Colour Bar Recording Anleg Cross Register Spesifikasi Buku

5. Spesifikasi Buku

Pada proses ini akan dijelaskan tentang spesifikasi dari buku yang telah dibuat. Oplah cetak buku 1000 eksemplar, harga untuk 1 satu buku : Rp. 500,00. Spesifikasi dari buku berupa : a. Ukuran jadi buku buka : 21 cm x 30 cm b. Ukuran jadi buku : 15 cm x 21 cm c. Gramatur kertas : AP 120 gsm d. Jumlah halaman : 8 halaman Gambar 4.3 Contoh Halaman Gambar 4.4 Contoh Model 58

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Pada pelaksanaan kerja praktek di CV. Wins Samanta, banyak mendapatkan ilmu yang tidak didapat selama dibangku kuliah dan mendapatkan berbagai pengalaman – pengalaman mengenai dunia kerja, khususnya masih berhubungan dengan studi DIII Komputer Grafis dan Cetak STIKOM Surabaya. Banyak hal yang didapat seperti, bagaimana membuat sebuah desain yang sangat menarik perhatian, seperti dengan tata letak gambar baik pengolahan gambar bahkan komposisi dari warna yang sangat menentukan desain itu sangat menarik atau tidak. Prepress dan postpress yang penulis kerjakan sebagai judul kerja praktek ini adalah proses prepress dan postpress cetak buku.

5.2 Saran

Sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas mahasiswa agar mampu bersaing dalam dunia kerja khususnya dibidang grafika, maka penulis menyarankan hal – hal sebagai berikut : 1. Dalam mendesain produk baik buku, kemasan, dan sebagainya diwajibkan membuat konsep yang akan digunakan dalam mendesain. 2. Warna harus sesuai dengan apa yang diproduksi dan juga warna harus bisa menarik perhatian konsumen. 3. Penggunaan font atau jenis huruf harus menyesuaikan konsep atau tema, dan paling penting informasi harus dapat tersampaikan dengan jelas 59 DAFTAR PUSTAKA Nugroho, theoderus P., 2010. Materi Kuliah Pracetak II, STIKOM, SURABAYA. Raharjo, Budi., 2010. Materi Kuliah Teknologi Cetak 1, STIKOM, SURABAYA. Wattimena, Kristian S., 2009. Materi Kuliah Dasar Teknologi Grafis dan Cetak, STIKOM, SURABAYA. Wattimena, Kristian S., 2009. Materi Kuliah Pracetak I, STIKOM, SURABAYA.