Kerja Keras Ilmu Pengetahuan Sosial 3 Kelas 3 Muh Nur Syaban Rusmawan 2008

4 4 Ilmu Pengetahuan Sosial 3

2. Disiplin

Orang yang memiliki semangat kerja tentunya memiliki sikap disiplin. Disiplin merupakan bentuk perhatian terhadap waktu. Dia akan menghargai waktu. Dia tidak mudah mengingkari janji yang telah diberikan. Ciri-ciri orang yang disiplin: a. Tepat waktu b. Tidak mengingkari janji

3. Jujur

Orang yang memiliki semangat kerja akan bersikap jujur. Jujur adalah berkata dan berbuat apa adanya, tidak mengada-ada. Orang yang jujur mau mengakui kekurangannya. Ciri-ciri orang yang jujur: a. Mau mengakui kekurangan b. Tidak takut diolok-olok c. Selalu mematuhi aturan Kegiatan 4.3 Kegiatan 4.3 Kegiatan 4.3 Kegiatan 4.3 Kegiatan 4.3 Jendela Ilmu Jendela Ilmu Jendela Ilmu Jendela Ilmu Jendela Ilmu Semua pekerjaan itu baik. Jika kalian sudah besar, kalian harus bekerja. Untuk dapat bekerja sekarang kalian harus belajar yang rajin. Bersama teman sebangkumu, diskusikan manfaat dari: 1. kerja keras 2. jujur 3. disiplin Bab 4 Mengenal Jenis-jenis Pekerjaan 4 5 R RR RRangkuman angkuman angkuman angkuman angkuman R RR RRefleksi efleksi efleksi efleksi efleksi 1. Untuk memenuhi kebutuhan hidup, orang harus bekerja. 2. Pekerjaan yang menghasilkan barang misalnya petani, peternak, penjahit, tukang kayu. 3. Pekerjaan yang menghasilkan jasa atau layanan misalnya guru, dokter, polisi. 4. Dalam bekerja, orang harus memiliki semangat kerja. 5. Ciri-ciri orang yang memiliki semangat kerja antara lain kerja keras, jujur, dan disiplin. Evaluasi Evaluasi Evaluasi Evaluasi Evaluasi Setelah kalian mempelajari materi ini, coba mari kita pikirkan sejenak. 1. Kesulitan apa yang masih kamu alami dalam mempelajari materi ini? 2. Apa manfaat yang kamu peroleh dengan mempelajari materi tentang jenis-jenis pekerjaan?

A. Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang X pada huruf a, b, atau c

1. Untuk memenuhi kebutuhan, orang harus . . . . a. meminta-minta c. belajar b. bekerja 2. Jenis pekerjaan yang menghasilkan barang adalah . . . . a. petani c. sopir b. dokter 3. Jenis pekerjaan yang menghasilkan jasa adalah . . . . a. peternak c. dokter b. petani