Indikator Barber Johnson Indikator Efisiensi Pelayanan Unit Rawat Inap

4 Pasien keluarpulang dari bangsal tesebut hidup maupun mati 5 Pasien yang masuk dan keluar pada hari yang sama dengan haripelaksanaan sensus di bangsal tersebut, dan 6 Akhirsisa pasien yang masih di rawat di unit tersebut. [10] b. Rekapitulasi sensus harian rawat inap Rekapitulasi sensus harian rawat inap adalah formulir perantara untuk menghitung dan merekap jumlah pasien rawat inapsetiap hari yang di terima dari masing-masing ruang rawat inap. Kegunaan rekapitulasi sensus harian rawat inap di antaranya : 1 Mengetahui jumlah pasien dirawat pada hari yang bersangkutan. 2 Mengetahui tingkat penggunaan tempat tidur. 3 Merupakan data dasar mengenai pasien dirawat pada hari yang bersangkutan yang harus segera dikirim kepada direktur rumah saki, bidang perawatan dan unit lain yang membutuhkan. [11]

I. Indikator Barber Johnson

Barber, M.A, ph.D., Finst P., AFIMA dan David Johnson, M.Sc pada tahun 1973, berusaha merumuskan dan memadukan empat parameter untuk memantau dan menilai tingkat efisiensi penggunaan tempat tidur untuk bangsal perawatan pasien. Keempat parameter yang di padukan tersebut yaitu BOR, LOS, TOI, BTO. Perpaduan keempat parameter tersebut lalu diwujudkan dalam bentuk grafik yang akhirnya di sebut Grafik Barber Johnson BJ. Grafik Barber Johnson dimanfaatkan untuk : 1. Membandingkat tingkat efisiensi penggunaan tempat tidur dari suatu unit rumah sakit atau bangsal dari waktu ke waktu dalam periode tertentu 2. Memonitor perkembangan pencapaian target efisiensi tempat tidur yang telah ditentukan dalam suatu periode tertentu 3. Membandingkan tingkat efisiensi penggunaan tempat tidur antar unit dalam periode tertentu memantau dampak dari suatu penerapan kebijakan terhadap efisiensi penggunaan tempat tidur. [2] Pengertian rumus dan nilai efisiensi dari BOR, LOS, TOI, dan BTO adalah sebagai berikut : a. BOR Bed Occupancy Rate BOR yaitu presentase pemakaian tempat tidur pada satu satuan waktu tertentu. Indikator ini memberikan gambaran tinggi rendahnya tingkat pemanfaatan dari tempat tidur rumah sakit. Rumus : BOR = Ox � Nilai Parameter Ideal BOR Yaitu 75 b. LOS Lenght Of Stay LOS yaitu rata – rata lama perawatan seorang pasien. Indikator ini di samping memberikan gambaran tingkat efisiensi juga dapat memberikan gambaran mutu pelayanan, apabila di terapkan pada diagnosis tertentu yang di jadikan tracer yang perlu pengamatan lebih lanjut. Ideal 3-12 hari Rumus : LOS = O x � c. TOI Turn Of Interval TOI yaitu rata- rata tempat tidur tidak di pakai dari pasien pulang sampai terisi kembali. Indikator ini menggambarkan juga efisiensi penggunaan tempat tidur.ideal 1-3 hari Rumus : TOI = A – Ox � d. BTO Bed Turn Over BTO yaitu frekuensi penggunaan tempat tidur berapa kali di pakai dalam satu periode. Indikator ini menggambarkan tingkat efisienssi penggunaan tempat tidur. Ideal 40-50 pasien. Rumus : BTO = � � . [5]

J. Mutu Pelayanan Kesehatan

Dokumen yang terkait

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 7 11

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 1

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 1 2

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 1

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 1

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 1

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 1

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 3 8

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 5

PREDIKSI KEBUTUHAN TEMPAT TIDUR PER BANGSAL MENURUT STANDAR EFISIENSI BARBER JOHNSON DI RUMAH SAKIT PERMATA BUNDA PURWODADI TAHUN 2016-2020 - UDiNus Repository

0 0 3