e. Larry Long Nancy Long, Komputer ialah alat hitung elektronik yang
mampu menginterpresentasikan juga melaksanakan perintah program untuk input, output, perhitungan, dan operasi-operasi logic.
f. Williams, Sawyer, Komputer merupakan mesin multiguna yang dapat
diprogram, yang menerima data fakta-fakta gambar-gambar kasar dan memproses atau memanipulasinya ke dalam informasi yang dapat kita
gunakan.
g. William M. Fuori, Komputer merupakan suatu alat pemroses data yang
dapat melakukan perhitungan besar secara cepat, termasuk perhitungan aritmatika dan operasi logika, tanpa campur tangan dari manusia.
Dari beberapa pendapat diatas,maka dapat disimpulkan secara umum bahwa komputer
merupakan suatu
peralatan elektronik
yang dapat
menerima input,mengelolah input dengan menggunakan suatu program yang tersimpan di
memori komputer, memberikan output yang berupa informasi,dan dapat menyimpan program serta hasil pengelolahan dala suatu media penyimpanan.
2.2 Pengenalan Internet
Internet merupakan sebuah solusi jaringan yang dapat menghubungkan beberapa jaringan lokal yang ada pada suatu daerah, kota, atau bahkan pada suatu negara
untuk dapat menghubungkan beberapa komputer sehingga menjadi sebuah kelompok jaringan. TCPIP yaitu sebuah protocol yang mengidentifikasi sebuah
komputer yang
terhubung di
dalam jaringan.
TCPIP memiliki
teknik mengidentifikasi dengan menggunakan penomoran yang dinamakan Internet
Protocol Addres IP Address. Dengan menggunakan nomor ini sebuah komputer dapat terhubung dengan komputer lain dalam sebuah jaringan atau dalam jaringan
lokal yang disebut internet.
Universitas Sumatera Utara
2.2.1 Fasilitas dalam Dunia Internet
Fasilitas- fasilitas yang tersedia dalam layanan internet antara lain : 1. WWW World Wid Web adaah layanan yang seirng digunakan dan
memiliki perkembangan yang sangat cepat karena dengan layanan ini bisa menerima informasi dalam berbagai format multimedia. Informasi dalam
web disimpan ke bentuk dokumen yang disebuut haaman web web page.untuk dapt mengakses layanan WWW dari sebuah komputer
digunakan program web client yang disebut web browser atau browser saja.jenis-jenis
browser yang
sering digunakan
adlah: netscapeComunicator, Internet Explorer, mozila, dan lain sebagainya.
2. Search engine adalah salah satu fasilitas internet yang dijalankan melalui
browser untuk mnecari informasi yang diinginkan. Search engine menampung database situs-situs dari seluruh dunia yang jumlahnya
miliyaran halaman web, cukup dnegan memasukkan kata kuncinya maka Search engine akan menampilkan beberapa link situs yang disertai dengan
keterangan singkat. Search engine yang sangat terkeal adalah.Google namummasih banyak Search engine lainnya seperti altavista, MSN,
Yahoo Search , dan sebagainya. 3.
E-mail Electronic Mail merupakan aplikasi surat menyurat melalui Internet.pengguna data saling bertukar berita. Berita-berita itu akan
dikumpulkan dalam sebuah file untuk pengalamatan yang berupa mailbox, sehingga pengguna dapat membaca berita yangditunjukan kepadanya
kapan saja. Namun sebelum menggunakan fasilitas dlam e-mail, harus
Universitas Sumatera Utara
terlebih dahulu terdaftar dalam account di salah satu penyediaan layanan e-mail seperti Yahoo.
4. Maling list merupakan salah satu fasilitas internet untuk berdiskusi
melalui e-mail, satu pesan dari seseornag anggota akan diterima oleh semua anggota. Kelompok diskusi mailing list ada banyak seklai dan
dibagi menjad 2 kategori: a. Berdasarkan topic, topik mailing list beraneka ragam mulai dari
tentang hobi memelihara ikan sampai penelitian sampai NASA, biasanya mailing list terbuka untuk umum.
b. Berdasarkan kelompok tertentu, misalnya mailing list Medan- Linux, HMI, Alumni-Binus, KAMMI, PK-Sejahtra, PAN, PEMA,
BEM, dll. Biasanya mailing list ini tertutup atau hanya untuk anggoata saja.
c. Chatting merupakan layanan percakapan online yang biasa dugunakan pengguna internet untuk berbicara dengan pengguna
lain. Untuk bisa menggunakan fasilitas ini biasanya bisa melalui sebuah situs atau dengan meng-install sebuah aplikasi khusus
untuk melakukan chating. Biasanya layanan ini digunakan untuk ajang kenalan, mencari teman baru, hingga menjadi solusi
komunikasi yang murah dan mudah. Ada banyak program chatting diantaranya Yahoo Instant Messager.Mirc, MSN, dan lainya.
d. FTP File Transfer Protocol adalah suatu protocol yang digunakan untuk melakukan pemindahan transfer baik upload
atau download dari suatu atau lebilh ke file atau dokumen antara sebuah komputer dan sembarang server FTP.
Universitas Sumatera Utara
2.3 Pengenalan HTML
2.3.1 Pendahuluan HTML
HTML HyperText Mark-up Language adalah bahasa dasar untuk web scripting bersifat client side yang memungkinkan untuk menampilkan informasi dalam
bentuk teks, grafik, serta multimedia dan juga untuk menghubungkan antar tampilan web page atau yang lebih dikenal dengan Hyperlink. Struktur minimal
dari dokumen HTML adalah sebagai berikut : Tidak diperlukan suatu program editor khusus untuk menggunakan kode
perintah-perintah HTML, dapat menggunakan Notepad, Notepad++ ataupun editor lainnya yang berbasis GUI Graphical User Interface seperti Microsoft Front
Page, Dreamweaver CS3 dan sebagainya.Sebagai seorang pengembang aplikasi web maka kemampuan penguasaan kode-kode HTML sangat diperlukan, karena
HTML sebagai dasartumpuan dari suatu aplikasi web.
2.3.2 Bagian-bagian HTML
HTML terdiri dari bagian yang berfungsi sebgai penanda suatu kelompok perintah tertentu.Bagian-bagian HTML yaitu:
html head
title…..title head
body …Isi dari halamn web
body html
Universitas Sumatera Utara
Keterangan: 1.
HTML…HTML Menjelaskan bahwa teks file adalah merupakan HTML format.Diletakkan
pada awal dan akhir dari setiap halaman web. 2.
HEAD…HEAD
Diantaranya adalah
area dari
heading halam.Digunakan
untuk scripperintah khusus yang tidak mempunyai hubungan dengan format dari
halaman. 3. body body
Elemen body body body berisi tag-tag Setelah tag head dan digunakan untuk area dimana yang dilihat adalah merupakan tampilan dari
web isi dari halaman.Pada tag body di dalamnya dapat ditambahkan beberapa atribut seperti tampak dibawah ini:
a. Bgcolor=”…” Memberikan warna latarbackgoud halaman.
b. Text=”…” Memberikan warna tulis teks.
c. Link=”…”memberikan warna pada hyperlinks link halaman
d. Vlink=”…”member warna pada hyperlink yang telah
dimasukidelink e.
Alink=”…”member warna pada link yang aktif.
Warna yang diberikan merupakan kode hexadecimal.contoh 000000 warna putih, FF0000 warna merah, 00FF00 warna hijau dan 0000FF warna
biru. Jadi jelas bahwa elemen adalah suatu bagian yang besar yang terdiri dari kode-kode tag tersebut. Sedangkan tag hanyalah merupakan bagian dari
Universitas Sumatera Utara
elemen.Tag adlah kode-kode yang diguankan untuk men-setting dokumen HTML. Secara garis besar bentuk umum tag adlah sebgai berikut:
tag-awal Teks tag-akhir Selain itu ada juga tag yag tidak perlu ada peutup seperti br, hr, img, dan
lain-lain.
2.4 Hyper Text Transfer Protocol HTPP
Web merupkan gebrakan baru sebagai sistem informasi yang menghubungkan dat adari banyak sumber dan layananyang beragam bentuk.penggunaan pn menjadi
leih mudah, tinggal klik mouse pada link-link yang ada untuk melompat ke dokumen-dokumen internet. Link-link itu sendiri bisa mengaju kepada dokumen
web,server FTP, e-mail, dan layanan lainnya. Server dan browser web berkomunkasi sat sama lain dengan protocol yang
permintaan dari browser untuk mengambil dokumen web .HTTP bisa dianggap sebagai sistem yang bermodel client-server.Browser web sebagai clientnya,
mengirimkan permintaan kepada server web untuk mengitrimkan dokumen- dokumen web yang dikehendaki pengguna. Server web lalu memenuhi permintaan
ini dan mengirimkannya melalui jarinagn kepada browser. Semua dokumen web dikirim sebgaai file teks biasa. Sewaktu
mengirimkan sedikit informasi tentang dirinya, termasuk jenis-jenis file yang bisa dibaca olehnya. I nformasi ini lalu digunakan oleh server web untuk menentukan
apakah dokumen yang diminta bisa dikirimkan kepada browser atau tidak. HTTP bekerja diatas protocol TCP Transmission Control Protocol yang
menjamin sampainya data di tujuan dalam urutan yang benar. Bila suatu kesalahan terjadi selama proses pengiriman akan mendapat pemberitahuan bahwa
telah terjadi ketidak beresan. Karenya sever dan client tidak harus sediakan
Universitas Sumatera Utara
mekanisme untuk
memeriksa kesalahan
transmisi data,
yang berarti
mempermudah pekerjaa pemograman. Nmun demikian, HTTP tidak memiliki apa disebut , seperti halnya FTP, yang menjaga hubngan antara server dan client
secara konsisten. Setiap halaman web yang dikirimkan akan melibatan satu proses penyambungan antara client dan server, baru kemudian datanya ditransfer.
Setelah data selesai ditransfer, koneksi antara server dan client akan diputus. Sifatnya membuat HTTP sering disebut dengan istilah protocol hit dan run . Suatu
halaman web seringkali berisi beberapa file gambar atau beberapa file lain.HTTP memaksa server untuk menjalani hubungan baru setiap kali hendak mengirim
satu buah file, ini tidak menguntungkan dan efisien, mengingat proses hubung- putus-hubung semacam ini menyebabkan beban bagi jaringan.
2.5 Bahasa Pemograman PHP