Latihan soal : 1 Mengapa pemeliharaan bengkel Industrial Housekeeping sangat penting : Temperatur. Temperatur yang cocok di tempat kerja adalah antara 20 derajat celsius sampai

6 Gambar 1-4. Tempat untuk bekerja. c. Perilaku Personal Personal Behavior. Jika anda merokok, lakukan pada tempat yang sudah disediakan atau area yang aman dan harus menggunakan asbak untuk mencegah kebakaran. Selalu meyakinkan bahwa api rokok sudah padam. Untuk alasan keamanan dan kesehatan pada kebanyakan tempat kerja, merokok dapat dilakukan di dalam gedung. Anda dilarang makan atau minum pada meja kerja, ataupun di tempat kerja. Sesuatu yang membahayakan adalah residu atau kontaminasi bahan kimia dapat terkonsumsi melalui makanan dan akhirnya anda akan sakit. Bahan untuk menyolder akan terakumulasi ke dalam tubuh anda secara pelahan-lahan. Cucilah tangan anda setelah menyolder dan jangan memegang bahan solder dengan mulut anda.

d. Latihan soal : 1 Mengapa pemeliharaan bengkel Industrial Housekeeping sangat penting :

a. ................................................................................................................. b. ................................................................................................................. c. ................................................................................................................. 7 d. ................................................................................................................. 2 Lengkapi tabel dibawah ini dengan menuliskan tugas pemeliharan yang diperlukan dan jenis kecelakaan apa yang dapat dicegah. Objek Tugas Pemeliharaan Pencegahan Kecelakaan Lintasan jalan Pintu keluar Lantai Tumpahan cat Meja kerja 3. Lingkungan yang aman Environmental Safety. Lingkungan disekitar tempat kerja anda dapat mempengaruhi kesehatan dan keamanan kerja safety. Ada tiga faktor utama yang mempengaruhi lingkungan :  Temperatur.  Pencahayaan Lighting.  Kebisingan Noise.

a. Temperatur. Temperatur yang cocok di tempat kerja adalah antara 20 derajat celsius sampai

dengan 25 derajat celsius untuk orang yang sedang melakukan pekerjaan ringan. Untuk yang sedang melakukan pekerjaan berat harus dibawah 20 derajat celsius, hindari kelebihan panas pada tubuh anda. Kelebihan panas atau dingin akan menyebabkan kehilangan konsentrasi kerja dan akan menyebabkan kecelakaan. b. Pencahayaan Lighting. Untuk melakukan pekerjaan yang efektif, akurat dan aman anda membutuhkan kondisi penglihatan yang baik. Pencahayaan yang tidak baik dapat menyebabkan 8 kelelahan, masalah penglihatan yang berkepanjangan, ketegangan mata, sakit kepala dan kecelakaan. Anda bisa tertolong dengan merealisasikan kondisi penerangan yang baik. Penggunaan cahaya yang tersedia : Kebanyakan tempat kerja memiliki pencahayaan alami dari jendela, pencahayaan buatan dari atas dan pencahayaan lokal untuk pekerjaan khusus. Anda harus menggunakan sumber pencahayaan tersebut :  Menggambar sebaiknya dibelakang gorden jendela.  Yakinkan pencahayaan buatan dari atas memadai.  Menggunakan lampu khusus untuk pekerjaan di tempat tertutup. Matikan lampu jika anda tidak menggunakannya, tetapi jangan coba-coba untuk menghemat uang dengan tidak menggunakan lampu, kesehatan anda jauh lebih penting. Gambar 1-5. Penggunaan lampu untuk pekerjaan di tempat tertutup. Pemeliharaan Pencahayaan : Kecerahan sumber cahaya dapat berkurang diatas 50 jika lampu pencahayaan sudah kotor dan lama. Anda dapat memelihara pencahayaan tersebut dengan :  Mengganti lampu yang rusak  Memperbaiki lampu secara berkala 9  Jagalah kebersihan jendela dan sumber pencahayaan  Laporkan jika area tertentu illuminasinya tidak bagus

c. Kebisingan Noise. Suara yang tidak kita sukai disebut kebisingan noise, tetapi ini sering sekali