Pendekatan dan Jenis Penelitian

51

BAB III METODE PENELITIAN

A. Pendekatan dan Jenis Penelitian

Pada penelitian ini, peneliti berusaha mendeskripsikan bentuk pembelajaran untuk meningkatkan pemahaman siswa dengan menerapkan pembelajaran matematika berbasis multimedia interaktif pada materi bangun ruang sisi datar, maka dengan demikian data yang akan dikumpulkan dalam penelitian bersifat deskriptif yaitu mengenai uraian-uraian kegiatan pembelajaran siswa dan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian tindak kelas. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas Classroom Action Research karena peneliti bertindak secar langsung dalam penelitian, mulai dari awal sampai akhir tindakan. Menurut suharsimi dalam Dila Canrawati, 2013:32 bahwa PTK merupakan paparan gabungan definisi dari tiga kata “penelitian, tindakan dan kelas”. Penelitian adalah kegiatan mencermati suatu obyek, mengguanakan aturan metodologi tertentu untuk memperoleh data atau informasi yang bermanfaat bagi peneliti atau orang- orang yang berkepentingan dalam rangka peningkatan kualitas di berbagai bidang. Menurut Ebbutt dalam wiriatmadja mengemukakan bahwa PTK adalah bagaimana sekelompok guru dapat mengorganisasikan kondisi praktik pembelajaran mereka, dan belajar dari pengalaman mereka sendiri. 66 Penelitian tindakan kelas merupakan sutu upaya untuk mencermati kegiatan belajar sekelompok peserta didik dengan memberikan sebuah tindakan treatment yang sengaja dimunculkan. 67 Dengan demikian tindakan tersebut dilakukan oleh guru, oleh guru bersama peserta didik, atau oleh peserta didik dibawah bimbingan dan arahan guru, dengan maksut untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas pembelajaran. Proses pelaksanaan penelitian tindakan kelas ini didesain model dari Kemmis Mc. Taggart yang perangkatnya terdiri atas empat komponen, yaitu planning perencanaan, acting tindakan, observing pengamatan, dan reflecting refleksi. 68 Penelitian tindakan kelas mempunyai beberapa karakteristik. Aqib mengungkapkan ada lima karakteristik PTK, antara lain: 69 1. Didasarkan pada masalah yang dihadapi guru dalam instruksional. 2. Adanya kolaborasi dalam pelaksanaannya. 3. Peneliti sekaligus sebagai praktisi yang melakukan refleksi. 4. Bertujuan memperbaiki dan atau meningkatkan kualitas produk instruksional. 5. Dilaksanakan dalam rangkaian langkah dengan beberapa siklus. Baerdasarkan paparan diatas, dengan demikian dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa PTK adalah penelitian yang dilakukan oleh guru di dalam 66 Rochiati Wiratmaja, Metode Penelitian Tindakan Kelas, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2010, hal. 13 67 Prof.DR. H. E. Mulyasa, M.Pd, Praktik Penelitian Tindakan Kela s, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011, hal. 11 68 Iskandar, Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: Gaung Persada, 2011, hal.28 69 Zainal Aqib, Penelitian Tindakan Kelas, Bandung: Yrama Widya, 2009, hal. 16 kelasnya sendiri melalui refleksi diri dengan tujuan untuk memperbaiki kualitas proses pembelajaran di kelas, sehingga hasil belajar siswa dapat ditingkatkan. Sedangkan dalam pelaksanaan PTK harus sesuai alur. Secara sederhana alur pelaksanaan tindakan kelas disajikan sebagai berikut: 70 Gambar 1.1 Alur Penelitian Tindakan Kelas Model Kemmis Mc. Taggart Dengan mengacu pada refleksi awal tersebut maka dilaksanakan penelitian tindakan kelas dengan prosedur sebagai berikut: 71 1. Perencanaan planning 2. Pelaksanaan tindakan action 3. Observasi observation 4. Refleksi reflection 70 Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta: Rineka Cipta, 2002, hlm. 16 71 Iskandar, Penelitian Tindakan ..., hal 28 Perencanaan n SIKLUS I Pelaksanaan Refleksi Pengamatan SIKLUS II Pelaksanaan Pengamatan Refleksi Perencanaan ?

B. Lokasi Penelitian

Dokumen yang terkait

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas VIIID MTsN Langkapan - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 2

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas VIIID MTsN Langkapan - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 2 10

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas VIIID MTsN Langkapan - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 40

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas VIIID MTsN Langkapan - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas VIIID MTsN Langkapan - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 41

Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Datar Berbasis Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa kelas VIIID MTsN Langkapan - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 3

PENGARUH PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII MTsN LANGKAPAN SRENGAT BLITAR PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI DATAR TAHUN PELAJARAN 2011 2011 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

PENGARUH PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII MTsN LANGKAPAN SRENGAT BLITAR PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI DATAR TAHUN PELAJARAN 2011 2011 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 22

PENGARUH PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII MTsN LANGKAPAN SRENGAT BLITAR PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI DATAR TAHUN PELAJARAN 2011 2011 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 17

PENGARUH PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII MTsN LANGKAPAN SRENGAT BLITAR PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI DATAR TAHUN PELAJARAN 2011 2011 - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 21