Rangkuman Tugas Tes Formatif

PEMROGRAMAN WEB SEMESTER 1 50 | P a g e Gambar 3.2 Penjelasan dokumen HTML

c. Rangkuman

ƒ Dokumen-dokumen web ditulis dalam format HTML Hypertext Markup Language. Dikatakan markup language karena HTML berfungsi untuk ‘memperindah’ file teks biasa untuk ditampilkan pada program web browser hal ini dilakukan dengan menambahkan elemen atu sering disebut sebagai tag-tag pada file teks biasa tersebut ƒ Struktur file HTML diawali dengan sebuah taghtml dan ditutup dengan tag html. Di dalam tag ini terdapat dua buah bagian besar, yaitu yang diapit oleh taghead…head dan tag body…body

d. Tugas

Untuk membuat dokumen HTML dengan Text Editor paling tidak ada 4 tahap : x Buka Text EditorHTML Editor x Ketikkan dokumen HTML x Simpan dengan format .html x Buka hasilnyadokumen html dengan web browser Buatlah beberapa dokumen HTML berikut ini. : i. HTML Heading DOCTYPE html html head titleHeadingtitle head body h1This is heading 1h1 h2This is heading 2h2 h3This is heading 3h3 h4This is heading 4h4 Pemrograman Web Semester 1 51 | P a g e h5This is heading 5h5 h6This is heading 6h6 body html Bagaimana tampilannya? Apa yang dapat kamu simpulkan tentang elemen Heading? ii. HTML Paragraph Bagaimana tampilannya? Apa yang dapat kamu simpulkan tentang elemen Paragraph? iii. HTML Link DOCTYPE html html DOCTYPE html html head tittleParagraftittle head body p Ini adalah paragraf. Ini adalah paragraf. Ini adalah paragraf. Ini adalah paragraf. Ini adalah paragraf. Ini adalah paragraf. p p Ini paragraph lainnya. Ini paragraph lainnya. Ini paragraph lainnya. Ini paragraph lainnya. Ini paragraph lainnya. p body html PEMROGRAMAN WEB SEMESTER 1 52 | P a g e head tittleLinktittle head body a href=http:www.w3schools.com Ini adalah linka body html Bagaimana tampilannya? Apa yang dapat kamu simpulkan tentang elemen Paragraph? iv. HTML Image DOCTYPE html html head tittleGambarImagetittle head body img src=w3schools.jpg alt=W3Schools.com width=104 height=142 body html Bagaimana tampilannya? Apa yang dapat kamu simpulkan tentang elemen Image?

e. Tes Formatif

1. HTML kepanjangan dari Pemrograman Web Semester 1 53 | P a g e a Hyperlinks and Text Markup Language b Hyper Text Markup Language c Home Tool Markup Language d Homepage Text Markup Language 2. Siapakah yang membuat standar Web? a Google b Microsoft c Mozilla d The World Wide Web Consortium 3. Pilih tag HTML yang benar untuk ukuran huruf heading terbesar a head b h6 c heading d h1 4. Pilih tag HTML yang benar untuk membuat huruf italic a italic b i 5. Apa Tag HTML yang benar untuk membuat hyperlink? a a name=http:www.w3schools.comW3Schools.coma b ahttp:www.w3schools.coma c a href=http:www.w3schools.comW3Schoolsa d a url=http:www.w3schools.comW3Schools.coma 6. Sebutkan 4 tag minimal dalam sebuah dokumen HTML

f. Lembar Jawaban Tes Formatif