Tingkat Kesukaran Daya Pembeda

Fahmi Hamdani, 2016 RANCANG BANGUN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS GAME DENGAN METODE IMPROVE PADA MATA PELAJARAN JARINGAN DASAR UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Koefisien Korelasi Kriteria 0,20 r xy ≤ 0,40 Rendah 0,00 r xy ≤ 0,20 Sangat Rendah Arikunto,2012

c. Tingkat Kesukaran

Menurut Arikunto 2012, hlm. 222 soal yang baik adalah soal yang tidak terlalu mudah atau tidak terlalu sukar. Soal yang terlalu mudah tidak merangsang siswa untuk mempertinggi usaha untuk memecahkannya. Sebaliknya soal yang terlalu sukar akan membuat siswa tidak memiliki semangat untuk memecahkannya. Besarnya indeks kesukaran antara 0,00 sampai dengan 1,00. Indeks kesukaran ini menunjukan taraf kesukaran soal. Menurut ketentuan yang sering diikuti, indeks kesukaran sering diklasifikasikan sebagai berikut : Tabel 3.5. Kriteria Taraf Kesukaran Taraf Kesukaran P Kriteria 0,00-0,30 Soal Sukar 0,31-0,70 Soal Sedang 0,71-1,00 Soal Mudah Arikunto, 2012 Adapun rumus untuk mencari taraf kesukaran P yaitu : � = � �� ………………..Rumus 3.3 Arikunto, 2012 Keterangan : P = indeks kesukaran B = banyaknya siswa yang menjawab soal itu dengan benar JS = Jumlah seluruh siswa peserta tes

d. Daya Pembeda

Fahmi Hamdani, 2016 RANCANG BANGUN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS GAME DENGAN METODE IMPROVE PADA MATA PELAJARAN JARINGAN DASAR UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Suherman Sukyajaya K 1990, hlm. 200 mengatakan bahwa “Daya pembeda sebuah soal menyatakan seberapa jauh kemampuan butir soal tersebut mampu membedakan antara siswa yang mengetahui jawaban dengan benar dan siswa yang tidak dapat menjawab so al tersebut”. Adapun cara untuk menentukan daya pembeda adalah dengan menggunakan rumus Suherman Sukyajaya K., 1990, hlm. 201 : �� = �� −�� �� ………………..Rumus 3.4 Keterangan : JB A = Jumlah siswa kelompok atas yang menjawab soal itu dengan benar Jumlah benar kelompok atas JB B = Jumlah siswa kelompok bawah yang menjawab soal dengan benar JS A =Jumlah siswa kelompok atas JS B = Jumlah siswa kelompok bawah. Tabel 3.6. Kriteria daya pembeda Daya Pembeda D Kriteria Negatif Semuanya tidak baik, harus dibuang 0,00-0,20 Buruk poor 0,21-0,40 Cukup satisfactory 0,41-0,70 Baik good 0,71-1,00 Baik Sekali excellent Arikunto, 2012

F. Teknik Analisis Data