Pengeluaran Keluarga Ekonomi Keluarga Dampingan .1 Pendapatan Keluarga

4 BAB II IDENTIFIKASI DAN PRIORITAS MASALAH

2.1 Permasalahan Keluarga

Untuk mengidentifkasi permasalahan yang dialami oleh keluarga dampingan, kami sudah melakukan kunjungan kepada Ibu mujiati, dalam kunjungan tersebut melakukan pendekatan secara kekeluargaan yaitu dengan melakukan obrolan-obrolan ringan dengan keluarga-keluarga yang ada di rumah Ibu Mujiati, Adapun permasalahan yang dialami oleh keluarga Ibu Mujiati yaitu : a. Tidak mempunyai tempat usaha sendiri b. Untuk tempat tinggal Masih menumpang di tanah milik saudaranya Dari masalah yang diterangkan diatas dapat di jelaskan bahwa permasalahan tersebut di kategorikan dalam permasalahan ekonomi.

2.2 Masalah Prioritas

Masalah prioritas yang dialami oleh Ibu Mujiati diantaranya adalah masalah ekonomi, yang dimana Ibu mujiati tidak memiliki tempat usaha sendiri maka dari itu Ibu Mujiati dalam penghasilan sehari hari nya kurang mencukupi. Dengan penghasilan sehari-harinya tersebut Ibu Mujiati tidak sanggup untuk membeli tanah sendiri dan sampai saat ini Ibu Mujiati masih menumpang tanah milik saudaranya.

2.2.1 Tidak memiliki tempat tinggal tetap

Pendapatan yang kurang mencukupi dan pengeluaran yang lumayan besar bisa menyebabkan permasalahan perekonomian menjadi masalah utama yang di hadapi oleh ibu mujiati. tetapi unungnya ibu mujiati mempunyai inesiatif untuk menabung setiap minggu pada saat beliau mengikuti pengajian,itupun dalam seminggu beliau hanya menabung 1000 rupiah dari penghasilan yang beliau dapat.dari kebutuhan yang cukup besar inilah yang bisa menghabiskan penghasilan beliau. 5 BAB III USULAN PERSOLUSIAN MASALAH

3.1 Program

Dengan permasalahan yang sudah diidentifikasi atau yang sudah di ketahui, maka selanjutnya akan di tindaklanjuti atau mencari solusi dari permasalahan utama yang keluarga dapatkan serta memberikan pemecahan masalah sesuai dengan kemampuan dari keluarga dampingan. adapun program yang dilaksanakan selama mendampingi keluarga ibu mujiati yaitu program-program berupa alternative yang merupakan saran-saran dan motivasi seperti program tukar pikiran mengenai masalah ekonomi maupun pemberian sembako atau bahan untuk membuat krupuk dan kopi.

3.1.1 pemberian bantuan tambahan sembako

Program ini merupakan program pemberian bantuan untuk keluarga ibu mujiati. Pemberian bantuan diberikan dalam bentuk sembako yang diharapkan nantinya akan bisa membantu kebutuhan ibu mujiati. serta pemberian biji kopi untuk menambah penghasilan beliau.

3.2 Jadwal Kegiatan

no Haritanggal Jenis kegiatan Waktu Durasi 1 Rabu, 27 juli 2016 Mencari informasi mengenai data kk dampingan, Pembagian kk dampingan di lingkungan asri kelurahan gilimanuk Pkl 09.00- 11,00 dan 20.00- 22.00 4 jam 2 Kamis, 28 juli 2016 Survey lokasi kk dampingan di lingkungan asri kelurahan gilimanuk Pkl 12.00-17- 00 5 jam 3 Jumat 29 juli 2016 Bertemu dengan keluarga ibu mujiati Pkl 16.00-21- 00 5 jam