Brief Description Primary Actor Supporting Actor Basic Flow

Program Studi Teknik Informatika SKPL – GeoOrders 31 52 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Program Studi Teknik Informatika-UAJY dan bersifat rahasia. Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program Studi Teknik Informatika

1. Brief Description

Use Case ini digunakan oleh aktor untuk melihat riwayat transaksi.

2. Primary Actor

Kurir Kostumer

3. Supporting Actor

None

4. Basic Flow

1. Use Case ini dimulai ketika aktor ingin melihat riwayat transaksi. 2. Sistem meminta menampilkan data riwayat transaksi 3. Aktor memilih salah satu data riwayat transaksi 4. Sistem menampilkan detail riwayat transaksi A-1 Sistem memberikan antarmuka untuk melihat alasan penolakan transaksi 5. Use case selesai

5. Alternative Flow

A-1 Sistem memberikan antarmuka untuk melihat alasan penolakan transaksi 1. Aktor memilih melihat alasan penolakan transaksi 2. Sistem menampilkan alasan penolakan transaksi 3. Kembali ke Basic Flow langkah ke 5

6. Error Flow

None

7. PreConditions

Aktor sudah memasuki sistem.

8. PostConditions

Aktor mendapatkan informasi riwayat transaksi.

4.1.7 Use Case Specification: Mengantarkan Pesanan

1. Brief Description

Use Case ini digunakan oleh aktor untuk mengantarkan pesanan yang terdiri dari fungsi melihat detail Program Studi Teknik Informatika SKPL – GeoOrders 32 52 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Program Studi Teknik Informatika-UAJY dan bersifat rahasia. Dilarang untuk me-reproduksi dokumen ini tanpa diketahui oleh Program Studi Teknik Informatika transaksi, melihat posisi kostumer, melihat rute menuju kostumer, dan mengkonfirmasi pengantaran pesanan.

2. Primary Actor

Kurir

3. Supporting Actor

None

4. Basic Flow

1. Usecase ini dimulai ketika aktor ingin mengantarkan pesanan 2. Sistem menampilkan data transaksi yang siap dikirimkan 3. Aktor memilih salah satu data transaksi 4. Sistem menampilkan antarmuka untuk melihat detail transaksi, melihat posisi kostumer dalam peta, melihat rute menuju kostumer dalam peta, dan mengkonfirmasi pengantaran pesanan 5. Aktor memilih melihat detail transaksi A-1 Aktor memilih melihat posisi kostumer dalam peta A-2 Aktor memilih melihat rute menuju kostumer dalam peta A-3 Aktor memilih mengkonfirmasi pengantaran pesanan 6. Sistem menampilkan detail transaksi 7. Use Case selesai

5. Alternative Flow