Margin Ukuran dan orientasi kertas Print Preview

TIK Untuk SMP Kelas VIII 52 Langkah-langkah format bullet numbering adalah sebagai berikut. 1 Blok paragraph-paragraf yang ingin diberi bullet. 2 Klik menu Format kemudian Bullet and Numbering. 3 Klik pada kotak Bullet yang diinginkan, kemudian klik Ok atau jika ingin melihat bullet yang lebih lengkap klik Customize. 4 Klik Bullet kemudian pilih yang diinginkan. 5 Klik Ok. Untuk memberikan penomoran numbering pilih kotak Numbered, kemu- dian pilih macam penomoran yang diinginkan. Anda juga dapat menggunakan fasilitas toolbar numbering dan toolbar Bullets pada toolbar formatting. Contoh : Pengoperasian Numbering dan Bulleting adalah sebagai berikut:

3. Format Halaman

Sebelum melakukan pencetakan dokumen, sebaiknya kita sesuaikan ter- lebih dahulu jarak antar baris dalam dokumen yang kita buat, ukuean dari kertas yang akan kita gunakan, dan apabila dokumen yang kita hasilkan terdiri dari banyak halaman alangkah baiknya kalau kita berikan penomoran halaman.

a. Margin

Margin adalah jarak antara tepi kertas dengan teks, baik kiri, kanan, atas, bawah. Langkah-langkah untuk menjalankan- nya adalah sebagai berikut. 1 Pilih menu File 2 Klik Page Setup Gambar 2.41. Menu File Page Setup Penyakit Menular Melalui Udara 1. Influenza: a. Gejala-gejala terserang influenza adalah: • Bersin-bersin • Hidung berair • Pusing-pusing • Pegal-pegal • Seringkali disertai batuk b. Dampak dari influenza, penderita mudah sekali terjangkit penyakit yang lain. Ini berhubungan dengan daya tahan tubuh yang menurun. Penyebab penyakit influenza flu yaitu virus. BAB 2.qxp 6242009 10:32 AM Page 52 Di unduh dari : Bukupaket.com BAB 2 Menggunakan Microsoft Word 53 Selanjutnya akan muncul gambar kotak dialog seperti berikut: Secara default software aplikasi Microsoft Word menggunakan ukuran Inches . Untuk memudahkan dalam melakukan format maka sebaiknya menggunakan ukuran centimeter. Untuk mengubah ukuran inches menjadi centimeter caranya sebagai berikut. 1 Pilih menu Tools. 2 Pilih Options, akan muncul kotak dialog sebagai berikut: Gambar 2.43. Kotak dialog Tools, Options Measurement Units Gambar 2.42. Kotak dialog Page Setup Margins BAB 2.qxp 6242009 10:32 AM Page 53 Di unduh dari : Bukupaket.com TIK Untuk SMP Kelas VIII 3 Pilih General. 4 Perhatikan pada Measurement units: 5 Ubah ukuran dari inches menjadi centimeters 6 Maka, secara otomatis selama kalian bekerja, format ukuran menjadi dalam bentuk centimeter.

b. Ukuran dan orientasi kertas

Untuk menentukan ukuran kertas : Pada layar Page Setup pilih tab Paper Size. Orientasi kertas menentukan posisi kertas Potrait atau landscape, per- hatikan kotak dialog berikut ini: Gambar 2.45. Kotak dialog Page Setup Paper Gambar 2.44. Kotak dialog Measurement Units 54 BAB 2.qxp 6242009 10:32 AM Page 54 Di unduh dari : Bukupaket.com BAB 2 Menggunakan Microsoft Word

c. Print Preview

Print Preview merupakan tampilan dokumen persis saat dicetak nantinya. Perintahnya: Pilih File Print Preview atau klik ikon Page Setup

d. Nomor Halaman