Activity Diagram Sequence Diagram

48 2. Activity keluar permainan Gambar 3.20 Activity keluar permainan

3.4.3.4 Sequence Diagram

Sequence diagram menggambarkan tindakan objek pada use case dengan mendeskripsikan waktu hidup objek dan message yang dikirimkan dan diterima antar objek. Sequence diagram dapat dilihat pada gambar berikut. 49 1. Squence diagram memainkan permainan Sequence diagram memainkan permainan menunjukkan rangkaian interaksi, pesan yang dikirim antar objek pada proses dimana game dimulai. LoadGame :user Lvl LoadSolution 1 : Membuka Permainan 2 : Load 5 : GenerateSolution 7 : SetCaption 3 : InitialComponent 9 : MoveBalok 8 : SetDescription 10 : CetakMatrix 4 : CetakMatrix 10 : Finish 6 : LoadSolution 9 : ProcesComand Gambar 3.21 Squence diagram memainkan permainan 2. Squence diagram keluar permainan Sequence diagram keluar menunjukkan rangkaian interaksi, pesan yang dikirim antar objek pada proses dimana notifikasi akan ditampilkan. 50 User 1 : Tekan Mouse Menu 2 : CloseForm Gambar 3.22 Squence diagram keluar permainan 51

3.4.3.5 Class Diagram

Class diagram merupakan gambaran sistem berupa relasi antar kelas-kelas ataupun paket-paketnya. Class diagram dijelaskan melalui gambar berikut. sistem LoadGame +load +closeForm +Timer1_Tick Lvl WaitHandle moveBalok finish init blk1 blk2 blk3 blk4 blk5 blkUser stat1 stat2 +enableButton +disableButton +generateSolution +CetakMatrix LoadSolution +LoadSolution +setCaption +setDescription +processComand Level1 -initialComponent Level2 -initialComponent Level3 +initialComponent Gambar 3.23 Class diagram Game Unblockme

3.4.3.6 Perancangan Antarmuka

Perancangan antarmuka bertujuan untuk memberikan gambaran tentang aplikasi yang akan dibangun, sehingga akan mempermudah dalam mengimplementasikan aplikasi serta akan memudahkan pembuatan aplikasi. Antarmuka permainan merupakan halaman yang muncul pertama kali pada saat memainkan game. Berikut perancangan antarmuka permainan : 52 1. Perancangan antarmuka permainan. 5 2 Keterangan : 1. Goal state 2. Reset 3. Generate 4. nextprev level 5. Kotak Permainan 6. exit 1 3 6 4 Screen size : 800x600 Font : Times New Roman F01 5 Gambar 3.24 Antarmuka permainan 2. Pesan ketika permaianan terselesaikan. Selesai OK MO1 Gambar 3.25 Pesan ketika permaianan terselesaikan