PENDAHULUAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada Dinas Kota Surakarta).

5 Ketaatan Aturan Akuntansi 50 6.00 30.00 12.76 6.41605 Asimetri Informasi 50 16.00 25.00 21.20 2.42437 Komitmen Organisasi 50 8.00 40.00 14.50 5.66857 Budaya Organisasi 50 6.00 25.00 15.04 6.06751 Perilaku Tidak Etis 50 5.00 25.00 19.50 5.05985 Kecurangan Akuntansi 50 27.00 45.00 39.56 4.73442 Sumber: data primer diolah 2016 3.2 Uji Kualitas Data 3.2.1 Uji Validitas Jika nilai r hitung r tabel maka item dinyatakan valid.

3.2.2 Uji Reliabilitas

Jika nilai Cronbach Alpha 0,60 maka variabel dikatakan reliabel. 3.3 Uji Asumsi Klasik 3.3.1 Uji Normalitas Hasil perhitungan Kolmogorov-Sminov menunjukkan bahwa nilai signifikannya sebesar 0,302 0,05 maka model regresi layak digunakan dan data terdistribusi normal.

3.3.2 Uji Multikolinieritas

Hasil perhitungan menunjukkan bahwa nilai toleranc 0,10 dan nilai VIF 10 maka menunjukkan bahwa tidak adanya multikolinieritas sehingga memenuhi syarat analisis regresi.

3.3.3 Uji Heteroskedastisitas

Hasil perhitungan masing-masing variabel menunjukkan bahwa nilai signifikannya 0,05 maka tidak terjadi heteroskedastisitas, sehingga memenuhi syarat analisis regresi. 6 3.4 Uji Hipotesis 3.4.1 Uji R 2 Berdasarkan hasil analisis dapat diketahui bahwa nilai Adjusted R Square sebesar 0,573 yang berarti variabel independen meliputi pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, asimetri informasi, komitmen organisasi, budya organisasi dan perilaku tidak etis memepengaruhi kecenderungan kecurangan akuntansi sebesar 57,3 dan sisanya 42,7 dipengaruhi variabel lain diluar penelitian.

3.4.2 Uji F

Hasil uji F menunjukkan nilai F hitung 11,969 F tabel 2,32 dengan signifikan 0,000 pada tingkat signifikan 0,05 maka variabel pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, asimetri informasi, komitmen organisasi, budaya organisasi dan perilaku tidak etis berpengaruh signifikan secara simultan terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi. Hal ini juga berarti bahwa model regresi yang digunakan fit .

3.4.3 Uji t

Hasil uji t menunjukkan bahwa masing-masing variabel independen mempunyai t hitung t tabel dengan signifikan 0,05 maka variabel independen yang meliputi pengendalian internal, ketaatan aturan akuntansi, asimetri informasi, komitmen organisasi, buadaya organisasi dan perilaku tidak etis berpengaruh terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi.

3.4.4 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda Tabel Analisis Regresi Breganda

Variabel Unstandardized Coefficients t Sig Keterangan B Konstanta 21,517 Pengendalian Internal -0,194 -2,527 0,015 Signifikan Ketaatan Aturan Akuntansi -0,196 -2,675 0,011 Signifikan Asimetri Informasi 1,006 5,267 0,000 Signifikan Komitmen Organisasi -0,207 -2,509 0,016 Signifikan