Kegiatan Inti Pola Ragam Hias

D. Pola Ragam Hias

Bentuk ragam hias umumnya memiliki pola atau susunan yang diulang- ulang. Pada bentuk ragam hias yang lain, pola yang ditampilkan dapat berupa pola ragam hias yang teratur, terukur dan memiliki keseimbangan. Pola ragam hias geometris dapat ditandai dari bentuknya seperti persegi empat, zig-zag, garis silang, segitiga dan lingkaran. Pola bidang tersebut merupakan pola geometris yang bentuknya teratur. Bentuk lain dari pola geometris adalah dengan mengubah susunan pola ragam hias menjadi pola ragam hias tidak beraturan dan tetap yang tetap mempertahankan segi keindahan.

15. Alat dan Bahan Media Gambar Ragam Hias Flora

9. Media Hitam Putih Menggambar ragam hias flora menggunakan kertas gambar, pensil 2B dan spidol. 10. Media Pewarna

p. Cat Air adalah cat atau bahan yang dipakain untuk mewarnai sesuatu dan

penggunaannya memakai air.

q. Pensil Warna jenis pensil yang mengandung lilin warnanya bermacam-

macam.

r. Crayon mengandung lilin warnanya berbagai macam.

16. Teknik Menggambar Ragam Hias Flora

Gambar ragam hias sangat bervariatif, ada yang diambil dari flora, fauna, manusia, dan bentuk-bentuk geometris. Bentuk gambar ragam hias, dapat berupa pengulangan maupun sulur-suluran. Berikut ini adalah cara menggambar ragam hias dengan menggunakan crayon dan cat air: 6. Tentukan dan perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan digambar. 7. Persiapkan alat dan bahan media yang akan digunakan untuk menggambar ragam hias. 8. Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat gambar ragam hias. 9. Buatlah sketsa gambar ragam hias yang telah ditentukan, gambar dengan menggunakan crayon. 10. Berilah warna pada kertas yang sudah digambar menggunakan cat air secara merata. F. ModelMetode Pembelajaran Ceramah, Tanya Jawab, pemberian tugas. W. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran : No. Jenis Kegiatan Alokasi Waktu 1. Kegiatan Awal apersepsi dan motivasi: 5 menit jj. Membuka pelajaran dengan salam dan berdo’a kk. Mengecek kehadiran peserta didik ll. Menyampaikan tujuan pembelajaran yakni peserta didik diharapkan dapat menjelaskan pengertian, macam-macam, bahan dan alat, teknik, dan membuat gambar ragam hias. mm. Apersepsi Dengan menjelaskan dan tanya jawab guru mengingatkan tentang pengetahuan gambar ragam hias. nn. Motivasi Guru memotivasi peserta didik dengan memberi penjelasan tentang pentingnya mempelajari materi gambar ragam hias karena dapat mengetahui alam dan benda yanga ada di sekitar lingkungan.

2. Kegiatan Inti

30 menit  Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: Mengamati  Peserta didik melhat tayangan contoh ragam hias  Peserta didik membawa contoh gambar ragam hias