yang digunakan untuk memecahkan atau menangani suatu masalah kompleks. PHP Hypertext Preprocessor merupakan bahasa skrip yang dapat ditanamkan atau disisipkan ke dalam HTML dan banyak dipakai untuk memprogram situs web dinamis. Code Igniter Aplikasi open source yang berupa framework dengan model MVC Model, View, Controller untuk membangun website dinamis dengan menggunakan PHP.

1.4 Referensi

Referensi yang digunakan pada perangkat lunak tersebut adalah: 1. Irene Deandra Indarto, Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak SKPL SISP, Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

1.5 Deskripsi Umum

Secara umum dokumen SKPL ini terbagi atas 3 bagian utama. Bagian utama berisi penjelasan mengenai dokumen SKPL tersebut yang mencakup tujuan pembuatan SKPL, ruang lingkup masalah dalam pengembangan perangkat lunak tersebut, definisi, referensi dan deskripsi umum tentang dokumen SKPL ini. Bagian kedua berisi penjelasan umum tentang perangkat lunak SIDeKa-PPD yang akan dikembangkan, mencakup perspektif produk yang akan dikembangkan, fungsi produk perangkat lunak, karakteristik pengguna, batasan dalam penggunaan perangkat lunak dan asumsi yang dipakai dalam pengembangan perangkat lunak SIDeKa-PPD tersebut. Program Studi Teknik Informatika SKPL –SIDeKa-PPD 9 68 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Program Studi Teknik Informatika-UAJY dan bersifat rahasia. Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program Studi Teknik Informatika Bagian ketiga berisi penjelasan secara lebih rinci tentang kebutuhan perangkat lunak SIDeKa-PPD yang akan dikembangkan. 2 Deskripsi Kebutuhan 2.1 Perspektif Produk Sistem Informasi Desa dan Kawasan untuk Perencanaan Pembangunan Desa Berbasis Web merupakan perangkat lunak yang dikembangkan untuk membantu pengelolaan perencanaan pembangunan yang ada di desa. Sistem ini menangani perencanaan pembangunan desa meliputi RPJMD Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, RPJMDes Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa, RKPDes Rencana Kerja Pemerintah Desa, RABDes Rencana Anggaran Biaya Desa, SPP Surat Permintaan Pembayaran, dan LPJ Laporan Pertanggungjawaban yang diharapkan dapat membantu pembangunan yang ada di desa. Selain dari segi penggunaan, sistem ini juga dapat digunakan untuk melakukan pengelolaan RPJMD, RPJMDes, RKPDes, RABDes, SPP, LPJ, dan pengelolaan pustaka perencanaan meliputi periode, tahun anggaran, bidang, kode rekening, dan sumber dana. Perangkat lunak SIDeKa-PPD ini berjalan pada platform berbasis web dan dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework Codeigniter. Sedangkan untuk lingkungan pemrogramannya menggunakan Notepad++. Pengguna atau user akan berinteraksi dengan sistem melalui antarmuka GUI Graphical User Interface. Pada sistem ini arsitektur perangkat lunak yang digunakan berupa client server, dimana data disimpan dalam server. User dapat mengakses data yang ada di server tersebut secara online dengan memanggil web service pada website yang tersedia di dalam web server web base. Program Studi Teknik Informatika SKPL –SIDeKa-PPD 10 68 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Program Studi Teknik Informatika-UAJY dan bersifat rahasia. Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program Studi Teknik Informatika Input data yang dimasukkan akan disimpan dalam database, sehingga jika ada pencarian data, maka data yang diinginkan akan dicari ke database server yang selanjutnya dikirimkan ke client yang merequest melalui server. Gambar 1 Arsitektur Perangkat Lunak SIDeKa-PPD 2.2 Fungsi Produk Fungsi perangkat lunak SIDeKa-PPD Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Desa adalah sebagai berikut: 1. Fungsi Login SKPL-SIDeKa-PPD-001: Merupakan fungsi yang digunakan oleh pemerintah desa untuk dapat masuk ke dalam sistem yang akan digunakan. 2. Fungsi Ubah Password SKPL-SIDeKa-PPD-002: Merupakan fungsi yang digunakan untuk mengubah password. 3. Fungsi Pengelolaan RPJMD SKPL-SIDeKa-PPD-003: Merupakan fungsi yang digunakan oleh seorang Perencana Pembangunan dari setiap desa untuk mengelola RPJMD Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah. Fungsi pengelolaan RPJMD meliputi:

a. Fungsi Tambah Data RPJMD SKPL-SIDeKa-PPD-003-01.