Tugas Tujuan Alat dan Bahan Rangkaian Percobaan Langkah Kerja

PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 17 IWJ-2015

D. Langkah Kerja Langkah Awal

 Cermati terminal-terminal pada unit ATV312 sesuai Gambar Rangkaian Percobaan di atas.  Pelajari dengan seksama Prosedur Operasi ATV312 ini sebagaimana terlampir.  Rangkaian unit ATV312 sesuai dengan gambar rangkaian.  Perhatikan dengan cermat pemasangan: SAKELAR LI 1 dan LI 2 Diberi input tegangan 24 V  Perhatikan hirarki untuk mengakses parameter pada ATV312 dan fungsinya.  Set-lah semua parameter dar ATV312 pada kondisi setting pabrik factory preset.  Pasanglah beban lampu 100 W 220 V seri dengan Ballast dalam hubungan bintang. Setting Parameter Beban 1. Hubungkan titik simpul PO dan PA. 2. Hubungan ON-kan sumber daya satu fasa dan tekan tombol START. 3. Lakukan pemrograman untuk setting parameter beban: Menu drC , kemudian set-lah -  bFr = 50 Hz, UnS = 230 V, FrS = 50 Hz, nCr = 0,5 A, nSP = 1400 rpm, COS = 0,85, tFr = 100 Hz. Setting Operasi Beban 1. Kembalikan Menu pada posisi rdy . 2. Set pada posisi Menu Set, kemudian setting parameter berikut: ACC =3,0, dEC =3,0, LSP =10 Hz, HSP =100 Hz, itH = 1,0. 3. Catulah simpul LI 1 dengan sumber 24 V. 4. Ukurlah tegangan, arus, dan frekuensi luaran beban dengan multimeter, ampermeter, dan frekuensimeter 5. Lakukan setting LSP menjadi 20 Hz, kemudian lakukan seperti langkah 4. 6. Ulangi setting LSP secara bertahap dengan step 10 Hz, kemudian lakukan langkah 4 untuk setiap perubahan frekuensi. 7. Kembalikan Menu pada posisi rdy . 8. Tekan tombol STOP.

E. Tugas

1. Analisislah kemampuan daya beban 2. Jelaskan perubahan arus yang terjadi pada beban akibat perubahan frekuensi 3. Jelaskan pengaruh vf dari sumber output Altivar jika dihubungkan dengan motor induksi 3 fasa PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 18 IWJ-2015 FUNGSI DISPLAY DAN TOMBOL-TOMBOL PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 19 IWJ-2015 STRUKTUR MENU PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 20 IWJ-2015 PEMROGRAMAN PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 21 IWJ-2015 PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 22 IWJ-2015 PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 23 IWJ-2015 PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 24 IWJ-2015 PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 25 IWJ-2015 PENGATURAN MOTOR INDUKSI TANPA BEBAN DENGAN ALT312

A. Tujuan

Mahasiswa memiliki kemampuan : 1. Mengoperasikan pengaruh arus dan waktu pengereman injeksi Idc dan tdc terhadap putaran motor induksi 3 fasa. 2. Mengoperasikan pengaruh waktu akselerasi dan deakselerasi ACC dan dEC terhadap putaran motor induksi 3 fasa.

B. Alat dan Bahan

1. Modul Altivar-312 ....................................................................... 1 unit 2. Motor induksi 3 fasa 220380 V, 0,75 kW .......................................... 1 unit 4. Ampermeter AC .......................................................................... 1 unit 5. Multimeter ......................................................................... 1 unit 6. Frekuensimeter .......................................................................... 1 unit

C. Rangkaian Percobaan

PRAKTIK ELEKTRONIKA DAYA 26 IWJ-2015

D. Langkah Kerja

 Cermati terminal-terminal pada unit Altivar sesuai Gambar Rangkaian Percobaan di atas.  Rangkaian unit Altivar sesuai dengan Gambar Rangkaian.  Perhatikan dengan cermat pemasangan: potensiometer, sakelar LI 1 dan LI 2 .  Rangkailah motor induksi 3 fasa dengan sambungan bintang Y , kemudian hubungkan dengan ATV312. Percobaan 1 : Mengoperasikan Alivar dengan Motor Induksi tanpa Beban 1. Hubungkan selektor sumber daya. 2. Kembalikan semua parameter pada kondisi preset. 3. Set-lah parameter arus, tegangan, dan frekuensi nominal dari motor induksi pada ATV312 ItH, UnS, dan FrS [Pada Menu drC ] 4. Set-lah frekuensi luaran maksimum ATV312 dengan mengatur parameter tFr , tentukan sebesar 100 Hz. 5. Set-lah parameter LSP putaran motor terendah pada 10 Hz dan HSP putaran motor tertinggi pada 100 Hz. 6. Kembalikan parameter pada posisi rdy . 7. Piculah LI 1 dengan tegangan 24 V, kemudian :  Atur parameter FrH frekuensi setpoin secara bertahap sesuai Tabel Percobaan dengan mengatur potensiometer.  Ukurlah frekuensi, tegangan, arus, dan putaran motor untuk setiap tahapan frekuensi setpoin 8. Tekan tombol STOP. Percobaan 2 : Mengoperasikan Arus dan Waktu Injeksi, serta waktu Akselerasi dan Deakselerasi 1. Jangan diubah setting parameter pada percobaan 1 untuk FrH sebesar 50 Hz dan 100 Hz. 2. Atur setting Idc, tdc, ACC, dEC dari kondisi factory preset sampai dengan minimumnya sebanyak 5 tahapan. 3. Lakukan langkah 6 sampai dengan 8 dari percobaan 1 di atas.

E. Tugas