Persiapan Pelaksanaan PPL PERSIAPAN, PELAKSANAAN, DAN ANALISIS HASIL

12

BAB II PERSIAPAN, PELAKSANAAN, DAN ANALISIS HASIL

A. Persiapan

Pengajaran yang baik perlu adanya persiapan sebelumnya. Persiapan yang dilakukan dengan matang diharapkan mampu memberikan hasil yang maksimal. Beberapa persiapan yang dilakukan antara lain: 1 Melakukan observasi pembelajaran di kelas maupun dilapangan. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui kondisi keadaan siswa di kelas dan di lapanagan. 2 Menyusun jadwal mengajar.Kelas yang digunakan untuk praktik mengajar adalah kelas 1 – 6. 3 Konsultasi dengan guru pembimbing atau guru pamong untuk menentukan jadwal mengajar. 4 Konsultasi materi yang akan diajarkan kepada guru kelas yang akan digunakan untuk praktek. 5 Membuat rencana pelaksanaan pembelajaran. 6 Konsultasi RPP dan media pembelajaran dengan guru pembimbing yang akan digunakan untuk praktik mengajar. 7 Setiap mahasiswa praktik mengajar sesuai jadwal di kelas yang sudah ditentukan.

B. Pelaksanaan PPL

Pelaksanaan PPL ditentukan oleh universitas, yaitu dimulai dari 11 Agustus– 11 September 2015. Dalam kurun waktu tersebut kegiatan PPL harus selesai. Di dalam kelompok saya membagi jadwal PPL dengan cukup padat supaya kegiatan KKN juga dapat terlaksana dengan baik dan adil antara anggota yang satu dengan yang lain. Adapun jadwal pelaksanaan PPL di SD Negeri Percobaan 4 adalah sebagai berikut : 13 a. Jadwal Terbimbing Hari Tanggga l Mata Pelajaran Kelas Materi Kamis, 13 Agustus 2015 PJOK IB 1.3 Mengetahui konsep pola gerak dasar manipulatif sesuai dengan dimensi anggota tubuh yang digunakan, arah, ruang gerak, hubungan dan usaha, dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional. Selasa, 18 Agustus 2015 PJOK II 1.1 Mengetahui konsep penggunaan variasi pola gerak dasar lokomotor dan non-lokomotor sesuai dengan irama ketukan tanpadengan musik dalam aktivitas gerak ritmik 4.1 Mempraktikkan penggunaan variasi pola gerak dasar lokomotor dan non- lokomotor sesuai dengan irama ketukan tanpadengan musik dalam aktivitas gerak ritmik Jumat, 21 Agustus 2015 PJOK Tema : Bermain di Lingkunganku I 1. 3.1 Memahami pengetahuan factual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah 4.1 Mempratikkan variasi dan kombinasi pola gerak dasar yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai permainan dan atau olahraga tradisional bola besar Rabu, 26 PJOK III 3.1 Mengetahui konsep gerak kombinasi 14 Agustus 2015 pola gerak dasar non-lokomotor dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional 4.1 Mempratikkan kombinasi pola gerak dasar non-lokomotor yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional b. Jadwal Mandiri HariTangga l Mata pelajaran Kelas Materi KD Sabtu 29 agustus 2015 PJOK Tema : Persatuan dalam Perbedaan I 3.1 Memahami konsep variasi dan kombinasi pola gerak dsaar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif dengan control yang baik dalam berbagai permainan dan atau olahraga tradisional bola besar 4.1 Mempratikkan konsep variasi dan kombinasi pola gerak dsaar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif dengan control yang baik dalam berbagai permainan dan atau olahraga tradisional bola besar Kamis, 10 September 2015 PJOK 3.4 Mengetahui konsep beregrak secara seimbang dan cepat dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional 4.4 Mempraktikan aktivitas pengembangan kebugaran jasmani untuk melatih keseimbangan dan kecepatan tubuh melalui permainan sedeerhana dan atau tradisional 15 c. Jadwal Ujian Hari Tanggal Mata Pelajaran Kelas Materi Jumat, 4September 2015 PJOK V 3.6 Memahami konsep kombinasi pola gerak dominan statis dan dinamis melompat, menggantung, mengayun, meniti, mendarat untuk membentuk keterampilan teknik dasar senam menggunakan alat. 4.6 Mempraktikkan kombinasi pola gerak dominan statis dan dinamis melompat, menggantung, mengayun, meniti, mendarat untuk membentuk keterampilan teknik dasar senam menggunakan alat.

C. Analisis Hasil Pelaksanaan dan Refleksi