Pembangunan Aplikasi Penjualan Furniture Penjualan Furniture Pada Galuh Mebel

(1)

ABSTRACT

DEVELOPMENT FURNITURE SALES APPLICATION

IN GALUH MEBEL

by

R. M JAMHARUDIN A. M

10107207

Galuh mebel is business entity that focus on furniture sales. Development of this application refer to manual system which runs. The manual system which is used is system of selling that based on how many consumers that come directly. Beside that, Galuh Mebel also have problem, from information about item discount, newest item and how difficult to make a transaction with costumers which is not in Bandung.

Online Sales also commonly known as business online. It means that we sell item online, which also use in galuh Mebel. The features in Galuh mebel are the costumer can make an order, get information about furniture, online transaction through transfer or Paypal, delivery service, while for security system using Secure Socket Layer (SSL) and also IP-Dedicated.

After through the step that suitable with selected development system, the implementation of sales system must be tested. Testing system consist of alpha testing which uses black box test method that focus on software functional requirements and beta testing , that focus on field testing by giving questionnaire to society and interview to admin. After doing alpha and beta testing, it can be concluded that functionally, the system can make expected output and can give information about item discount, newest item and easy to make a transaction


(2)

PEMBANGUNAN APLIKASI PENJUALAN FURNITURE

PADA GALUH MEBEL

Oleh

R. M JAMHARUDIN A. M

10107207

Galuh Mebel merupakan badan usaha yang bergerak dalam bidang penjualan mebel. Pembangunan aplikasi penjualan ini mengacu pada sistem manual yang sedang berjalan. Sistem manual yang berjalan saat ini berupa penjualannya yang hanya berdasarkan konsumen yang datang langsung ke toko mebel. Selain itu, Galuh Mebel memiliki masalah, mulai informasi barang diskon, barang terbaru dan sulitnya transaksi bagi pelanggan yang berada diluar kota Bandung.

Penjualan online pada dasarnnya adalah merupakan bussines online. Dalam bentuknya yang paling jelas menjual produk kepada konsumen secara online , dimana fiturnya penjualan online yang dibangun pada toko Galuh Mebel diantaranya yaitu dapat melakukan pemesanan, informasi tentang mebel, transaksi pembayaran bisa melalui transfer rekening dan Paypal, untuk pengiriman mebel mengggunakan jasa armada sendiri, sedangkan untuk keamanan menggunakan Secure Socket Layer (SSL) serta dilengkapi IP-Dedicated.

Setelah melalui tahapan sesuai dengan metode pengembangan yang dipilih maka dalam pengimplementasian sistem penjualan ini memiliki tindak lanjut pengujian sistem yang terdiri dari pengujian alpha dimana pengujian ini menggunakan metode pengujian black box yang berfokus pada persyaratan fungsional perangkat lunak dan pengujian beta yaitu pengujian lapangan dengan memberikan kuesioner kepada masyarakat umum dan wawancara kepada admin. Setelah dilakukan pengujian alpha dan beta, dapat ditarik kesimpulan bahwa secara fungsional sistem sudah dapat menghasilkan output yang diharapkan, dan dapat memberikan informasi barang diskon, barang terbaru dan memudahkan dalam proses transaksi.


(3)

1

BAB 1

PENDAHULUAN

I.1. Latar Belakang

Galuh Mebel merupakan salah satu industri yang bergerak dibidang

penjualan mebel atau furniture, Galuh Mebel merupakan salah satu toko mebel

baru yang sedang mengembangkan usaha bisnisnya di daerah Bandung dan berharap memperluas usahanya ini ke daerah luar Bandung.

Toko Galuh Mebel memiliki kendala dalam menjual barangnya kepada pelanggan yang berada diluar Bandung, para pelanggan yang berada diluar Bandung sulit mengetahui informasi barang terbaru dan barang diskon yang ada di toko, disamping itupun dalam hal transaksi pembelian para pelanggan yang berada diluar kota merasa kesulitan dikarenakan mereka harus datang langsung ke toko Galuh Mebel. Oleh karena itu sistem penjualan yang ada saat ini mengharuskan pelanggan datang langsung ke toko untuk memperoleh informasi dan melakukan transaksi pembelian.

Berdasarkan data dan fakta yang ada di toko Galuh Mebel maka dari itu

perlu adanya Pembangunan aplikasi penjualan furniture pada galuh Mebel, yang

mana dengan adanya aplikasi ini bisa memudahkan proses transaksi yang ada di toko Galuh Mebel.


(4)

10

2.1. Profil Tempat Penelitian

2.1.1. Sejarah Perusahaan

Galuh mebel merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang

mebel yaitu berupa sofa dan spring bed. Galuh mebel berdiri pada tahun 2005,

pemilik Galuh Mebel mempunyai tekad dan percaya diri dengan bisnisnya ini, karena pemilik berpikir semakin hari mebel semakin dibutuhkan. Maka dari itu sampai saat ini Galuh Mebel berkembang dan banyak konsumen yang tertarik untuk datang dan membeli, selain murah kualitasnyapun terjamin dan semakin banyak pula koleksi sofa dan springbed Galuh Mebel. Itulah salah satu alasan yang menyebabkan si pemilik memepertahankan usaha ini sampai sekarang yang beralamat di Jl. Gatot Subroto Belakang No 216 Gg Maleer Timur I, Bandung.

2.1.2. Visi dan Misi Perusahaan

Visi dari Galuh Mebel adalah menjadikan Galuh Mebel perusahaan mebel terkemuka, unggul, profesional dan anggotaikan kepuasan kepada pelanggan.

Adapun misi Galuh Mebel adalah sebagai berikut :

1. Menjadi perusahaan furniture terpilih yaitu sebuah perusahaan yang selalu

diminati dan dipilih oleh masyarakat.


(5)

11

3. Pelanggan merasa nyaman berbelanja di Galuh Mebel.

4. Pelanggan dapat bebas memilih mebel, mendapatkan informasi terkini dan

merasa aman berbelanja di galuh Mebel.

2.1.3. Struktur Organisasi

Struktur organisasi merupakan landasan organisasi untuk menentukan pembagian tugas, tanggung jawab, dan wewenang secara jelas. Sehingga koordinasi struktural dapat dilaksanakan dengan baik guna menunjang aktivitas perusahaan.

PEMILIK GALUH MEBEL

PEGAWAI BAG. GUDANG PEGAWAI

BAG. KASIR

Gambar 0.1 Struktur Organisasi Galuh Mebel

Berdasarkan bagan dari struktur organisasi Galuh Mebel dapat dijelaskan sebagai berikut :

1. Pemilik perusahaan bertugas mengontrol kinerja semua karyawan,


(6)

3. Pegawai bagian gudang bertugas mengelola barang – barang yang ada ataupun

barang – barang yang akan dipesan dan dibeli.

2.2. Landasan Teori

2.2.2. Teknologi informasi

Menurut Haag dan Keen (1996) adalah seperangkat alat yang membantu anda bekerja dengan informasi, dan melakukan tugas-tugas yang berhubungan dengan pemrosesan informasi.

Menurut Martin ( 1999) adalah teknologi informasi tidak hanya terbatas pada teknologi komputer, yang digunakan untuk memproses dan menyimpan informasi, melainkan juga mencakup teknologi komunikasi untuk mengirimkan informasi.

Maka dari itu teknologi Informasi adalah teknologi yang berhubungan dengan masalah informasi ditinjau dari segala aspek mulai dari pengumpulan data, penyimpanan data, pengolahan data menjadi informasi, sampai dengan proses penyampaian informasi kepada orang yang membutuhkan[ 1 ].

2.2.2.1. Klasifikasi Sistem Teknologi informasi

Klasifikasi sistem teknologi informasi terbagi menjadi 3 macam seperti

sistem teknologi menurut fungsi sistem, ukuran dan client-server.

1. Sistem teknologi informasi menurut fungsi sistem


(7)

13

tujuan khusus (special purpose computer) dan komputer dengan tujuan umum

(general purpose computer).

a) Special Purpose Computer merupakan jenis komputer yang dirancang dan

digunakan untuk tujuan-tujuan pemakaian pada masalah khusus dan biasanya hanya berupa satu masalah saja. Program komputer telah disediakan di dalamnya. Jenis komputer ini dapat berupa komputer digital atau analog. Jenis komputer ini banyak dikembangkan untuk pengendalian otomatis pada proses industri, untuk tujuan militer atau navigasi di kapal selam dan pesawat, untuk bidang diagnosis di kedokteran, dan sebagainya. b) General Purpose Computer merupakan jenis komputer yang dirancang

dan digunakan untuk menyelesaikan berbagai masalah. Dapat digunakan untuk menyelesaikan berbagai macam program dan permasalahan yang berbeda seperti pengolahan kata, grafis, permainan, multimedia, dan

lain-lain. Yang termasuk dalam jenis komputer ini adalah PC (Personal

Computer) yang biasa digunakan di rumah, kantor atau sekolah. [5]

2. Sistem teknologi informasi menurut ukuran

a) Microcomputer adalah komputer untuk komputasi skala kecil sebagai

client

b) Workstation adalah komputer seperti PC tapi mempunyai kemampuan lebih baik dari PC

c) Mini computer adalah komputer yang digunakan perusahaan skala menengah sebagai server.


(8)

d) Super computer adalah komputer yang memiliki kemampuan yang hebat contohnya dalam peluncuran roket.[5]

3. Sistem teknologi informasi client-server

a) Server adalah komputer yang menyimpan data atau program dan bertugas

melayani semua permintaan dari komputer lain yang merupakan

client-server tersebut

b) Client adalah komputer yang memanfaatkan layanan yang disediakan oleh server [5]

2.2.2.2. Komponen Sistem Teknologi informasi

Komponen sistem teknologi informasi adalah sistem yang terbentuk sehubungan dengan penggunaan teknologi informasi, terdiri dari :

1. Hardware

Hardware adalah peralatan atau perangkat yang dapat dilihat dan disentuh serta dapat dirasakan dengan sentuhan tangan. Dengan kata lain seluruh bagian yang terdapat pada perangkat elektronika baik dari mulai komputer, telepon selular atau perangkat elektronika lainnya yang akan selalu dijumpai yang namanya

hardware.

Hardware terbagi menjadi 3 macam yaitu

a) Input adalah proses memasukan data ke dalam proses komputer melalui alat input (input device)


(9)

15

b) Processing adalah Proses pengolahan data dengan alat pemroses

(processing device) yang berupa proses menghitung, membandingkan,

mengklasifikasikan, mengurutkan, mengendalikan, atau mencari di storage

c) Output adalah Proses menghasilkan output dari hasil pengolahan data

dengan menggunakan alat output (output device), yaitu berupa informasi[ 1]

2. Software

Software adalah merupakan suatu program yang dibuat oleh pembuat program untuk menjalankan perangkat keras komputer, dan program yang berisi kumpulan instruksi untuk melakukan proses pengolahan data.

Software terbagi menjadi 4 macam yaitu

a. Sistem Operasi (Operating System)

Sistem Operasi yaitu program yang berfungsi untuk mengendalikan sistem kerja yang mendasar sehingga mengatur kerja media input, output, tabel pengkodean, memori, penjadwalan prosesor, dan lain lain. Sistem operasi berfungsi sebagai penghubung antara manusia dengan perangkat keras dan perangkat lunak yang akan digunakan.Contoh Sistem Operasi, misalnya : Disk operating System (DOS), Microsoft Windows, Linux, dan Unix. [6]

b. Program Aplikasi (Aplication Programs)

Program Aplikasi adalah perangkat lunak yang dirancang khusus untuk kebutuhan tertentu, misalnya program pengolah kata, mengelola lembar kerja, program presentasi, design grafis, dan lain - lain. Contohnya dalam


(10)

c. Bahasa Pemrograman (Programming Language)

Bahasa pemrograman yaitu instruksi-instruksi standar untuk memerintah komputer, yang ditulis dalam bahasa pemrograman ke bahasa mesin dengan aturan atau prosedur tertentu.

Ada 3 level bahasa pemrograman, yaitu :

a) Bahasa tingkat rendah (low level language)

Bahasa ini disebut juga bahasa mesin (assembler), dimana

pengkodean bahasanya menggunakan kode angka 0 dan 1.

b) Bahasa tingkat tinggi (high level language)

Bahasa ini termasuk dalam bahasa pemrograman yang mudah dipelajari oleh pengguna komputer karena menggunakan bahasa yang

dimengerti oleh manusia. Contohnya : BASIC, COBOL, PASCAL,

FORTRAN.

c) Bahasa generasi keempat (4 GL)

Bahasa pemrograman 4 GL (Fourth Generation Language)

Merupakan bahasa yang berorientasi pada objek yang disebut Object

Oriented Programming (OOP). Contoh software ini adalah : Visual Basic, Delphi, Visual C++ [6]

d. Program Bantu (Utility)

Perangkat Lunak merupakan perangkat lunak yang berfungsi sebagai aplikasi pembantu dalam kegiatan yang ada hubungannya dengan komputer, misalnya memformat disket, mengopi data, mengkompres file, dan lain-lain.


(11)

17

Contoh software ini diantaranya :

a) Norton Utility

b) Winzip

c) Norton Ghost

d) Antivirus

3. Brainware

Brainware adalah unsur dimana yang berasal dari akal manusia maksudnya, bila tidak ada manusia komputer tidak bisa digunakan.

a) Sistem Analis adalah orang yang bertugas mempelajari, menganalisa,

merancang dan membentuk suatu sistem atau prosedur pengolahan data secara elektronik berdasarkan aplikasi yang dipesan oleh pemakai jasa komputer.

b) Programmer adalah yang bertugas di dalam data processing programming

berdasarkan program spesialisasi

c) Operator adalah yang bertugas mempersiapkan komputer untuk memproses

suatu program mulai dari menghidupkan komputer, menjalankan komputer (mengoperasikan program-program komputer atau aplikasi komputer) [ 1 ]

2.2.2.3. Peranan Teknologi Informasi

Peranan teknologi informasi pada masa sekarang tidak hanya diperuntukan bagi organisasi, melainkan bagi kebutuhan perseorangan. Perkembangan teknologi informasi telah berkembang luar biasa hebatnya baik dari sisi perangkat keras, perangkat lunak, atau sumber daya manusia yang mendayagunakannya.

Saat ini kehidupan manusia mulai bergeser ke kehidupan komputasi persasif,

yakni suatu kehidupan yang meletakkan teknologi informasi sebagai bagian dari kehidupan manusia kapan dan dimana saja. Hal ini dapat diilihat dari prilaku


(12)

manusia yang sudah mulai terbiasa dengan komputer, sudah mulai terbiasa dengan internet, dan sudah mulai merasakan bahwa sekumpulan kebutuhannya dapat dibantu oleh teknologi informasi. [ 1 ]

2.2.3. Sistem Informasi

Suatu sistem pada dasarnya adalah sekolompok unsur yang erat hubungannya satu dengan yang lain, yang berfungsi bersama-sama untuk mencapai tujuan tertentu. Secara sederhana, suatu sistem dapat diartikan sebagai suatu kumpulan atau himpunan dari unsur, komponen, atau variabel yang terorganisir, saling berinteraksi, saling tergantung satu sama lain dan terpadu. Dari pengertian ini dapat dirinci lebih lanjut pengertian sistem secara umum, yaitu : 1. Setiap sistem terdiri dari unsur-unsur.

2. Unsur-unsur tersebut merupakan bagian terpadu sistem yang bersangkutan.

3. Unsur sistem tersebut bekerja sama untuk mencapai tujuan sistem. 4. Suatu sistem merupakan bagian dari sistem lain yang lebih besar.

Secara umum informasi dapat didefinisikan sebagai hasil dari pengolahan data dalam suatu bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi penerimanya yang menggambarkan suatu kejadian-kejadian yang nyata yang digunakan untuk pengambilan keputusan. Informasi merupakan data yang telah diklasifikasikan atau diolah atau di interpretasi untuk digunakan dalam proses pengambilan keputusan.

Sistem informasi adalah suatu sistem dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian yang mendukung fungsi


(13)

19

operasi organisasi yang bersifat manajerial dengan kegiatan strategi dari suatu organisasi untuk dapat menyediakan kepada pihak luar tertentu dengan informasi yang diperlukan untuk pengambilan keputusan. Sistem informasi dalam suatu organisasi dapat dikatakan sebagai suatu sistem yang menyediakan informasi bagi semua tingkatan dalam organisasi tersebut kapan saja diperlukan. Sistem ini menyimpan, mengambil, mengubah, mengolah dan mengkomunikasikan informasi yang diterima dengan menggunakan sistem informasi atau peralatan sistem lainnya. [4]

2.2.3.1. Komponen Sistem Informasi

Sistem informasi terdiri dari komponen-komponen yang disebut blok

bangunan (building block), yang terdiri dari komponen input, komponen model,

komponen output, komponen teknologi, komponen hardware, komponen

software, komponen basis data, dan komponen kontrol. Dijelaskan bahwa ada 8 komponen sistem informasi, yaitu :

1. Komponen Input

Input mewakili data yang masuk kedalam sistem informasi. Input disini termasuk metode dan media untuk menangkap data yang akan dimasukkan, yang dapat berupa dokumen dokumen dasar.


(14)

Komponen ini terdiri dari kombinasi prosedur, logika, dan model matematik yang akan memanipulasi data input dan data yang tersimpan di basis data dengan cara yang sudah ditentukan untuk menghasilkan keluaran yang diinginkan.

3. Komponen Output

Hasil dari sistem informasi adalah keluaran yang merupakan informasi yang berkualitas dan dokumentasi yang berguna untuk semua pemakai sistem.

4. Komponen Teknologi

Teknologi merupakan “tool box” dalam sistem informasi, teknologi digunakan untuk menerima input, menjalankan model, menyimpan dan mengakses data, neghasilkan dan mengirimkan keluaran, dan membantu pengendalian dari sistem secara keseluruhan.

5. Komponen Hardware

Hardware berperan penting sebagai suatu media penyimpanan vital bagi sistem informasi, sebagai sumber data dan informasi untuk memperlancar dan mempermudah kerja dari sistem informasi.

6. Komponen Software

Software berfungsi sebagai tempat untuk mengolah, menghitung dan

memanipulasi data yang diambil dari hardware untuk menciptakan suatu

informasi.


(15)

21

Basis data (database) merupakan kumpulan data yang saling berkaitan dan

berhubungan satu dengan yang lain, tersimpan di perangkat keras komputer dan menggunakan perangkat lunak untuk memanipulasinya. Data perlu disimpan dalam basis data untuk keperluan penyediaan informasi lebih lanjut. Data di dalam basis data perlu diorganisasikan sedemikian rupa supaya informasi yang dihasilkan berkualitas. Organisasi basis data yang baik juga berguna untuk efisiensi kapasitas penyimpanannya. Basis data diakses atau

dimanipulasi menggunakan DBMS (Database Management System).

8. Komponen kontrol

Banyak hal yang dapat merusak sistem informasi, seperti bencana alam, api, temperatur, air, debu, kecurangan-kecurangan, kegagalan-kegagalan sistem itu sendiri, ketidak efisienan, sabotase dan lain sebagainya. Beberapa pengendalian perlu dirancang dan diterapkan untuk meyakinkan bahwa hal-hal yang dapat merusak sistem dapat dicegah ataupun bila terlanjur terjadi kesalahan-kesalahan dapat langsung cepat diatasi. [4]

2.2.3.2. Manfaat Sistem Informasi

Manfaat yang didapat dari sistem informasi yang dapat diklasifikasikan sebagai berikut :

1. Manfaat mengurangi biaya.

2. Manfaat mengurangi kesalahan-kesalahan. 3. Manfaat meningkatkan kecepatan aktivitas.


(16)

2.2.4. Pengenalan Internet

Internet dapat diartikan jaringan komputer luas yang menghubungkan pemakai komputer satu komputer dengan komputer lainnya dan dapat berhubungan dengan komputer dari suatu negara ke negara di seluruh dunia dimana didalamnya terdapat berbagai aneka ragam informasi fasilitas layanan internet browsing yaitu kegiatan berselancar di internet.

Pada 1 Januari 1983, ARPANET menukar protokol rangkaian pusatnya, dari NCP ke TCP/IP. Ini merupakan awal dari Internet yang kita kenal hari ini. Pada sekitar 1990-an, Internet telah berkembang dan menyambungkan kebanyakan pengguna jaringan-jaringan komputer yang ada.

Jumlah pengguna Internet yang besar dan semakin berkembang, telah mewujudkan budaya internet. Internet juga mempunyai pengaruh yang besar atas ilmu, dan pandangan dunia. Dengan hanya berpandukan mesin pencari seperti Google, pengguna di seluruh dunia mempunyai akses internet yang mudah atas bermacam-macam informasi. Dibanding dengan buku dan perpustakaan, Internet

melambangkan penyebaran (decentralization) / pengetahuan (knowledge)

informasi dan data secara ekstrim.

Perkembangan internet juga telah mempengaruhi perkembangan ekonomi. Berbagai transaksi jual beli yang sebelumnya hanya bisa dilakukan dengan cara tatap muka (dan sebagian sangat kecil melalui pos atau telepon), kini sangat mudah dan sering dilakukan melalui internet. Transaksi melalui internet ini


(17)

23

2.2.4.1. SEO ( Search Engine Optimation )

SEO adalah cara optimasi website agar bisa ditampilkan di halaman utama pada sebuah situs pncarian. Intinya adalah apabila seseorang mengetikkan kata pencarian pada kotak search engine seperti di Google, Yahoo, maupun MSN maka alamat web kita bisa muncul di halaman pertama pencarian sesuai dengan kriteria kata kunci yang dicari user tersebut.

Jika tujuan SEO terpenuhi, tentunya visi misi dari web tersebut akan mudah tercapai. Otomatis statistik pengunjung meningkat, interaksi dan transaksi bertambah dan kepopuleran web lebih cepat. Ini semua akan memberikan suntikan motivasi untuk lebih semangat dan kreatif dalam mengelola sebuah web untuk memuaskan semua user yang mengaksesnya [ 3 ].

2.2.5. Pengenalan Penjualan Online

Sistem penjualan yang baik saat ini adalah sitem yang berbasiskan pada jaringan. Maksudnya, system penjualan ini bersifat online. Adapun manfaat dari pada system ini bisa dirasakan bagi kedua belah pihak yakni pihak penjual dan pembeli.

Bagi para penjual, menerapkan system seperti ini berarti memangkas pengeluaran yang biasa dikeluarkan dalam system lama. Seperti, jika pada system lama kita harus membuka cabang baru demi melebarkan sayap bisnis kita, tidak dengan system online. Karena dengan system ini penjual dapat memperkenalkan hasil produknya ke halayak melalui suatu web. Dimana setiap orang (konsumen)


(18)

tidak hanya di satu lokasi bisa mengakses untuk mencari informasi akan barang yang diperlukan, tanpa perlu membuka cabang/kantor pemasaran baru.

Bagi para konsumen, sistem ini sangatlah membantu. Karena konsumen tidak perlu datang langsung ke lokasi untuk membeli barang yang diinginkan, mengingat kondisi lalu-lintas kota yang cukup ramai yang menyebabkan terlalu banyak waktu yang kita buang dijalan untuk sampai ke lokasi. Maka dengan system penjualan online ini, konsumen bisa mendapatkan barang yang diinginkan.

Sistem penggajian konvensional yang masih berjalan pada perusahaan –

perusahaan konvensional mengakibatkan timbul banyaknya permasalahan dimulai dari proses yang lama, aliran data yang rumit, sampai pada tahap terakhir yaitu tahap penyerahan gaji kepada karyawan. [7]

2.2.5.1. Proses Bisnis Penjualan Online

Seperti halnya dalam aktivitas bisnis konvensional, sistem penjualan online juga melalui tahapan-tahapan aktivitas tertentu yang biasa diistilahkan dengan proses bisnis. Dari berbagai jenis proses bisnis yang ada, aktivitas transaksi perdagangan antara penjual dan pembeli merupakan hal mendasar yang harus dipahami oleh praktisi bisnis.

Dapat kita lihat bahwa perusahaan, sekelompok orang, atau individu yang ingin menawarkan produk atau jasanya, dapat memulai rangkaian bisnis dengan menggunakan internet sebagai media berkomunikasi. Dengan bermodalkan sebuah website, penjual dapat memberikankan berbagai informasi sehubungan


(19)

25

dengan profil usaha dan produk atau jasa yang ditawarkan. Di sisi konsumen sebagai calon pembeli, internet menyediakan akses secara luas dan bebas terhadap semua perusahaan yang telah mendaftarkan diri di dunia maya. Pertukaran informasi dalam arena ini dapat dilakukan secara satu arah maupun interaktif melalui beragam produk elektronik, seperti komputer, telepon, faks, dan televisi. Proses bisnis pertama di dalam sistem penjualan online ini dinamakan sebagai

information sharing”. Prinsip penjual di dalam proses ini adalah untuk mencari dan menjaring calon pembeli sebanyak-banyaknya, sementara prinsip pembeli adalah berusaha sedapat mungkin mencari produk atau jasa yang diinginkannya, dan mencoba untuk mencari tahu penilaian orang lain terhadap produk atau jasa tersebut.

Setelah aktivitas tukar-menukar informasi dilakukan, proses bisnis selanjutnya adalah melakukan pemesanan produk atau jasa secara elektronik. Dua pihak yang bertransaksi sudah selayaknya harus melakukan aktivitas perjanjian tertentu, sehingga proses pembelian dapat dilakukan dengan sah, benar, dan aman. Pembelian antara dua entitas bisnis biasanya dilakukan melalui jaringan tertentu seperti EDI (Electronic Data Interchange) atau ekstranet. Di dalam proses bisnis ini, ada empat aliran entiti yang harus dikelola dengan baik:

1. Flow of goods ( aliran produk ) 2. Flow of information (aliran informasi) 3. Flow of money (aliran uang)


(20)

Fasilitas E-Commerce yang ada harus dapat mensinkronisasikan keempat aliran tersebut, sehingga proses transaksi dapat dilakukan secara efisien, efektif, dan terkontrol dengan baik [7].

2.2.5.2. Manfaat Penjualan Online

Manfaat yang didapat dari penjualan online yang dapat diklasifikasikan sebagai berikut :

1. Tidak perlu membuka banyak kantor cabang dalam hal pemasaran.

2. Mengurangi tingkat pengeluaran bagi pihak produsen

3. Memudahkan para konsumen dalam pembelian suatu barang.

2.2.5.3. Mekanisme Penjualan Online

Transaksi elektronik antara e-merchant (pihak yang menawarkan barang

atau jasa melalui internet) dengan e-customer (pihak yang membeli barang atau

jasa melalui internet) yang terjadi di dunia maya atau di internet pada umumnya

berlangsung secara paperless transaction, sedangkan dokumen yang digunakan

dalam transaksi tersebut bukanlah paper document, melainkan dokumen

elektronik (digital document).

Mekanisme transaksi elektronik dengan penjualan Online dimulai dengan adanya penawaran suatu produk tertentu oleh penjual. Apabila konsumen

Indonesia melakukan pembelian, maka konsumen tersebut akan mengisi order


(21)

27

Selanjutnya cara pembayaran yang dapat dilakukan oleh konsumen tersebut dapat memilih dengan :

1. Transaksi transfer antar Bank.

2. Pembayaran langsung antara dua pihak yang bertransaksi tanpa perantara. 3. Dengan perantara pihak ketiga. [4]

2.2.5.4. Elemen – elemen Penjualan Online

Ada 6 elemen pada penjualan Online yaitu jaringan, keamanan, web

programming / web design, business online, online payment dan cyberlaw.

Berikut adalah penjelasan 6 elemen – elemen penjualan Online :

1. Network

Network atau jaringan merupakan beberapa komputer yang saling berhubungan dan saling tukar menukar informasi dan terkoneksi yang terdiri dari jaringan lokal atau lebih dikenal dengan LAN dan jaringan internet yang banyak digunakan untuk jaringan LAN atau lokal terdapat berbagai jenis jaringan seperti jaringan bus, token, star dan lain-lain yang cocok untuk digunakan.

2. Security

Security (keamanan) Security atau keamanan merupakan bagian penting, karena menyangkut masalah keamanan data anggota dan juga keamanan server kita, masalah seperti enkripsi data pada saat transaksi memakai kartu kredit,

aplikasi yang sudah banyak dipakai yaitu SSL (Secure Socket Layer).


(22)

Kedua masalah ini dalam pelaksanaannya dapat dikerjakan oleh satu orang atau

lebih, untuk web programming dikhususkan dalam pembuatan bahasa

pemrograman. Untuk web design, khusus untuk mendesain halaman web atau

peraturan gambar, warna maupun tata letak suatu web dari segi keindahan dan

dinamis. Web programming biasanya menggunakan script server seperti PHP,

ASP, CGI dan yang lainnya. Untuk designnya banyak software-software yang mendukung seperti Macromedia, photosop, Frontpage, Office publisher dan masih banyak lagi yang lainnya.

4. Business Online

Maksud dari business online disini yaitu menyangkut bagaimana cara

pengolahan perusahaan mulai dari manajemen, administrasi keuangan dan

lainnya, yang semua itu merupakan suatu strategi dalam menarik customer atau

pelanggan untuk datang ke toko kita.

5. Online Payment

Merupakan metode pembayaran secara online. Pembayaran online yang sering

digunakan oleh beberapa sistem e-commerce yaitu menggunakan jasa

pembayaran Paypal. Paypal adalah salah satu alat pembayaran (Payment

procesors) yang terbanyak digunakan dan teraman. Pengguna dapat membeli

barang di internet seperti di ebay, lisensi software original, keanggotaan situs,

mengirim donasi atau sumbangan, mengirim uang ke pengguna PayPal lain di

seluruh dunia dan banyak fungsi lainnya. Paypal mengatasi kekurangan dalam

pengiriman uang tradisional seperti Cek atau Money order yang prosesnya


(23)

29

6. Cyberlaw

Hukum yang digunakan di dunia cyber (dunia maya) yang umumnya

diasosiasikan dengan internet. Cyberlaw merupakan aspek hukum yang ruang

lingkupnya meliputi setiap aspek yang berhubungan dengan orang perorangan atau subyek hukum yang menggunakan dan memanfaatkan teknologi internet

yang dimulai pada saat mulai online dan memasuki dunia cyber atau maya.

Cyberlaw sendiri merupakan istilah yang berasal dari Cyberspace Law. [2]

2.2.6. Bahasa Pemrograman Untuk Aplikasi Penjualan Online

Dalam membangun suatu aplikasi dibutuhkan beberapa bahasa pemrograman dan aplikasi databasenya, berikut contoh bahasa pemrograman yang

sering digunakan dalam membangun aplikasi e-commerce

1. MySQL

MySQL merupakan software sistem manajemen database (database

management system) yang sangat populer dikalangan pemograman web,

terutama dilingkungan Linux dengan menggunakan script php. Software

database ini kini telah tersedia juga pada platform sistem operasi Windows

(98/2000 atau XP). Kepopuleran MySQL dimungkinkan karena

kemudahaannya untuk digunakan, cepat secara kinerja query, dan mencukupi

untuk kebutuhan basis data perusahaan-perusahaan skala menengah kecil. MySQL merupakan basis data yang digunakan oleh situs-situs terkemuka internet untuk menyimpan datanya.


(24)

Software database MySQL kini dilepas sebagai software manajemen basis data yang open source. Sebelumnya merupakan software basis data yang

shareware. Shareware adalah suatu software yang dapat didistribusikan secara bebas untuk keperluan penggunaaan secara pribadi , tetapi jika digunakan secara komersial maka pemakai harus mempunyai lisensi dari

pembuatnya. Software open source menjadikan software dapat didistribusikan

secara bebas dan dapat dipergunakan untuk keperluan pribadi ataupun

komersial, termasuk didalamnya source code dari software tersebut.

Database MySQL, merupkan basis data yang menjanjikan sebagai alternatif pilihan basis data yang dapat digunakan untuk sistem basis data personal atau

organisasi kita. Oracle sebagai database besar telah membuat modul untuk

memudahkan proses migrasi dari MySQL ke dalam Oracle, hal ini dapat

menunjukan bahwa oracle telah memperhitungkan database MySQL sebgai

database alternatif masa depan. Demikian juga dengan pengguna dari

database MySQL, menunjukan makin banyak perusahaan besar menggunakannya. [2]

2. Macromedia Dreamwever 8

Macromedia Dreamweaver 8 adalah sebuah editor HTML profesional untuk

perancangan (design), pengkodean (coding), dan pengembangan situs web,

halaman web dan aplikasi web. Dreamweaver menyediakan suatu tools yang


(25)

31

Dreamweaver mengijinkan pembuatan halaman web dengan cepat tanpa

menulis baris kode. Dreamweaver membantu dalam membangun aplikasi web

database dinamis dengan menggunakan bahasa server seperti ASP,

ASP.NET, ColdFusion Markup Language (CFML), JSP, dan PHP.

3. Apache

Server HTTP Apache atau Server Web/WWW Apache adalah server web

yang dapat dijalankan dibanyak sistem operasi (Unix, BSD, Linux, Windows, Novotel Netware dan lainnya) yang berguna untuk melayani dan memfungsikan situs web. Protokol yang digunakan untuk melayani fasilitas web/www ini menggunakan HTTP.

Apache memiliki fitur-fitur yang canggih seperti pesan kesalahan yang dapat

dikonfigurasikan, autentikasi berbasis basis data dan lain-lain. Apache juga

didukung oleh sejumlah antar muka pengguna berbasis grafik (GUI) yang

memungkinkan penanganan server menjadi mudah.

Apache merupakan software open source dikembangkan oleh komunitas

terbuka yang terdiri dari pengembang-pengembang dibawah naungan Apache

Software Foundation.

4. PHP

Dalam pembuatan aplikasi ini yang software dipakai adalah bahasa

pemrograman PHP, PHP merupakan singkatan dari Hypertext Preprocessor,

adalah sebuah bahasa scripting yang terpasang pada HTML. Sebagian besar sintaks mirip dengan bahasa C, Java dan Perl, ditambah beberapa fungsi PHP


(26)

yang spesifik. Tujuan utama bahasa ini adalah untuk memungkinkan

perancang web menulis halaman web dinamis dengan cepat. PHP merupakan

bahasa pemograman web yang bersifat server-side HTML sama dengan

embedded scripting di mana script-nya menyatu dengan HTML dan berada si

server. Artinya adalah sintaks dan perintah-perintah yang kita berikan akan

Sepenuhnya dijalankan di server tetapi disertakan HTML biasa. PHP dikenal

sebgai bahasa scripting yang menyatu dengan tag HTML, dieksekusi di


(27)

33

BAB 3

ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1. Analisis Sistem

Analisis sistem dapat didefinisikan sebagai penguraian dari suatu sistem informasi yang utuh kedalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi permasalahan-permasalahan, kesempatan-kesempatan, hambatan-hambatan yang terjadi dan kebutuhan-kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikan-perbaikannya.

Sebagai analisis pada sistem yang sedang berjalan, akan dibahas bagaimana prosedur dan aliran dokumen yang sedang berjalan yang digambarkan dalam bentuk flowmap dan analisis sistem non fungsional yang meliputi perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan, serta analisis user yang terlibat.

3.1.1. Analisis Sistem Saat Ini

Sistem penjualan yang ada di toko Galuh Mebel terjadi jika ada pembeli datang langsung ke toko untuk membeli suatu barang, pegawai bagian gudang melakukan pengecekan apakah barang yang dipilih oleh pembeli tersedia atau tidak. Apabila tersedia barulah dimulai transaksi antara pegawai bagian kasir dan pembeli, barang pun diterima kemudian pembelipun bisa menentukan apakah barang diambil langsung atau dikirim oleh pihak Galuh Mebel.


(28)

3.1.1.1. Analisis Prosedur Yang Sedang Berjalan

Prosedur merupakan urutan kegiatan yang tepat dari tahapan-tahapan yang menerangkan mengenai proses apa saja yang dikerjakan, siapa yang mengerjakan proses tersebut dan bagaimana proses tersebut dapat dikerjakan.

Berdasarkan dari hasil wawancara dengan pihak toko Galuh Mebel, prosedur yang terlibat pada sistem yang sedang berjalan di toko Galuh Mebel adalah sebagai berikut :

1. Prosedur Penjualan Barang.

Adapun proses-proses yang terjadi dalam prosedur penjualan produk yang sedang berjalan di toko Galuh Mebel adalah sebagai berikut :

a) Konsumen datang langsung ke toko Galuh Mebel untuk memilih barang

yang akan dibeli.

b) Konsumen mendapat katalog, kemudian memilih barang yang akan dibeli

c) Pegawai menerima barang yang akan dibeli oleh konsumen, kemudian

dilakukan pengecekan oleh pegawai dan bagian gudang, apabila barang tidak tersedia pegawai memberitahukan ke konsumen, dan apabila barang tersedia bagian gudang memberitahukan ke kasir dan konsumen bahwa barang tersedia dan proses transaksi dilakukan

d) Pegawai bagian kasir membuat nota dan diberikan ke konsumen

e) Konsumen melakukan pembayaran dan kasirpun menerima uang

pembayaran dari konsumen, kemudian pegawai melakukan pengecapan dan pencatatan di buku besar.


(29)

35

f) Bagian gudang menerima nota dari bagian kasir dan mempersiapkan

barang yang telah dipilih dan dibayar lunas oleh konsumen. Untuk proses pengambilan barang konsumen berhak membawa langsung atau bisa juga dikirim oleh pihak toko.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 3.1 yang merupakan diagram alir dokumen (flowmap) prosedur penjualan barang :


(30)

Flowmap Penjualan Barang

Pegawai Bag. Kasir Pegawai Bag. Gudang Konsumen Katalog Katalog Memilih Barang Barang yang

dipilih Barang yang dipilih

Pengecekan Barang yang dipilih Tersedia ? Barang tidak tersedia Barang tersedia Barang tidak tersedia Barang tidak tersedia Barang tersedia

Buku Besar yang telah tercatat barang yang

terjual A1 Barang tersedia Melakukan Pemesanan Menerimas pesanan dan proses pembuatan

nota

Barang yang dipilih

Melakukan pencatatan barang yang sudah terjual di buku besar Melakukan pembayaran Pengecapan nota 3 2 1 Nota Pembelian yang

harus dibayar 3

2 1 Nota Pembelian yang

harus dibayar 3 2 1 Nota Pembayaran lunas 3 2 1 Nota pembayaran lunas yang sudah

dicap 3 Pengambilan barang sesuai nota 3 Nota Pembayaran lunas 3 Nota Pembayaran lunas Melakukan pembayaran 2 Nota pembayaran lunas yang sudah

dicap

A2


(31)

37

Keterangan :

A1 : Arsip Nota Penjualan Untuk Kasir dan di catat di buku besar. A2 : Arsip nota penjualan untuk bagian gudang

2. Prosedur Pengadaan barang

Prosedur pengadaan barang yang sedang berjalan di toko Galuh Mebel adalah sebagai berikut :

a) Pegawai bagian kasir memberikan daftar barang yang ditawarkan kepada

bagian gudang

b) Bagian gudang membuat barang yang ditawarkan dan hasilnya diberikan

kembali ke bagian kasir untuk di catat dalam buku catatan stok barang

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 3.2 yang merupakan diagram alir dokumen (flowmap) prosedur pengadaan barang :


(32)

Flowmap Pengadaan Barang

Pegawai Bag. Gudang Pegawai Bag. Kasir

Data barang yang ditawarkan

Data barang yang ditawarkan

Pembuatan barang

Daftar Barang Selesai Dibuat Daftar Barang

Selesai Dibuat

Pencatatan stok barang

Buku Stok barang

A4

Gambar 3.2 Flowmap Pengadaan Barang

Keterangan :


(33)

39

3. Prosedur Laporan Penjualan Bulanan.

Prosedur laporan penjualan bulanan yang sedang berjalan di toko Galuh Mebel adalah sebagai berikut :

a) Pegawai membuat laporan penjualan dari buku penjualan yang sudah dicatat.

b) Buku laporan penjualan yang sudah dicatat diberikan ke pemilik toko dan

dibuat laporan untuk pemilik toko.

c) Pemilik toko menerima laporan penjualan perbulan dari pegawai.

d) Laporan tersebut diperiksa dan disahkan oleh pemilik toko kemudian

ditandatangani.

e) Laporan yang telah ditandatangani lalu dijadikan arsip untuk pemilik toko.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 3.3 yang merupakan diagram alir dokumen (flowmap) prosedur laporan penjualan bulanan :


(34)

Flowmap

Laporan Penjualan Bulanan

Pemilik Pegawai Bag. Kasir

A1

Buku Besar yang telah tercatat produk yang

terjual

Pembuatan laporan

Laporan Penjualan

Laporan Penjualan

Pengesahan laporan penjualan

A3

Laporan Penjualan yang

telah diperiksa dan disahkan

Gambar 3.3 Flowmap Laporan Penjualan Bulanan

Keterangan :

A1 : Buku Penjualan Yang Sudah Dicatat.


(35)

41

3.1.2. Analisis Sistem Yang Akan Dibuat

3.1.2.1.Proses Bisnis Penjualan Furniture Galuh Mebel

Proses bisnis adalah suatu kumpulan pekerjaan yang saling terkait dan memiliki batasan yang jelas. Proses bisnis yang terdapat di Toko Galuh Mebel mengelola data barang, data pesanan, data pembayaran dan laporan terdiri dari proses pendaftaran, proses pemesanan, proses pembayaran dan pembuatan laporan. Pelanggan dapat melakukan pemesanan setelah melakukan pendaftaran terlebih dahulu untuk menjadi anggota toko Galuh Mebel, namun jika hanya ingin sekedar melihat atau mencari informasi saja tidak perlu melakukan pendaftaran atau dengan kata lain disebut sebagai pengunjung, website penjualan Galuh Mebel ini menyediakan informasi mengenai barang diskon dan barang terbaru.

1. Proses pemesanan dan pembelian

Proses pemesanan dan pembelian dapat dilakukan oleh pelanggan sesuai dengan yang dibutuhkan pelanggan tentunya dengan mengacu kepada stok persediaan barang yang ada karena pelanggan tidak dapat memesan produk melebihi dari jumlah stok yang ada. Jangka waktu pembayaran ditentukan selama 3x24 jam terhitung dari tanggal dan waktu pemesanan itu dikarenakan apabila ada pemesan yang membayar pada hari sabtu minggu dan apabila jika pelanggan telat atau tidak membayar maka pesanan tersebut akan dianggap batal. Kemudian apabila dalam hari dan jam yang sama ada pelanggan lain yang akan membeli barang yang sama tapi pelanggan pertama telah memesan maka pihak toko akan menghubungi pelanggan kedua bahwa barang telah dipesan oleh pelanggan pertama, dan pihak toko akan menghubungi


(36)

pelanggan pertama apakah barang tersebut jadi di beli dan dibayar atau tidak, karena apabila tidak jadi di bayar maka proses dibatalkan dan pelanggan keduapun bisa melakukan transaksi. Terdapat dua metode pembayaran yaitu, melalui transfer antar rekening bank, yang meliputi transfer ATM maupun E- Banking dan menggunakan akun Paypal. Selain itu pihak toko menyediakan diskon untuk semua barang yang disediakan oleh toko, diskon berlaku setiap

hari dan bisa berubah – rubah sesuai kebijakan pemilik toko. Toko Galuh

Mebel selain diskon menyediakan pula barang terbaru yanga mana dikatakan barang terbaru apabila barang tersebut masih dalam waktu 2 bulan, dan apabila lebih dari 2 bulan barang tersebut dikatakan barang lama.

2. Proses pengiriman

Proses pengiriman pesanan baru akan dilakukan setelah pembayaran dilakukan dan diterima oleh pihak Toko Galuh Mebel, armada pengiriman disediakan oleh pihak toko sendiri dan pihak tokopun menyediakan jasa pengangkutan barang, untuk biayanya dibebankan kepada pelanggan, satu mobil bisa menampung lebih dari satu barang ini dikarenakan apabila ada pesanan barang yang masih dalam satu arah tujuan selain itu juga bisa menghemat waktu dan biaya. Selama proses pengiriman, pelanggan maupun pihak Toko Galuh Mebel dapat memantau status pengiriman barang dengan cara menghubungi pegawai toko Galuh Mebel yang sedang mengirim barang, untuk informasi mobil, supir, dan lamanya pengiriman sudah tertera dalam aplikasi web. Layanan retur berlaku bagi pelanggan yang merasa rugi karena pesanan yang diterima dalam keadaan cacat karena produksi, dan bisa juga karena proses pengiriman. Untuk melakukan retur pelanggan dapat


(37)

43

menghubungi langsung pihak toko, dan pihak tokopun akan mengirimkan pegawai ke tempat pelanggan untuk melakukan perbaikan dan semua biaya ditanggung oleh pihak toko. Returpun berlaku selama seminggu dimulai sejak tanggal pembelian.

3.1.2.2.Analisis kebutuhan Non Fungsional

Analisa kebutuhan non fungsional menggambarkan keadaan sistem yang ada di toko Galuh Mebel, diantaranya perangkat keras, perangkat lunak, serta pengguna sebagai bahan analisis kekurangan dan kebutuhan yang harus dipenuhi dalam perancangan sistem yang akan diterapkan.

3.1.2.2.1. Analisis User ( Pengguna ) Sistem

Analisis pengguna dilakukan untuk mengetahui tugas dan karakteristik pengguna yang akan menggunakan aplikasi. Dengan mempertimbangkan tingkat pengalaman pengguna dalam menggunakan komputer, dapat dirancang sebuah aplikasi yang mudah dipelajari dan digunakan oleh pengguna tersebut. Untuk itu berdasarkan struktur organisasi yang ada di galuh Mebel ada 2 karyawan yaitu pegawai bagian kasir dan pegawai bagian gudang selain pemilik Galuh mebel itu sendiri, maka dalam hal ini pegawai bagian kasir mengelola order admin yaitu tugasnya mengelola transaksi, sedangkan untuk web admin pihak Galuh Mebel dibutuhkan karyawan baru yang memang mempunyai keahlian di bidang website. Dan untuk pegawai bagian gudang hanya bertugas mengelola barang, pengiriman barang dan pembuatan barang.


(38)

Tabel 0.1 Karakteristik Pengguna Web Admin

Pengguna Web Admin

Tanggung Jawab Mengelola data yang ada dalam aplikasi

Hak Akses Mengelola website, data perusahaan, order admin,

anggota

Tingkat Pendidikan Minimal SMA sederajat

Tingkat Keterampilan Menguasai komputer, pemahaman yang cukup untuk

mengelola data dalam web serta memiliki pengetahuan tentang internet.

Tabel 3.2 Karakteristik Pengguna Order Admin

Pengguna Order Admin

Tanggung Jawab Mengelola transaksi, pemesanan, penjualan, kategori,

laporan

Hak Akses Mengelola penjualan dan pembayaran, transaksi

terbaru, laporan

Tingkat Pendidikan Minimal SMA sederajat

Tingkat Keterampilan Menguasai komputer, pemahaman yang cukup untuk

mengelola data dalam web serta memiliki pengetahuan tentang internet.

Tabel 3.3 Karakteristik Pengguna Anggota

Pengguna Anggota

Tanggung Jawab Melakukan Pemesanan

Hak Akses Melakukan pemesanan barang, mengubah data

pribadi, melihat transaksi yang sudah pernah dilakukan, mengelola keranjang belanja.


(39)

45

Tingkat Keterampilan Dapat menggunakan 45komputer dan dapat

menggunakan internet.

Tabel 3.4 Karakteristik Pengguna Pengunjung

Pengguna Pengunjung

Tanggung Jawab -

Hak Akses Melihat barang, melihat informasi

Tingkat Pendidikan Minimal SMA sederajat

Tingkat Keterampilan Dapat menggunakan 45komputer dan dapat

menggunakan internet.

3.1.2.2.2. Analisis Perangkat Keras

Analisis perangkat keras (hardware) merupakan proses analisis yang lebih menekankan kepada aspek pemanfaatan perangkat keras yang selama ini telah dimiliki toko Galuh Mebel.

Setelah dilakukan analisis terhadap perangkat keras yang dimiliki kepada toko Galuh Mebel ternyata toko Galuh Mebel belum mempunyai seperangkat komputer. Oleh sebab itu, untuk dapat mendukung sistem e-commerce yang akan dibangun dibutuhkan seperangkat komputer dan perlu adanya akses internet agar transaksi dapat berjalan secara maksimal karena dilakukan secara online serta memudahkan dalam pengolahan database yang akan disimpan di server dan printer untuk mencetak rekapitulasi penjualan.


(40)

Adapun kebutuhan minimal spesifikasi perangkat keras (hardware) komputer yang akan dibangun yaitu :

Tabel 3.5 Spesifikasi Hardware

NO KOMPONEN SPESIFIKASI

1 Prosesor Kecepatan 2,3 GHz

2 RAM 1024 Mb

3 VGA 512 Mb

4 HDD Free 80 Gb

5 Monitor Monitor

6 Keyboard Standar

7 Mouse Optical Mouse PS2

3.1.2.2.3. Analisis Perangkat Lunak

Analisis perangkat lunak (software) merupakan proses analisis yang lebih menekankan kepada aspek pemanfaatan perangkat lunak yang selama ini telah dimiliki oleh toko Galuh Mebel

Adapun kebutuhan minimal spesifikasi perangkat lunak (software) pada komputer yang akan dibangun pada aplikasi ini adalah sebagai berikut :

Tabel 3.6 Spesifikasi Software

No Komponen Keterangan

1 Sistem Operasi Windows XP atau versi terbaru

2 DBMS MySQL 5

3 Web server XAMPP

4 Web browser Compatible Web browser


(41)

47

3.1.2.3.Analisis Perancangan Basis Data

Dalam memodelkan data dan menggambarkan hubungan antara data yang ada pada sistem digunakan alat bantu yaitu diagram E-R. Sistem yang akan dibangun dapat dilihat hubungan antar entitas. Untuk itu sistem baru yang akan dirancang memiliki usulan ERD yaitu :

anggota memesan barang

Riwayat barang memiliki kategori Respon anggota memiliki Detail transaksi memiliki memiliki memiliki armada memiliki petugas memiliki kelola pengaturan kelola

Jadwal armada memiliki

memiliki memiliki provinsi kota memiliki memiliki id_kategori id_barang id_barang id_Respon anggota id_pengaturan id_petugas Id_transaksi Id_petugas id_armada Id_transaksi

id_petugas id_Jadwal armada id_armada

id_provinsi id_kota id_petugas id_kota id_kategori id_barang id_Riwayat barang id_anggota id_Detail transaksi id_barang id_transaksi id_petugas 1 N 1 N 1 N N N N 1 N 1 N 1 N 1 1 1 1 N 1 N 1

1 N 1

N

1

N 1 1

N id_provinsi


(42)

3.1.2.4.Analisis Kebutuhan Fungsional

Analisis kebutuhan fungsional adalah analisis terhadap kebutuhan secara fungsional baik dalam aliran data ataupun informasi. Analisis kebutuhan fungsional digambarkan dalam analisis terstruktur yang akan digambarkan pada sub bab berikutnya.

3.1.2.5.Perancangan Diagram Konteks

Diagram konteks merupakan alat untuk struktur analisis. Pendekatan struktur ini untuk menggambarkan sistem secara garis besar atau secara keseluruhan. Pada diagram konteks ini sistem informasi yang dibuat akan menghasilkan sumber informasi yang dibutuhkan dan tujuan yang ingin dihasilkan.

Diagram konteks berfungsi untuk menggambarkan hubungan antara entitas luar, masukan dan keluaran sistem, yang dipresentasikan dengan lingkaran tunggal yang mewakili keseluruhan sistem. Diagram konteks dari sistem penjualan online pada toko Galuh Mebel dapat dilihat pada gambar 3.4 dibawah ini :


(43)

49

Aplikasi E-Commerce pada Toko Galuh Mebel

Pengunjung Website Administrator Anggota Order Administrator Data login Web Admin

Data pengelola Data anggota Data pengaturan transaksi

Data pengaturan web Data ganti profil Data ganti password

Info login order admin tidak berhasil Info email order admin

Info tambah kategori Info ubah kategori Info tambah barang

Info ubah barang Info transaksi pemesanan

Info transaksi penjualan Info tambah armada pengiriman

Info ubah armada pengiriman Info tambah kota

Info ubah kota Info tambah provinsi

Info ubah provinsi Info ubah profil Info ubah password

Info login Web Admin tidak berhasil Info email web admin

Info pengelola Info anggota Info pengaturan transaksi

Info pengaturan web Info ganti profil Info ganti password Info login Anggota tidak berhasil

Info barang dan detail barang Info barang baru Info barang diskon Info barang banyak dilihat

Info pembayaran Info Kategori Info ubah password anggota

Info pencarian barang

Web email A kt iv as i P en da fta ra n an gg ot a In fo p es an an In fo tra ns ak si In fo p em ba ya ra n

Data login Anggota Data barang dan detail barang

Data barang baru Data barang diskon Data barang banyak dilihat

Data pembayaran Data Kategori Data ubah password anggota

Data pencarian barang

Paypal In fo P em ba ya ra n D at a pe m ba ya ra

n Data login order admin Data tambah kategori Data ubah kategori Data tambah barang Data ubah barang Data transaksi pemesanan

Data transaksi penjualan Data tambah armada pengiriman

Data ubah armada pengiriman Data tambah kota

Data ubah kota Data tambah provinsi

Data ubah provinsi Data ubah profil Data ubah password

Jejaring sosial Info barang

Data pendaftaran pengunjung Data pengaktifan pengunjung Data barang dan detail barang

Data kategori Data barang baru Data barang diskon Data barang banyak dilihat

Data pencarian barang Info pendaftaranpengunjung Info pengaktifan pengunjung berhasil

Info barang dan detail barang Info kategori Info barang baru Info barang diskon Info barang banyak dilihat

Info pencarian barang

Gambar 3.5 Diagram Konteks Aplikasi Penjualan Galuh Mebel

3.1.2.6.Perancangan Data Flow Diagram (DFD)

Data Flow Diagram merupakan suatu media yang digunakan untuk menggambarkan aliran data yang mengalir pada suatu sistem informasi. Dalam Data Flow Diagram (DFD) terdiri dari entitas luar, aliran data, proses dan penyimpanan data. Salah satu keuntungan menggunakan DFD adalah memudahkan pemakai yang kurang menguasai bidang komputer untuk dapat mengerti sistem yang akan dikerjakan. Berikut adalah gambar DFD dari pembangunan aplikasi e-commerce pada toko Galuh Mebel adalah sebagai berikut

3.1.2.6.1. DFD Level 0

Diagram alir data level nol dari sistem e-commerce di toko Galuh Mebel dan dalam DFD Level 0 ini terdapat beberapa proses yang diolah yakni daftar anggota, login, data user, data master dan pemesanan.


(44)

Pengunjung 1

Pendaftaran Web Email Data pendaftaran pengunjung Aktivasi pendaftaran

pengunjung Info pendafataran pengunjung

Info pengaktifan pengunjung berhasil

Anggota Data pendaftaran 2 Lupa Password Inf o pa s sw or d anggot a 3 Login 4 Ubah Profil 5 Penyajian Informasi Anggota

Info email tidak berhasil Info reset password

baru

Info Data password baru anggota

Data login anggota

Info login anggota tidak berhasil

Web admin

Order admin Data login web admin

Info login web admin tidak berhasil Data login order admin Info login order admin tidak berhasil Info login anggota

Web admin

Order admin

Info login web admin Data login web admin Info login order admin Data login order admin

Data ubah profil anggota Info profil anggota

D at a ubah pr of il w eb adm in Inf o pr of il w eb adm in D at a ubah pr of il or de r adm in Inf o pr of il or der adm in

Info profil anggota Data profil anggota

D at a pr of il w eb adm in Inf o p r of il w eb a dm in Inf o pr of il or de r adm in D at a p r of il or der ad m in

Data email anggota

Data barang baru Dat a di sk on Data b ar ang banya k d il ihat Data k at egori D at a penc ari an bar an g

Info barang baru Info diskon Info barang banyak dilihat

Info kategori Info pencarian barang

Data barang baru Data diskon Data barang banyak

dilihat Data kategori Data pencarian barang

Info barang baru Info diskon Info barang banyak

dilihat Info kategori Info pencarian barang

Barang

6 Pengolahan

Transaksi Data transaksi Data detail transaksi

Data pembayaran Data pengiriman Info transaksi Info detail transaksi

Info pembayaran Info pengiriman keranjang Data detai l pes anan Paypal Data pembayaran Info pembayaran penjualan Armada pengiriman Data pengiriman Info pengiriman Data penjualan Info penjualan 7 Data Master Data barang Info barang Data penjualan Info penjualan Data pengiriman Info pengiriman Info login order

admin berhasil Info tambah kategori

Info ubah kategori Info tambah barang Info ubah barang Info transaksi pemesanan Info transaksi

penjualan Info tambah armada

pengiriman Info ubah armada

pengiriman Info tambah kota

Info ubah kota Info tambah provinsi

Info ubah provinsi Info ganti profil Info ganti password

Data login order admin Data tambah kategori

Data ubah kategori Data tambah barang Data ubah barang

Data transaksi pemesanan Data transaksi

penjualan Data tambah armada

pengiriman Data ubah armada

pengiriman Data tambah kota

Data ubah kota Data tambah provinsi

Data ubah provinsi Data ganti profil Data ganti password Jejaring Sosial Info barang

Pemesanan Data pemesanan Info pemesanan Kategori Kota Provinsi Data kategori Info kategori Data kota Info kota Data provinsi Info provinsi Data password baru

anggota

Data login anggota

Data barang Info barang Info detai l pes anan

Gambar 3.6 DFD Level 0 Aplikasi Penjualan Galuh Mebel

3.1.2.6.2. DFD Level 1 Proses 1 Daftar Anggota

Diagram alir data pada level 1 proses 1 daftar anggota adalah ketika pengunjung akan mendaftar sebagai anggota karena untuk melakukan transaksi pengunjung harus menjadi memer terlebih dahulu.


(45)

51

Pengunjung

1.1 Input Data Pendaftaran

Anggota

1.2 Aktivasi Account Data Daftar anggota

Info Data Daftar anggota

Info Pendaftaran anggota

Data Pendaftaran anggota

Data Daftar anggota

Info daftar anggota Info Pendaftaran anggota

Data aktifasi account

Info aktivasi account Registrasi berhasil

Web email

Aktivasi Pendaftaran anggota


(46)

3.1.2.6.3. DFD Level 1 Proses 2 Lupa password

Diagram alir data pada level 1 proses 2 lupa password adalah proses apabaila anggota lupa password.

2.1 Verifikasi Email

2.2 Perubahan

Password

anggota anggota

Data email anggota

info email anggota

Info email anggota Data email anggota

Data Reset password baru Data Password baru anggota Web Email Info reset password


(47)

53

3.1.2.6.4. DFD Level 1 Proses 3 Login

Diagram alir data pada level 1 proses 3 login adalah proses konfirmasi untuk para user yang ingin mengakses fasilitas tertentu yang ada di dalam website.

3.1 Verifikasi email

dan password

Admin

Anggota

Admin Data email dan password anggota

Info email dan password anggota

Info email dan password admin

Anggota Data email dan password admin

Info email dan password admin

Data email dan password anggota

Info email dan password anggota

3.2 Lupa password Data email dan password admin

Data email anggota

Web email Info reset password Data password baru anggota

Data email anggota

Data password baru anggota


(48)

3.1.2.6.5. DFD Level 1 Proses 4 Ubah Profil

Diagram alir data pada level 1 proses 4 ubah profil adalah proses dimana anggota, web admin dan order admin bisa mengubah profil.

4.1 Perubahan

Profil

Web admin Data Web Admin

Info Web admin

Web Admin 4.2 Perubahan Password Anggota Order admin Data anggota Info anggota Data order admin

Info order admin

Info password order admin

Info password web admin

Order admin

Anggota

Data password anggota Data profil order admin

Data profil web admin

Info password anggota Data password anggota

Info profil order admin Info profil web admin

D a ta p ro fil a n g g o ta D a ta p a ssw o rd w e b a d mi n In fo p a sswo rd we b a d min In fo p ro fi l a n g g o ta

Info password Order admin

Da ta p a ss w o rd o rd e r a d mi n In fo p a sswo rd a n g g o ta D a ta p a sswo rd we b a d min D a ta p a ssw o rd o rd e r a d min


(49)

55

3.1.2.6.6. DFD Level 1 Proses 5 Penyajian Informasi

Diagram alir data pada level 1 proses 5 penyajian informasi adalah proses dimana pengunjung dan anggota bisa mengakses informasi yang ada di website

5.1 Barang diskon

5.2 Barang terbaru

5.3 Barang banyak

dilihat pengunjung anggota

data barang diskon Info barang diskon

data barang diskon Info barang diskon

barang terbaru Info barang terbaru

data barang terbaru Info barang terbaru

data barang Banyak dilihat

Info data barang Banyak dilihat data barang Banyak dilihat

Info data barang Banyak dilihat

barang Info Barang diskon Data barang diskon

Info Barang terbaru Data barang terbaru

Info Barang Banyak dilihat Data barang Banyak dilihat


(50)

3.1.2.6.7. DFD Level 1 Proses 6 Pengolahan Transaksi

Diagram alir data pada level 1 proses 6 pengolahan transaksi adalah proses transaksi berlangsung dari mulai pilih barang sampai checkout.

6.1 Pilih barang

6.2 Ubah detail_transaksi

6.3 Isi data pembayaran

6.4 Check out anggota

Permintaan data barang

Info data kategori barang,info data barang

Data detail_transaksi

Data pengiriman Data pengiriman

Konfirmasi pesanan Info checkout

Checkout

detail_transaksi

Info detail transaksi Data detail_transaksi Data detail_transaksi

info data barang

Info data detail_transaksi

Paypal

Data pembayaran Info pembayaran

barang Data barang

Info barang

Gambar 3.12 DFD Level 1 Proses 6 Pengolahan Transaksi

3.1.2.6.8. DFD Level 1 Proses 7 Pengolahan Data Master

Diagram alir data pada level 1 proses 7 pengolahan data master adalah proses dimana order admin mengakses data.


(51)

57

7.2 Kelola kota

7.3 Kelola kategori

7.4 Kelola barang

Order admin Data kota

Info kota

Data barang Info barang Data kategori

Info kategori kota

Info kota

Data kota Info kategori

kategori

Data kategori

barang

Info barang

Data barang

7.1 Kelola provinsi Provinsi

Info provinsi

Data provinsi

Data provinsi Info provinsi

Data kategori

armada 7.5

Kelola armada Info armada

Data armada

Info armada Data armada

7.6 Kelola Jadwal

armada Jadwal

armada

Info jadwal armada

Data jadwal armada Data provinsi

Data armada

Data jadwal armada

Info jadwal armada Data kota


(52)

3.1.2.6.9. DFD Level 2 Proses 7.1 Kelola Data Provinsi

Diagram alir data pada level 2 proses 7.1 kelola data provinsi adalah sebagai berikut :

7.1.1 Tambah provinsi

7.1.2 Ubah provinsi

Order admin provinsi

Data provinsi Info data provinsi

Data provinsi

Info data provinsi

Data provinsi Info provinsi

Info provinsi Data provinsi

Gambar 3.14 DFD Level 2 Proses 7.1 Kelola Data Provinsi

3.1.2.6.10.DFD Level 2 Proses 7.2 Kelola Data Kota

Diagram alir data pada level 2 proses 7.2 kota data kategori adalah sebagai berikut :

7.2.1 Tambah kota

7.2.2 Ubah Kota

Order admin kota

Data kota Info data kota

Data kota

Info data kota

Data kota Info kota

Info kota Data kota

provinsi Data provinsi


(53)

59

3.1.2.6.11.DFD Level 2 Proses 7.3 Kelola Data Kategori

Diagram alir data pada level 2 proses 7.3 kelola data kategori adalah sebagai berikut :

7.3.1 Tambah kategori

order admin kategori

Data kategori

Info data kategori Data kategori

Info kategori

7.3.2 Ubah kategori

Info data kategori Data kategori

Data kategori Info kategori

Gambar 3.16 DFD Level 2 Proses 7.3 Kelola Data Kategori

3.1.2.6.12.DFD Level 2 Proses 7.4 Kelola Data Barang

Diagram alir data pada level 2 proses 7.4 kelola data barang adalah sebagai berikut :

7.4.1 Tambah

barang

order Admin barang

Data barang

Info data barang Data barang

Info barang

7.4.2 Ubah barang

Info data barang Data barang

Data barang Info barang

kategori Data kategori


(54)

3.1.2.6.13.DFD Level 2 Proses 7.5 Kelola Data Armada

Diagram alir data pada level 2 proses 7.5 kelola data armada adalah sebagai berikut :

7.5.1 Tambah armada

7.5.2 Ubah armada

Order admin armada

Data armada Info data armada

Data armada

Info data armada

Data armada Info armada

Info armada Data armada

Gambar 3.18 DFD Level 2 Proses 7.5 Kelola Data Armada

3.1.2.6.14.DFD Level 2 Proses 7.6 Kelola Data Jadwal Armada

Diagram alir data pada level 2 proses 7.6 kelola data jadwal armada adalah sebagai berikut :

7.5.1 Tambah

Jadwal armada

7.5.2 Ubah Jadwal

armada

Order admin Jadwal

armada Data Jadwal armada

Info data Jadwal armada

Data Jadwal armada

Info data Jadwal armada

Data Jadwal armada Info Jadwal armada

Info Jadwal armada Data Jadwal armada

armada Data armada


(55)

61

3.1.2.7.Spesifikasi Proses

Spesifikasi proses digunakan untuk menggambarkan proses model aliran yang terdapat pada Data Flow Diagram (DFD). Spesifikasi proses pada diagram alir data sistem penjualan online pada toko Galuh Mebel adalah sebagai berikut :

Tabel 0.7 Spesifikasi Proses

No Spesifikasi Keterangan

1

No. Proses 1

Nama Proses Daftar Anggota

Source Pengunjung

Input Data anggota

Output Info Data anggota

Destination Pengunjung

Logika Proses

1.Pengunjung masuk ke halaman daftar anggota 2.Sistem akan menampilkan form daftar anggota 3.Pengunjung mengisi data daftar anggota

4.Apabila pengunjung memasukkan data yang tidak valid maka pengunjung harus kembali memasukkan data

5.Apabila data yang dimasukkan valid, maka daftar anggota sukses

2

No. Proses 2.1

Nama Proses Verifikasi e-mail

Source Anggota, Web Admin, Order Admin

Input Data login anggota, data login web admin, data login

order admin

Output

Info data login anggota invalid, info data login administrator invalid, info data login operator invalid


(56)

Logika Proses

1. Anggota, web admin dan order admin memasukkan data login

2. Apabila e-mail yang dimasukkan salah maka akan ada info login invalid

3. Apabila e-mail benar maka login valid, akan menuju ke halaman utama anggota, web dan order admin

3

No. Proses 2.2

Nama Proses Verifikasi password

Source Anggota, Web Admin, Order Admin

Input Data login anggota, data login web admin, data login

order admin

Output

Info data login anggota invalid, info data login web administrator invalid, info data login order admin invalid

Destination Anggota, Web Admin, Order Admin

Logika Proses

1. Anggota, web admin, order admin memasukkan data login

2. Apabila password yang dimasukkan tidak benar akan menampilkan informasi login invalid

3. Apabila password yang dimasukkan benar maka login valid, akan menuju ke halaman utama anggota

4

No. Proses 3.1

Nama Proses Tambah User

Source Web Admin

Input Data web admin

Output Info data web admin

Destination Web Admin

Logika Proses

1. Web Admin masuk ke halaman data web admin 2. Klik tambah data petugas

3. Tampil form tambah data petugas

4. Web Admin memasukkan data kosong maka akan menampilkan informasi field dibutuhkan dan web admin harus memasukkan data yang dibutuhkan tersebut.


(57)

63

5. Web Admin memasukkan data petugas pada form data petugas

6. Jika data valid maka akan menyimpan data petugas pada tabel petugas

7. Menampilkan pesan data petugas telah ditambahkan

5

No. Proses 3.2.1

Nama Proses Ubah Profil User

Source Anggota, Web Admin, Order Admin

Input Data login anggota, data login web admin, data login

order admin

Output

Info data login anggota invalid, info data login administrator invalid, info data login operator invalid

Destination Anggota, Web Admin, Order Admin

Logika Proses

1. Anggota, web admin, order admin memilih ubah user.

2. Anggota, web admin, order admin mengisi data profil yang ingin diubah kemudian klik tombol simpan. 3. Apabila tidak ada data yang diubah dan ada data yang kosong maka data gagal diubah.

4. Apabila ada data yang diubah dan dan semua data tidak ada yang kosong maka sistem akan menyimpan perubahan data ke database.

6

No. Proses 3.2.2

Nama Proses Ubah Password

Source Anggota, Web Admin, Order Admin

Input Data login anggota, data login web admin, data login

order admin

Output

Info data login anggota invalid, info data login administrator invalid, info data login operator invalid

Destination Anggota, Web Admin, Order Admin

1. Anggota, Web Admin, Order Admin memilih menu ubah password.


(58)

Logika Proses 2. Anggota, Web Admin, Order Admin tidak mengisi data password dengan benar maka data invalid

3. Anggota, Web Admin, Order Admin mengisi data password yang ingin diubah kemudian klik tombol simpan.

4. Sistem akan menyimpan perubahan data password ke database

7

No. Proses 3.2.3

Nama Proses Lupa password

Source Anggota, Web Admin, Order Admin

Input Data login anggota, data login web admin, data login

order admin

Output

Info data login anggota invalid, info data login administrator invalid, info data login operator invalid

Destination Anggota, Web Admin, Order Admin

Logika Proses

1. Anggota, Web Admin, Order Admin memilih menu lupa password

2. Anggota, Web Admin, Order Admin mengosongkan data lupa password, menampilkan pesan field dibutuhkan

3. Anggota, Web Admin, Order Admin mengisi password baru dengan benar, data berhasil disimpan ke database

4. Apabila data yang dimasukkan valid maka menampilkan pesan password sudah dirubah

8

No. Proses 4.1.1

Nama Proses Tambah Provinsi

Source order admin

Input Data provinsi

Output Info data provinsi

Destination order admin

Logika Proses

1. order admin masuk ke halaman data provinsi

2. order admin memilih menu tambah provinsi untuk memunculkan form tambah provinsi.


(59)

65

klik tombol simpan.

4. Apabila data tidak kosong maka data provinsi baru akan disimpan didalam database.

5. Apabila data ada yang kosong maka akan ada informasi data tidak boleh kosong dan Order admin harus mengisi data yang kosong tersebut.

9

No. Proses 4.1.2

Nama Proses Ubah Provinsi

Source Order admin

Input Data Provinsi

Output Info data provinsi

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data provinsi.

2. Order admin mengklik tombol ubah pada data yang akan diubah.

3. Order admin mengisi data provinsi yang ingin diubah kemudian klik tombol ubah.

4. Apabila ada data yang diubah dan dan semua data tidak ada yang kosong maka sistem akan menyimpan perubahan data ke database.

5. Apabila tidak ada data yang diubah dan ada data yang kosong maka data gagal diubah.

10

No. Proses 4.2.1

Nama Proses Tambah kota

Source Order admin

Input Data kota

Output Info data kota

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data kota.

2. Order admin memilih menu tambah kota untuk memunculkan form tambah kota.

3. Order admin mengisi form tambah kota kemudian klik tombol simpan.

4. Apabila data tidak kosong maka data kota baru akan disimpan didalam database.

5. Apabila data ada yang kosong maka akan ada informasi data tidak boleh kosong dan Web admin harus mengisi data yang kosong tersebut.


(60)

11

No. Proses 4.2.2

Nama Proses Ubah kota

Source Order admin

Input Data kota

Output Info data kota

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data kota.

2. Order admin mengklik tombol ubah pada data yang akan diubah.

3. Order admin mengisi data kota yang ingin diubah kemudian klik tombol ubah.

4. Apabila ada data yang diubah dan dan semua data tidak ada yang kosong maka sistem akan menyimpan perubahan data ke database.

5. Apabila tidak ada data yang diubah dan ada data yang kosong maka data gagal diubah.

12

No. Proses 4.3.1

Nama Proses Tambah kategori

Source Order admin

Input Data kategori

Output Info data kategori

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data kategori.

2. Order admin memilih menu tambah kategori untuk memunculkan form tambah kategori.

3. Order admin mengisi form tambah kategori.

4. Apabila data ada yang kosong maka akan ada informasi data tidak boleh kosong dan order admin harus mengisi data yang kosong tersebut.

5. Apabila data tidak kosong maka data kategori baru akan disimpan didalam database.

No. Proses 4.3.2

Nama Proses Ubah kategori


(61)

67

13

Input Data kategori

Output Info data kategori

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data kategori

2. Order admin mengklik tombol ubah pada data yang akan diubah.

3. Order admin mengisi data kategori pada form ubah data kategori.

4. Apabila tidak ada data yang diubah dan ada data yang kosong maka data gagal diubah.

5. Apabila ada data yang diubah dan dan semua data tidak ada yang kosong maka sistem akan menyimpan perubahan data ke dalam database.

14

No. Proses 4.4.1

Nama Proses Tambah barang

Source Order admin

Input Data barang

Output Info data barang

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data barang

2. Order admin memilih detail pada tabel barang untuk memunculkan form tambah barang.

3. Order admin mengisi form tambah barang kemudian klik tombol simpan.

4. Apabila data tidak kosong maka data detail barang baru akan disimpan didalam database.

5. Apabila data ada yang kosong maka akan ada informasi data tidak boleh kosong dan order administrator harus mengisi data yang kosong tersebut.

15

No. Proses 4.4.2

Nama Proses Ubah barang

Source Order admin

Input Data barang

Output Info data barang


(62)

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data barang.

2. Order admin mengklik tombol ubah pada data yang akan diubah.

3. Order admin mengisi data barang yang ingin diubah kemudian klik tombol simpan.

4. Apabila ada data yang diubah dan semua data tidak ada yang kosong maka sistem akan menyimpan perubahan data ke dalam database.

5. Apabila tidak ada data yang diubah dan ada data yang kosong maka data gagal diubah.

16

No. Proses 4.5.1

Nama Proses Tambah pesanan

Source Order admin

Input Data pesanan

Output Info data pesanan

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data barang.

2. Order admin memilih detail barang pada tabel barang untuk memunculkan form tambah barang.

3. Order admin mengisi form tambah barang kemudian klik tombol simpan.

4. Apabila data tidak kosong maka data detail barang baru akan disimpan didalam database.

5. Apabila data ada yang kosong maka akan ada informasi data tidak boleh kosong dan order admin harus mengisi data yang kosong tersebut.

17

No. Proses 4.5.2

Nama Proses Ubah pesanan

Source Order admin

Input Data pesanan

Output Info data pesanan

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin masuk ke halaman data barang.

2. Order admin mengklik tombol ubah pada data yang akan diubah.

3. Order admin mengisi data barang yang ingin diubah kemudian klik tombol simpan.


(63)

69

ada yang kosong maka sistem akan menyimpan perubahan data.

5. Apabila tidak ada data yang diubah dan ada data yang kosong maka data gagal diubah.

18

No. Proses 4.6.1

Nama Proses Daftar detail pesanan

Source Order admin

Input Lihat Data pesanan

Output Info data pesanan

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin memilih menu daftar pesanan.

2. Sistem akan menampilkan data pesanan yang dipesan oleh anggota.

3. Order admin dapat melanjutkan ke proses selanjutnya untuk melakukan konfirmasi pesanan.

19

No. Proses 4.6.2

Nama Proses Konfirmasi detail pesanan

Source Order admin

Input Lihat Data pesanan

Output Info data pesanan

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin memilih menu daftar pesanan.

2. Sistem akan menampilkan data pesanan untuk dikonfirmasi.

3. Order admin akan mengkonfirmasi pesanan yang ada pada daftar pesanan.

4. Apabila pesanan sudah dikonfirmasi maka dapat melanjutkan ke proses selanjutnya untuk melakukan konfirmasi pembayaran dan proses pengiriman barang.

20

No. Proses 4.6.3

Nama Proses Konfirmasi pembayaran

Source Order admin

Input Lihat Data detail pesanan


(64)

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin memilih menu konfirmasi pembayaran. 2. Sistem akan menampilkan daftar konfirmasi pembayaran yang telah dilakukan oleh anggota.

3. Apabila data pembayaran tidak valid maka tidak akan diproses ke proses pengiriman.

4. Apabila data pembayaran valid maka akan diproses ke proses pengiriman.

21

No. Proses 4.6.4

Nama Proses Proses pengiriman

Source Order admin

Input Lihat Data detail pesanan

Output Konfirmasi pesanan dan info pesanan

Destination Order admin

Logika Proses

1. Order admin memilih menu proses pengiriman. 2. Sistem akan menampilkan daftar pesanan barang yang statusnya dalam proses pengiriman.

3. Apabila barang telah sampai ke tujuan maka Order admin dapat mengubah statusnya menjadi pesanan terkirim.

22

No. Proses 5

Nama Proses Lihat data barang

Source Anggota, pengunjung

Input Data kategori, data barang, data detail barang

Output Info data kategori, info data barang, info data detail

barang

Destination Anggota, pengunjung

Logika Proses

1. Pengunjung, anggota memilih menu kategori.

2. Pengunjung, anggota dapat memilih produk yang diinginkan.

3. Sistem akan anggotaikan data produk yang dipilih.


(65)

71

23

Nama Proses Cari barang

Source Anggota, pengunjung

Input Data kategori, data barang, data detail barang

Output Info data kategori, info data barang, info data detail

barang

Destination Anggota, pengunjung

Logika Proses

1. Pengunjung, anggota memasukkan data produk dan atau data kategori pada form cari produk.

2. Kemudian klik tombol cari.

3. Sistem akan anggotaikan data produk yang dicari.

24

No. Proses 7.1

Nama Proses Pilih barang

Source Anggota

Input Request data barang

Output Info data barang

Destination anggota

Logika Proses

1. Pelanggan memilih produk yang ingin dipesan dengan mengklik keranjang belanja.

2. Maka daftar pesanan akan disimpan dalam keranjang belanja.

25

No. Proses 7.2

Nama Proses Ubah detail pesanan

Source Anggota

Input Request data barang

Output Info data barang

Destination anggota

Logika Proses

1. Pelanggan memilih menu keranjang belanja.

2. Setelah menampilkan data barang yang telah dipesan maka pelanggan dapat mengubah jumlah keranjang belanja dengan mengubah data jumlah, ataupun menghapus salah satu pesanan dengan mengklik tombol hapus pada record detail barang yang dipilih.


(1)

Nama Jenis Kela Tempat/Ta Agama Bangsa/Su Alamat Ru Email Nomor Te Pendidikan Sekolah D SMP SMA Perguruan lamin Taggal Lahir Suku Rumah Telepon kan Formal Dasar an Tinggi

BIO

: R : L ir : B : Is : In : Jl Ke : ja : 0 : (1996-200 (2001-200 (2004-200 (2007-201 Teknik dan Indonesia

ODATA P

R. M Jamhar Laki-Laki Bandung, 14 Islam Indonesia/Su Jl. Cipicung ec. Cihideun jamharudin@ 0222001443

001) : SD T 004) : SMP 007) : SMA

012) : S1 Ju an Ilmu Kom

PENULIS

arudin A. M

14 April 1989

Sunda

g No 54 RT/R ung Kota Tas n@gmail.com 43 / 08522179

Tugu 1 P Negeri 8 T A Negeri 4 T Jurusan Tekn

mputer Univ

S

9

T/RW 05/08 K asikmalaya m 799597 Tasikmalaya Tasikmalaya knik Informat iversitas Kom

8 Kel. Tugu J

ya ya atika Fakulta omputer Jaya, ltas


(2)

PEMBANGUNAN APLIKASI PENJUALAN FURNITURE

PADA GALUH MEBEL

SKRIPSI

Diajukan untuk Menempuh Ujian Akhir Sarjana Program Strata Satu Jurusan Teknik Informatika

Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia

R. M JAMHARUDIN A. M

10107207

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG


(3)

DAFTAR PUSTAKA

[1] Abdul, Kadir dan Terra CH, Triwahyuni, “Pengenalan Teknologi Informasi”, ANDI, 2003.

[2] Abdul, Kadir, ”Dasar Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP”, ANDI, 2002.

[3] Williams K, Brian dan Sawyer C, Stacey, “Using information technology”, ANDI, 2007.

[4] Sistem Informasi, 2010, http://dimas347.wordpress.com/. 14 Maret 2011, Pukul 13.00

[5] Pengantar Teknologi Informasi, 2010,

www.stieykpn.ac.id/images/.../PengantarTeknologiInformasi-arif.ppt, 21 Maret 2011, Pukul 08.00

[6] Perangkat Lunak Komputer, 2011,

http://yanti164.wordpress.com/2008/08/19/perangkat-lunak-komputer/, 21 Maret

2011, Pukul 09.00

[7] Definisi sistem penjualan secara online, 2011,

http://aulia-ngeblog.blogspot.com/2010/04/definisi-sistem-penjualan-secara-online.html, 6


(4)

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr Wb.

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat

hidayah dan karunianya, shalawat serta salam semoga selalu tercurah kepada Rasulullah

SAW, sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi yang berjudul “MEMBANGUN

APLIKASI PENJUALAN FURNITURE PADA GALUH MEBEL”

Adapun tujuan dari penyusunan skripsi ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat

dalam menyelesaikan studi jenjang strata satu (S1) di Program Studi Teknik Informatika,

Universitas Komputer Indonesia.

Dengan keterbatasan ilmu dan pengetahuan yang dimiliki oleh penulis, maka penulis

membutuhkan peran serta dari pihak lain dalam proses penyelesaian skripsi ini. Oleh karena

itu ijinkanlah penulis untuk menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada :

1. Allah SWT yang telah anggotaikan anugerah, karunia dan hidayahnya karena

berkat pertolongan-Nya pula saya bisa menyelesaikan tugas akhir ini.

2. Papa, mama dan adikku tercinta yang telah memberikan kasih sayang, doa dan

dorongan baik moril maupun materi yang tiada henti. Semoga suatu saat saya

dapat membanggakan kalian.

3. Bapak Ir. Eddy Suryanto Soegoto, M.Sc., Selaku Rektor UNIKOM

4. Dr. Arry Akhmad Arman Selaku Dekan Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer


(5)

(6)