UU tentang Lalu lintas

58 58 58 58 58 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 untuk SDMI Kelas V

d. UU tentang Lalu lintas

Peraturan lalu lintas dibuat untuk menciptakan keamanan, kenyaman, dan ketertiban bagi pengguna jalan raya, termasuk pejalan kaki dan pemilik atau pemakai kendaraan. Untuk itu agar di jalan raya tertib dan aman, maka peraturan lalulintas harus dilaksanakan oleh semua warga, baik yang berkendara maupun pejalan kaki. Gambar 2.13 Gambar 2.13 Gambar 2.13 Gambar 2.13 Gambar 2.13 Polisi sedang mengadakan razia di jalan raya Pernahkah kamu melihat polisi yang menghentikan pengemudi kendaraan bermotor di jalan raya? Polisi tersebut sedang menindak mereka yang melanggar peraturan lalu lintas. Polisi akan memeriksa kelengkapan STNK Surat Tanda Nomor Kendaraan dan SIM Surat Izin Mengemudi milik pengendara yang melanggar. Oleh karena itu, taatilah rambu-rambu lalu lintas saat kamu berada di jalan raya Bagaimana aturan bagi pejalan kaki di jalan raya? Di jalan raya ada beberapa peraturan lalulintas yang harus ditaati, seperti kita harus menyebrang melalui zebra cross atau jembatan penyebrangan atau jika kita berjalan di jalan raya harus di trotoar, dan sebagainya. Gambar 2.14 Gambar 2.14 Gambar 2.14 Gambar 2.14 Gambar 2.14 Pejalan kaki harus menyeberang jalan melalui jembatan penyeberangan Di unduh dari : Bukupaket.com 59 59 59 59 59 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 untuk SDMI Kelas V Kegiatan 2.5 Kegiatan 2.5 Kegiatan 2.5 Kegiatan 2.5 Kegiatan 2.5 Bagaimana kalau kita melanggar peraturan lalu lintas? Jika kita melanggar peraturan lalu lintas maka akan membahayakan keselamatan diri kita sendiri dan juga merugikan orang lain. Selain itu kita juga akan dikenakan sanksi. Contoh sanksi bagi pengemudi kendaraan bermotor yang tidak memiliki SIM dalam UU Lalu lintas No. 14 tahun 1992 yaitu dipidana kurungan maksimal 6 enam bulan atau denda Rp6.000.000,00 enam juta rupiah. Gambar 2.15 Gambar 2.15 Gambar 2.15 Gambar 2.15 Gambar 2.15 Setiap pengendara kendaraan bermotor harus memiliki SIM Amati kondisi lalu lintas di jalan raya Pelanggaran apa yang sering terjadi? No. Pelanggaran Pelaku 1. Tidak menggunakan helm Pengendara sepeda motor 2. … … 3. … … 4. … … 5. … … 6. … … 7. … … 8. … … 9. … … 10. … … Sumber: img208.imageshack.us Di unduh dari : Bukupaket.com 60 60 60 60 60 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 Pendidikan Kewarganegaraan 5 untuk SDMI Kelas V Sebenarnya masih banyak UU lainnya yang telah diberlakukan di Indonesia. Coba kamu tanyakan pada gurumu atau orang tuamu, undang-undang yang mengatur apalagi yang sudah ada selain yang dibahas di atas. Jangan lupa tanyakan pula tujuan pembuatannya. Kamu sudah mengenal contoh peraturan perundang-undangan berupa undang-undang UU. Sekarang, kamu akan mengenal contoh peraturan perundang-undangan pusat yang lain, seperti Peraturan Pemerintah Pengganti UU yang telah berlaku dan disahkan menjadi UU yaitu UU No. 01PRP2003 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 65 tahun 2001 tentang pajak daerah, dan Peraturan Presiden Republik Indonesia No. 15 tahun 2005 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Kementrian Republik Indonesia.

2. Peraturan Perundang-undangan Daerah