Latar Belakang Masalah PENGARUH INTERNET BAGI KEHIDUPAN.. MAKAL

BAB 1 PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Dengan hadirnya internet yang merupakan pengembangan teknologi komunikasi dan informasi, maka semakin mudah mengakses berbagai informasi secara internasional.Dimana orang dapat melakukan hubungan bisnis, berbelanja, dan melakukan hal-hal lainya yang berhubungan dengan penggunaan internet.Bagi pelajar internet dapat digunakan sebagai sarana pembelajaran dan bertukar pikiran melalui internet.Jadi internet sangat bermanfaat bagi kehidupan penggunanya.Namun sering kali internet memberi dampak negatif bagi penggunanya salah satunya bagi para remaja. Situs-situs yang member layanan belanja online misalnya, hal ini akan menarik rmaja untuk membeli barang-barang yang dijual dalam situs itu. Selain itu juga munculya situs-situs pornografi yang m,embuat mental remaja menjadi tidak baik. Di era sekarang ini remaja cenderung menginginkan sesuatu yang serba instan dan cepat sheingga terkadang kurang memikirkan aspek dampaknya. Adapun factor-faktor yang mempengaruhi para remaja menggunakan internet antara lain: 1. Keinginan remaja untuk mendapatkan sesuatu yang cepat dan tepat. Jadi mereka memilih menggunakan fasilitas internet . 2. Mencari sumber-sumber atau bahan-bahan yang terkait dengan meta pelajaran atau tugas sekolah. 3. Mencari berita yang terkait dengan hobi ata minat mereka. 4. Menunjungi situs jejering social seperti, fb, twitter, hi5 dan situs-situs lainya. 5. Bermain game online, blogging, chatting dan melakukan aktifitas- aktifitas lainya. Untuk mengatasi permasalahan diatas orang yang pertama kali bertindak adalah orang tua. Orang tua harus mengawasi apa yang dilakukan anaknya ketika menggunakan fasilitas internet. Orang tua juga harus menasehati anak agar tidak membuka situs-situs yang tidak bermanfaat jadi anak hanya menggunakan fasilitas internet untuk hal-hal yang positif. Selain orang tua, kita juga harus bias mengkontrol diri dalam menggunakan fasilitas internet, kita juga harus menyeleksi setiap hal-hal yang kita dapatkan dari internet. Jika hal yang kita dapat dari internet berdampak positif bagi kita maka kita perlu menirunya. Namun jika berdampak negative bagi kita maka janganlah meniru hal itu. Bertitik tolah pada hal-hal diatas maka penulis akan mengangkat masalah pengaruh internet bagi remaja dalam karya tulis yang ditulisnya.

A. Tujuan Penulisan