PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA
PERUSAHAAN
(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar
di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015)

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna
Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :
ERNA KURNIA WATI
B 100 130 263

PROGRAM STUDI MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2017

HALAMAN PERSETUJUAN
PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA

PERUSAHAAN
(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di
Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015)
SKRIPSI
Oleh
ERNA KURNIA WATI
NIM. B100130263

Telah diperiksa dan disetujui untuk diuji oleh :
Dosen Pembimbing

Dr. Syamsudin, MM

ii

HALAMAN PENGESAHAN
Yang bertandatangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul:
PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA
PERUSAHAAN
(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di

Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015)
Yang ditulis oleh:
ERNA KURNIA WATI
NIM. B100130263
Penandatanganan berpendapat bahwa skripsi telah memenuhi syarat untuk
diterima.
Surakarta, 6 Februari 2017
Pembimbing

Dr. Syamsudin, MM
Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Triyono, MSi)

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartasura Telp (0271) 717417
Surakarta - 57102


PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

iii

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini
Nama
:
ERNA KURNIA WATI
NIRM
:
13.6.106.02016.500.263
Jurusan
:
MANAJEMEN
Judul Skripsi :
PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP
KINERJA


PERUSAHAAN

(Studi

Kasus

pada

Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa
Efek IndonesiaTahun 2011-2015)
merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasanringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian
hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi hasil jiplakan, maka saya
bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis dan atau
gelar dan ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal
saya terima.
Surakarta, 6 Februari 2017
Yang membuat pertanyaan

(ERNA KURNIA
WATI)


iv

MOTTO
“Allahlah pelindungmu, dan Dia-lah sebaik-baiknya penolong.”
(QS. Al-Imran: 150)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu akan ada kemudahan, maka apabila engkau
telah selesai (dari suatu urusan) kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan

yang lain. Dan kepada Tuhanlah hendaknya kamu berharap.”
(QS. Al-Insyirah: 6-8)

“Barang siapa bertakwa kepada Allah maka Dia akan menjadikan jalan keluar
baginya, dan memberinya rizki dari jalan yang tidak ia sangka, dan barang siapa
yang bertawakkal kepada Allah maka cukuplah Allah baginya. Sesungguhnya
Allah melaksanakan kehendaknya-Nya, Dia telah menjadikan untuk setiap

sesuatu kadarnya.”
(QS. Ath-Thalaq: 2-3


”Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu dan sesungguhnya yang
demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyuk”.
QS. Al Baqarah : 45

”Karena itu, ingatlah kamu kepada-Ku niscaya Aku ingat (pula) kepadamu, dan
bersyukurlah kepada-Ku, dan janganlah kamu mengingkari (nikmat)-Ku”.
QS. Al Baqarah : 152

”Kelak kamu akan ingat kepada apa yang kukatakan kepada kamu dan Aku
menyerahkan urusanku kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Melihat akan
hamba-hamba-Nya”.
QS. Al Mukmin : 44

v

PERSEMBAHAN
Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-NYA
hingga terselesainya skripsi ini, saya persembahkan untuk :
 Allah SWT yang telah memberikan anugerah sepanjang hidup, dan selalu

mencurahkan nikmat dan hidayah-NYA untuk hamba yang penuh dengan
kekurangan dan dosa.
 Rosullullah SAW semoga sholawat dan salam selalu tercurah kepada
beliau Nabi Muhammad SAW, keluarga dan sahabat dan kita termasuk
pengikut yang akan mendapatkan syafaat beliau Aamiin.
 Ayah Dwi Kuswanto, ibu Siti Rohmiatun tercinta, dan saudara terkasih
sebagai salah satu wujud bakti ananda atas do’a dan kasih sayang yang tak
pernah berkurang yang telah diberikan, pengorbanan waktu dan materi
yang tiada pamrih, rangkaian tasbih dalam do’a sepanjang usia yang tidak
pernah putus, Insha Allah tetesan butir-butir keringat Ayah & ibu terwujud
sebagai keberhasilan dunia dan akhirat ananda.
 Muhammad Khoirul Arifin adikku yang selalu memberikan semangat
dukungan untuk segera menyelesaikan program strata I.
 Sahabat/sahabati terbaik Ibnu Dwi R, Rifa Muflihah, Fitri Aini R, Ana P,
Arista Hekmah, Rara Lugesti, Mesik Mirsa, Taufiq Hermawan, Hanif
Ahmadi, Wawan, Rizal yang istiqomah memberikan rasa nyaman,
semangat, motivasi, perhatian, canda tawa, tangis, keceriaan selama proses
pencapaian gelar akademik (SE) ini tersemat dibelakang nama penulis,

vi


semoga akan tetap menjadi sahabat dunia dan akhirat yang selalu
mendapatkan petunjuk dan rahmat-NYA Aamiin.
 Himpunan Eksekutif Mahasiswa Manajemen 2013.
 Ikatan Mahasiswa Grobogan Se Surakarta.

vii

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan
manajerial, kepemilikan institusional, dan kepemilikan publik terhadap kinerja
perusahaan. kinerja perusahaan dalam penelitian ini diproksi dengan Return on
Assets (ROA). Pengumpulan data menggunakan metode purposive sampling
terhadap perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Tahun 2011-2015. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini
adalah analisis linear regresi berganda, populasi 41 perusahaan perbankan metode
porposive sampling Sebanyak 20 perusahaan perbankan digunakan sebagai
sampel. Jumlah observasi penelitain 100 observasi. Temuan yang menunjukann
positif dan signifikan antara kepemilikan manajerial dan kepemilikan publik
terhadap kinerja perusahaan sementara kepemilikan institusional secara signifikan

berpengaruh negatif. Hasil mendukung teori agensi menunjukkan bahwa
kepemilikan manajerial memberikan pengawasan yang efektif dari manajemen
dan kepemilikan publik memberikan pengawasan yang efektif dari luar sehingga
meningkatkan profitabilitas dan mengurangi kemungkinan untuk perilaku
oportunistik oleh manajemen dan akhirnya meningkatkan kinerja. Sedangkan
yang tidak mempengaruhi kinerja perusahaan adalah kepemilikan institusional.
Kata Kunci : Kinerja perusahaan (ROA), Kepemilikan Manajerial,
Kepemilikan Institusional, dan Kepemilikan Publik.

viii

ABSTRACT

This research aims to find out the effect of managerial ownership,
institutional ownership, and public ownership toward company performance. In
this research, company performance proxies with Return on Assets (ROA). The
collecting data is using purposive sampling method toward the company. The
banking of Go Public registered in Indonesia Stock Enhance in 2011-2015. The
technique of analyzing data in this research is using linear multiple linear
regression analysis, purposive sampling method of the 41 population of banking

company. There are 20 banking companies used as samples. The number of
research observation is 100 observations. This research finds the positive and
significance between managerial ownership and public ownership toward the
company performance while institutional ownership in significance has negative
effect. The result supports the agency theory shows that managerial ownership
gives effective supervision from the outside then increase profitability and reduce
the possibility of opportunistic behave by management and increase the
performance in the end. Whereas, institutional ownership is not affecting the
company performance.
Keywords: Company performance, (ROA),
institutional Ownership, Public Ownership.

ix

Managerial

Ownership,

KATA PENGANTAR


Assalamu’alaikum Wr, Wb
Alhamdulillah, puji dan syukur tiada henti senantiasa penulis panjatkan kehadirat

Allah SWTyang telah melimpahkan rahmat, nikmat dan hidaya-Nya sehingga
akhirnya penulis dapatmenyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul
“PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE

TERHADAP KINERJA

PERUSAHAAN (Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang
Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015)”. Skripsi ini disusun
dengan tujuan untuk melengkapi dan memenuhi syarat guna mencapai gelar
Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Selama proses penyusunan skripsi ini, penulis mendapatkan bimbingan, arahan,
dukungan serta bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, untuk semua pihak
yang telah membantu, baik secara langsung maupun tidak langsung dengan penuh
kerendahan hati penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih kepada :
1. Allah SWT atas segala rahmat, petunjuk, kekuatan, kesabaran, kemudahan
dan segala nikmat-Nya yang tak pernah henti senantiasa dilimpahkan
kepada hamba-Nya.
2. Bapak Dr. Triyono, SE, M.,Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

x

3. Bapak Dr. Anton Agus Setiawan, SE., M,Si, selaku Ketua Program Studi
Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis.
4. Bapak Dr. Syamsudin, MM

selaku Pembimbing Skripsi yang telah

memberikan arahan dan nasihat dengan sabar selama proses penyusunan
skripsi.
5. Seluruh Dosen Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberi bekal
pengetahuan dan ilmu yang bermanfaat.
6. Seluruh Staff Tata Usaha dan Karyawan di Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
7. Ayah Dwi Kuswanto, ibu Siti Rohmiatun tercinta, dan saudara terkasih
sebagai salah satu wujud bakti ananda atas do’a dan kasih sayang yang tak
pernah berkurang yang telah diberikan, pengorbanan waktu dan materi
yang tiada pamrih, rangkaian tasbih dalam do’a sepanjang usia yang tidak
pernah putus, Insha Allah tetesan butir-butir keringat Ayah & ibu terwujud
sebagai keberhasilan dunia dan akhirat ananda
8. Muhammad Khoirul Arifin adikku yang selalu memberikan semangat
dukungan untuk segera menyelesaikan program strata I.
9. Sahabat/sahabati terbaik Ibnu Dwi R, Rifa Muflihah, Fitri Aini R, Ana P,
Arista Hekmah, Rara Lugesti, Mesik Mirsa, Taufiq Hermawan, Hanif
Ahmadi, Wawan, Rizal yang istiqomah memberikan rasa nyaman,
semangat, motivasi, perhatian, canda tawa, tangis, keceriaan selama proses
pencapaian gelar akademik (SE) ini tersemat dibelakang nama penulis,

xi

semoga akan tetap menjadi sahabat dunia dan akhirat yang selalu
mendapatkan petunjuk dan rahmat-NYA Aamiin.
10. Himpunan Eksekutif Mahasiswa Manajemen.
11. Ikatan Mahasiswa Grobogan Se Surakarta.
12. Semua Pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang dengan ikhlas
membantu penulis hingga terselesaikan skripsi ini.
Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih banyak kekurangan
dan keterbatasan sehigga jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, kritik dan
saran sangat diharapkan. Akhir kata, semoga skripsi ini bermanfaat dan dapat
digunakan sebagai tambahan informasi dan wacana bagi pihak-pihak yang
membutuhkan. Amiin yaa Robbal alamin.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Surakarta, 6 februari 2017

Penulis

xii

DAFTAR ISI
Halaman
JUDUL ........................................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN ..................................................................... ii
HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................... iii
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ....................................................... iv
MOTTO ....................................................................................................... v
PERSEMBAHAN ........................................................................................ vi
ABSTRAK .................................................................................................. viii
ABSTRACT ................................................................................................ ix
KATA PENGANTAR ................................................................................. x
DAFTAR ISI ............................................................................................... xiii
DAFTAR TABEL ........................................................................................ xvi
DAFTAR GAMBAR ................................................................................... xvii
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 1
A. Latar Belakang Masalah ................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ............................................................................ 10
C. Tujuan Penelitian ............................................................................. 10
D. Manfaat Penelitian ............................................................................ 11
E. Sistematika Penulisan ....................................................................... 12
BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................. 14
A. Tinjauan Teori .................................................................................. 14
1. Kinerja Perusahaan ..................................................................... 14
2. Profitabilitas ............................................................................... 15

xiii

3. Teori Agensi ............................................................................... 17
4. Corporate Governance ................................................................ 19
5. Kepemilikan Publik .................................................................... 22
6. Kepemilikan Manajerial ............................................................. 23
7. Kepemilikan Institusional ............................................................ 24
B. Penelitian Terdahulu ......................................................................... 26
C. Hipotesis .......................................................................................... 33
D. Kerangka Pemikiran ......................................................................... 35
BAB III METODOLOGI PENELITIAN....................................................... 37
A. Jenis dan Sumber Data ..................................................................... 37
B. Metode Pengumpulan Data ............................................................... 38
C. Populasi dan Sampel ........................................................................ 38
D. Definisi Operasional Variabel ........................................................... 40
E. Teknik Analisis Data ........................................................................ 42
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ....................................................... 49
A. Gambaran Objek Penelitian .............................................................. 49
B. Analisis Data .................................................................................... 49
1. Uji Asumsi Klasik ...................................................................... 51
a. Uji Normalitas ...................................................................... 51
b. Uji Multikolinearitas ............................................................. 52
c. Uji Heteroskedastisitas .......................................................... 52
d. Uji Autokorelasi ................................................................... 53
2. Uji Regresi Linear Berganda ....................................................... 54

xiv

C. Pembahasan ...................................................................................... 58
BAB V PENUTUP ...................................................................................... 62
A. Kesimpulan ...................................................................................... 62
B. Keterbatasan Penelitian .................................................................... 63
C. Saran ................................................................................................ 63
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 64
LAMPIRAN ................................................................................................ 67

xv

DAFTAR TABEL
Tabel

Halaman

Tabel 3.2 Daftar Sampel Perusahaan ............................................................ 39
Tabel 4.1 Deskripsi Variabel Penelitian ........................................................ 49
Tabel 4.2 Hasil Uji Normalitas ..................................................................... 51
Tabel 4.3 Uji Multikolinearitas ..................................................................... 52
Tabel 4.4 Hasil Heteroskedastisitas .............................................................. 52
Tabel 4.5 Hasil Uji Auotokorelasi ................................................................ 53
Tabel 4.6 Hasil Analisis Regresi Linear Berganda ........................................ 54
Tabel 4.7 Hasil Koefisien Determinasi ......................................................... 55
Tabel 4.8 Hasil Uji F ..................................................................................... 56
Tabel 4.9 Hasil Uji t ..................................................................................... 56

xvi

DAFTAR GAMBAR
Gambar

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ................................................................. 35

xvii

Dokumen yang terkait

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2014

7 83 73

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

0 6 12

PENDAHULUAN Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

0 2 13

TINJAUAN PUSTAKA Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

0 2 23

METODE PENELITIAN Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

0 2 12

ANALISI DATA DAN PEMBAHASAN Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

0 4 13

LAMPIRAN Pengaruh Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan(Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan Go Public yang Terdaftar di Bursa Efek IndonesiaTahun 2011-2015).

0 2 14

“PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2010-2012.

1 8 16

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011.

0 0 15

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011.

0 3 20