Tabel join Tabel komentar Tabel Diskusi Tabel users Flowchart

3.3.1 Struktur database

Database terdiri dari beberapa tabel yang di dalamnya terdapat nama-nama field yang telah ditentukan, beserta primary key nya. Berikut struktur tabel dari aplikasi:

a. Tabel join

Tabel join adalah tabel yang berisikan status join username yang dapat dilihat pada tabel 3.1 dibawah ini : Tabel 3.1 Tabel join Field Type Null Default Extra id_join Int10 No None Auto Increment Id_komprom Int10 No None Username_join Varchar100 No None Username_request Varchar100 No None Status_join Int2 No None

b. Tabel komentar

Tabel komentar adalah tabel yang berisikan komentar yang di kirim oleh user yang dapat dilihat pada tabel 3.2 dibawah ini : Tabel 3.2 Tabel komentar Field Type Null Default Extra id_komentar Int10 No None Auto Increment id_komprom Int10 No None Universitas Sumatera Utara Username Varchar100 No None Komentar Text No None Tanggal Date No None Status Int2 No None Gambar Varchar250 No None

c. Tabel Diskusi

Tabel diskusi adalah tabel yang berisikan topik postingan yang dapat dilihat pada tabel 3.3 dibawah ini : Tabel 3.3 Tabel Diskusi Field Type Null Default Extra Id_komprom Int10 No None Username Varchar100 No None Judul text No None Keterangan Text No None Tanggal Date No None Status Int2 No None

d. Tabel users

Tabel users adalah tabel yang berisikan daftar userpengguna dari aplikasi ini yang dapat dilihat pada tabel 3.4 dibawah ini : Universitas Sumatera Utara Tabel 3.4 Tabel users Field Type Null Default Extra Id_users Int5 No None Auto Increment Username Varchar50 No None Password Varchar50 No None Nama_depan Varchar50 No None Email Varchar100 No None Foto Varchar100 No None Level Varchar20 No None Id_session Varchar100 No None

e. Tabel Laporan

tabel laporan adalah tabel yang berisi laporan komentar yang dilaporkan user kepada admin yang dapat dilihat pada tabel 3.5. Tabel 3.5 Tabel Laporan Field Type Null Default Extra Id_laporan Int10 No None Auto Increment Id_komentar Int10 No None Id_komprom Int10 No None Pelapor Varchar100 No None dilapor Varchar100 No None Laporan Text No None Universitas Sumatera Utara Status Int2 No None

3.3.2 Relasi Tabel

Relasi antar tabel dalam sistem ini digunakan untuk memperlihatkan hubungan dari tiap-tiap tabel yang ada. Pembuatan relasi antar tabel dapat dilihat pada gambar 3.5 dibawah ini : Gambar 3.5 Relasi Tabel Universitas Sumatera Utara

3.4 Flowchart

Flowchart merupakan bagan alir sistem yang menunjukkan atau menggambarkan rangkaian kegiatan proses atau langkah-langkah proses dari program dari awal sampai akhir.

1. Flowchart Login

Flowchart login dapat dilihat pada gambar 3.6 berikut ini : Gambar 3.6 Flowchart Login Universitas Sumatera Utara

2. Flowchart Admin

Flowchart admin dapat dilihat pada gambar 3.7 dibawah ini : Gambar 3.7 Flowchart Admin

3. Flowchart Menu Admin

Flowchart menu admin dapa dilihat pada gambar 3.8 dibawah ini : Gambar 3.8 Flowchart Menu Admin Universitas Sumatera Utara

4. Flowchart Laporan Komentar

Flowchart laporan komentar dapat dilihat pada gambar 3.9 dibawah ini : Gambar 3.9 Flowchart Laporan Komentar

5. Flowchart Menu Utama User

Flowchart menu utama user dapat dilihat pada gambar 3.10 dibawah ini : Gambar 3.10 Flowchart Menu Utama User Universitas Sumatera Utara

6. Flowchart Sub Menu User

Flowchart sub menu utama user dapat dilihat pada gambar 3.11 berikut ini: Gambar 3.11 Flowchart Sub Menu User Universitas Sumatera Utara

7. Flowchart Postingan

Flowchart postingan dapat dilihat pada gambar 3.12 di bawah ini : Gambar 3.12 Flowchart Postingan Universitas Sumatera Utara

8. Flowchart Profil User

Flowchart profil user dapat dilihat pada gambar 3.13 di bawah ini: Gambar 3.13 Flowchart Profil User Universitas Sumatera Utara

9. Flowchart Diskusi

Flowchart diskusi dapat dilihat pada gambar 3.14 di bawah ini : Gambar 3.14 Flowchart Diskusi Universitas Sumatera Utara

3.5 Rancangan Tampilan Aplikasi