Permasalahan Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup Penelitian

4

1.2 Permasalahan

Berdasarkan latar belakang diatas maka didapatkan rumusan masalah sebagai berikut : 1 Adakah hubungan antara intensitas penerangan dengan kelelahan mata karyawan pada bagian administrasi di PT. HUTAMA KARYA”. 2 Adakah hubungan antara suhu udara dengan kelelahan mata karyawan pada bagian administrasi di PT. HUTAMA KARYA”

1.3 Tujuan Penelitian

1 Untuk mengetahui hubungan antara intensitas penerangan dengan kelelahan mata karyawan pada bagian administrasi di PT. HUTAMA KARYA. 2 Untuk mengetahui hubungan antara suhu udara dengan kelelahan mata karyawan pada bagian administrasi di PT. HUTAMA KARYA

1.4 Manfaat Penelitian

1.4.1 Bagi Perusahaan Diharapkan dapat memberi masukan bagi pihak perusahaan dalam upaya melaksanakan pengaturan intensitas penerangan dan suhu udara agar tercipta lingkungan kerja yang aman dan nyaman sehingga produktivitas meningkat. 1.4.2 Bagi Peneliti Mendapatkan pengalaman langsung dalam hal merencanakan dan melaksanakan penelitian. 5 1.4.3 Bagi Pembaca Diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran untuk mengembangkan ilmu-ilmu yang berhubungan dengan kesehatan kerja.

1.5 Ruang Lingkup Penelitian

Menyadari adanya keterbatasan peneliti dalam hal waktu,. saran , tenaga dan biaya, maka dalam penelitian ini peneliti membatasi ruang lingkup penelitian sebagai berikut : 1.5.1 Lingkup Keilmuan Dari segi keilmuan penelitian ini merupakan bagian dari ilmu kesehatan masyarakat khususnya kesehatan kerja. 1.5.2 Lingkup Materi Meliputi intensitas penerangan dan suhu udara ditempat kerja serta kelelahan mata tenaga kerja. 1.5.3 Lingkup Masalah Dalam penelitian ini masalah dibatasi pada hubungan antara intensitas penerangan dan suhu udara dengan kelelahan mata. 1.5.4 Lingkup Sasaran Sasaran dalam penelitian ini adalah karyawan pada bagian administrasi di PT. HUTAMA KARYA. 1.5.5 Lingkup Lokasi Pengambilan sampel dilakukan pada bagian administrasi di PT. HUTAMA KARYA. 6

BAB II LANDASAN TEORI DAN HIPOTESIS

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN INTENSITAS PENERANGAN DENGAN KELELAHAN MATA PADAPEKERJA SHIFT MALAM BAGIAN DAILY CHECK DI Hubungan Intensitas Penerangan Dengan Kelelahan Mata Pada Pekerja Shift Malam Bagian Daily Check Di PT. Kereta Api Daerah Operasi VI Yogyakarta Dipo Keret

0 5 15

SKRIPSI HUBUNGAN INTENSITAS PENERANGAN DENGAN KELELAHAN Hubungan Intensitas Penerangan Dengan Kelelahan Mata Pada Pekerja Shift Malam Bagian Daily Check Di PT. Kereta Api Daerah Operasi VI Yogyakarta Dipo Kereta Solo Balapan.

1 8 17

PENGARUH INTENSITAS PENERANGAN TERHADAP KELELAHAN MATA PADA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PELINTINGAN Pengaruh Intensitas Penerangan Terhadap Kelelahan Mata Pada Karyawan Bagian Produksi Pelintingan Manual Di PT. Djitoe Indonesia Tobako.

0 1 17

PENGARUH INTENSITAS PENERANGAN TERHADAP KELELAHAN MATA PADA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PELINTINGAN Pengaruh Intensitas Penerangan Terhadap Kelelahan Mata Pada Karyawan Bagian Produksi Pelintingan Manual Di PT. Djitoe Indonesia Tobako.

0 1 16

PENGARUH INTENSITAS PENERANGAN TERHADAP KELELAHAN MATA KARYAWAN DI BAGIAN Pengaruh Intensitas Penerangan Terhadap Kelelahan Mata Karyawan Di Bagian Pengepakan Pt. Air Mancur Karanganyar.

0 3 17

PENDAHULUAN Pengaruh Intensitas Penerangan Terhadap Kelelahan Mata Karyawan Di Bagian Pengepakan Pt. Air Mancur Karanganyar.

0 2 4

Hubungan Antara Intensitas Penerangan Dan Suhu Udara Dengan Kelelahan Mata Karyawan Pada Bagian Administrasi Di Pt. Hutama Karya Wilayah Iv Semarang.

0 0 1

Hubungan intensitas penerangan dan masa kerja dengan kelelahan mata pada pekerja bagian komputer di PT. X bab6

0 0 2

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS PENERANGAN DAN KERJA DENGAN KELELAHAN MATA PADA TUKANG REPARASI ARLOJI DI PASAR JOHAR SEMARANG 2005 - UDiNus Repository

0 0 2

Hubungan intensitas penerangan terhadap kelelahan mata pada karyawan di PT. Manyar Mandiri Tbk, Kartasura, Sukoharjo

1 3 37