Publikasi Data Guru Penyusunan Pedoman Sertifikasi Guru melalui PPGJ Pembentukan Panitia Sertifikasi Guru melalui PPGJ

1. Publikasi Data Guru

o guru yang belum bersertifikat berdasarkan pada pemutahiran data guru yang dilakukan secara on-line pada aplikasi Padamu Negeri o nilai UKA tahun 2013 dan 2014 o data akan dipublikasikan melalui website www.sergur.kemdiknas.go.id

2. Penyusunan Pedoman Sertifikasi Guru melalui PPGJ

o Pedoman Penetapan Peserta Sertifikasi Guru melalui PPGJ o Pedoman Pelaksanaan Sertifikasi Guru melalui PPGJ o Pedoman Penyusunan dan Penilaian RPL Sertifikasi Guru melalui PPGJ SERTIFIKASI GURU MELALUI PPGJ 2015 15

3. Pembentukan Panitia Sertifikasi Guru melalui PPGJ

o pembentukan Panitia Sertifikasi Guru melalui PPGJ PSG di tingkat LPMP, dinas pendidikan provinsi dan dinas pendidikan kabupatenkota o PSG ditetapkan setiap tahun dan harus melibatkan operator NUPTK sebagai salah satu anggota PSG. PSG di tingkat LPMP, provinsi, dan kabupatenkota juga menjalankan peran lain selain proses penetapan peserta guna membantu pelaksanaan sertifikasi guru melalui PPGJ secara keseluruhan SERTIFIKASI GURU MELALUI PPGJ 2015 16  Tugas dan tanggungjawab PSG tingkat LPMP o sosialisasi pelaksanaan sertifikasi guru kepada dinas pendidikan provinsikabupatenkota dan pihak terkait lainnya o persetujuan approval penghapusan calon peserta pada AP2SG- PPGJ yang dilakukan PSG dinas pendidikan provinsikabupatenkota o melaksanakan dan memantau uji kompetensi. o verifikasi berkas pendukung sebagai dasar persetujuan approval Format A1 o Mencetak, menandatangani dan membubuhi stempel Format B1 sebanyak 3 tiga rangkap didistribusikan kepada: • Satu rangkap masing-masing untuk LPMP dan LPTK • Satu rangkap Format B1 bagi guru SMA, SMK, dan SLB untuk dinas pendidikan provinsi • Satu rangkap Format B1 bagi guru TK, SD dan SMP untuk dinas pendidikan kabupatenkota SERTIFIKASI GURU MELALUI PPGJ 2015 17  Tugas dan tanggungjawab P SG di Tingkat Dinas Pendidikan Provinsi • sosialisasi pelaksanaan sertifikasi kepada guru SMA, SMK, SLB dan masyarakat. • mengelola calon peserta UKA  melakukan pendaftaran calon peserta uji kompetensi  mengumpulkan dan melakukan verifikasi dan validasi berkas data calon peserta UKA.  menetapkan peserta uji kompetensi dan distribusi peserta ke TUK.  berkoordinasi dengan dinas pendidikan kabupatenkota dan LPMP dalam menentukan lokasi TUK, melaksanakan dan memantau uji kompetensi • Mengelola calon peserta sertifikasi guru melalui PPGJ  Mencetak Format Verifikasi dari AP2SG-PPGJ dan memberikannya kepada calon peserta sertifikasi guru melalui PPGJ.  Mengusulkan penghapusan calon peserta sertifikasi guru melalui PPGJ yang ada pada AP2SG-PPGJ. SERTIFIKASI GURU MELALUI PPGJ 2015 18  lanjutan • mengumpulkan dan melakukan verifikasi dan validasi berkas data calon peserta sertifikasi • melakukan perbaikan data guru pada AP2SG-PPGJ yang akan digunakan sebagai dasar penetapan sertifikasi • mengumpulkan Format Penghapusan Calon Peserta yang sudah ditandatangani berikut data pendukungnya • mencetak dan memberikan pengesahan pada Format A1 sebanyak 4 empat rangkap, dikirim ke Dinas Pendidikan Provinsi, LPMP, LPTK dan guru peserta sertifikasi • mengumpulkan semua berkasdokumen peserta sertifikasi • melakukan verifikasi kelengkapan dokumen RPL peserta sertifikasi kemudian mengirimkan ke LPTK • mendistribusikan Format A1 yang sudah disahkan Dinas kepada peserta sertifikasi guru • berkoordinasi dengan dinas pendidikan kabupatenkota dalam melaksanakan dan memantau proses penetapan peserta. • mengikuti perkembangan pelaksanaan sertifikasi guru tahun 2015. SERTIFIKASI GURU MELALUI PPGJ 2015 19

4. Sosialisasi Penetapan Peserta Sertifikasi Guru melalui PPGJ