Sikap Mendarat Tehnik Lompat Jauh 1. Awalan

4. Sikap Mendarat

Melakukan pendaratan adalah bagian akhir dari lompat jauh. Keberhasilan dalam lompat jauh terletak pada pendaratan. Pada pendaratan yang mulus akan berpengaruh terhadap jarak, keselamatan dan keindahan. Pada saat mendarat titik berat badan harus dibawa ke muka dengan jalan membungkukkan badan hingga lutut hampir merapat, dibantu pula dengan juluran tangan ke muka. Pada waktu mendarat ini lutut dibengkokkan sehingga memungkinkan suatu momentum membawa badan ke depan, di atas kaki. Mendarat merupakan suatu gerakan terakhir dari rangkaian gerakan lompat jauh. Sedangkan menurut Aip Syaifuddin 1992:95 sikap mendarat pada lompat jauh baik untuk lompat gaya jongkok, gaya menggantung, maupun gaya berjalan di udara adalah sama yaitu pada waktu akan mendarat kedua kaki di bawa ke depan lurus dengan jalan mengangkat paha ke atas, badan dibungkukkan ke depan, kedua tangan ke depan, kemudian mendarat pada kedua tumit terlebih dahulu dan mengeper, dengan kedua lutut dibengkokkan ditekuk, berat badan dibawa ke depan supaya tidak jatuh ke belakang, kepala ditundukkan, kedua tangan ke depan. Untuk lebih jelasnya gambar di bawah ini menunjukkan serangkaian gerakan lompat jauh gaya jongkok dari take off sampai sikap mendarat. Hal yang penting disaat mendarat banyak para atlet atau siswa ketika mendarat tidak memperhatikan posisi badan dan pandangan mata yang selalu tertuju pada kondisi pendaratan artinya siswa harus semampu mungkian meraih gerakan pendaran dengan tungkai yang benar-benar maksimal tungkai lurus kedepan. Gambar 2 Serangkaian Gerakan Lompat Jauh Gaya Jongkok Sumber : Tamsir Riyadi, 1985 : 97 2.2 Hipotesis Hipotesis dapat dirumuskan sebagai suatu jawaban yang bersifat sementara terhadap permasalahan penelitian sampai terbukti melalui data yang terkumpul, Suharsimi Arikunto, 1993:62. Berdasarkan landasan teori yang telah diuraikan di atas maka, hipotesis dalam penelitian ini adalah: 1. Ada kontribusi daya ledak otot tungkai dengan hasil lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas V SD Negeri Geritan Kecamatan Pati Kabupaten Pati Tahun Pelajaran 20102011. 2. Ada kontribusi panjang tungkai dengan hasil lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas V SD Negeri Geritan Kecamatan Pati Kabupaten Pati Tahun Pelajaran 20102011 3. Ada kontribusi daya ledak otot tungkai dan panjang tungkai dengan hasil lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas V SD Negeri Geritan Kecamatan Pati Kabupaten Pati Tahun Pelajaran 20102011.

BAB III METODE PENELITIAN

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI, PANJANG TUNGKAI DAN BERAT BADAN DENGAN PRESTASI LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA PUTRA KELAS V SD NEGERI SANGGANG 01 KECAMATAN BULU KABUPATEN

14 160 101

KONTRIBUSI DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DAN PANJANG TUNGKAI DENGAN HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA PUTRA KELAS V SD NEGERI GERITAN KECAMATAN PATI KABUPATEN PATI TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 1 1

(Abstrak)Hubungan Daya Ledak Otot Tungkai, Panjang Tungkai terhadap Hasil Lompat Tinggi Gaya Gunting Siswa Putra Kelas V dan VI SDN Sentul 01 Kecamatan Cluwak Kabupaten Pati.

0 0 1

(Abstrak)Hubungan Antara Daya Ledak Otot Tungkai Dengan Hasil Lompat Jauh Gaya Jongkok Pada Siswa Putra Kelas V, Sekolah Dasar Negeri 01, 02 Pengkol Kecamatan Jepara Tahun Pelajaran 2009 / 2010.

0 0 1

(ABSTRAK) HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI, KEKUATAN OTOT LENGAN, PANJANG TUNGKAI DAN DAYA LEDAK TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK.

0 0 2

Hubungan Kekuatan Otot Tungkai, Kekuatan Otot Lengan, Panjang Tungkai dan Daya Ledak terhadap Hasil Lompat Jauh Gaya Jongkok.

0 1 82

(ABSTRAK) KORELASI PANJANG TUNGKAI, KEKUATAN OTOT TUNGKAI, KEKUATAN OTOT LENGAN DAN DAYA LEDAK TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK.

0 0 2

KORELASI PANJANG TUNGKAI, KEKUATAN OTOT TUNGKAI, KEKUATAN OTOT LENGAN DAN DAYA LEDAK TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK.

0 0 83

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN LARI, KUKUATAN OTOT TUNGKAI, DAYA LEDAK TUNGKAI, PANJANG TUNGKAI DAN KELENTUKAN TOGOK DENGAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA KELAS V SDN DABIN IVKARANGRAYUNG GROBOGAN.

0 0 15

KONTRIBUSI ANTARA PANJANG TUNGKAI DAN DAYA LEDAK TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH PADA MURID SD NEGERI SUDIRMAN III MAKASSAR Oleh : Muh Nurhalis ABSTRAK - KONTRIBUSI ANTARA PANJANG TUNGKAI DAN DAYA LEDAK TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH PADA MURID

0 1 8