PHP Hypertext Preprocessor Perancangan Sistem

7 file Executable program. Hal ini disebabkan karena HTML hanyalah sebuah Bahasa Scripting yang dapat berjalan apabila dijalankan di dalam browser pengakses web. Browser – browser yang mendukung HTML antara lain adalah Internet Explorer, Netscape Navigator, Opera, Mozila, dan lain – lain. Karena HTML hanyalah merupakan sebuah kode Scripting dan bukan merupakan program Kompiler, maka kita dapat menuliskan semua kode – kode program dengan menggunakan Editor yang disukai. Editor yang dapat digunakan antara lain Macromedia Dreamweaver, Front Page, Home Site, ataupun dapat juga menggunakan Notepad sebagai editor standar bawaan Windows. Jika menggunakan OS Linux bisa menggunakan mc edit, joe, vi sebagai editornya, ataupun Quanta pada GUI nya Penerbit ANDI, 2007.

2.1.5. PHP Hypertext Preprocessor

PHP merupakan bahasa permrograman untuk membuat web yang bersifat serever-side scripting. PHP memungkinkan kita untuk membuat halaman web yang lebih dinamis. PHP bersifat cross-platform artinya dapat berjalan pada berbagai macam sistem operasi, misalnya Windows atau Linux. Selain mendukung web server apache PHP juga mendukung beberapa web server lain, misalnya Microsoft IIS, Caudium, PWS, dan lain- lain. PHP juga banyak dipakai dalam banyak penyedia hosting, maka untuk alas an kompatibilitas bila ingin meletakaan script PHP pada web hosting sewaan, PHP menjadi pilihan pertama. Seperti yang dikutip oleh Arief Ramadhan, S.Kom, dalam bukunya Student Guide Series Pemrograman Web Database dengan PHP dan MySQL Kadir, 2008.

2.1.6. Database MySQL

MySQL menurut MADCOMS 2004:33 merupakan database yang paling digemari di kalangan programmer web, dengan alasan bahwa program ini merupakan database yang sangat kuat dan cukup stabil untuk digunakan sebagai media penyimpanan data. Sebagai sebuah database server yang mampu untuk memanajemen database dengan baik, MySQL terhitung merupakan database yang paling digemari dan paling banyak digunakan disbanding database lainnya. Selain MySQL masih terdapat perpustakaan.uns.ac.id commit to user 8 beberapa jenis database server yang juga memiliki kemampuan yang juga tidak bis dianggap enteng, database itu adalah Oracle dan PostgreSQL. Di dalam dunia internet, MySQL dijadikan sebagai sebuah database yang paling banyak digunakan selain database yang bersifat shareware seperti Ms. Access, penggunaan MySQL ini biasanya dipadukan dengan menggunakan program aplikasi PHP, karena dengan menggunakan kedua program tersebut telah terbukti kehandalannya dalam menangani permintaan data. 1. Interaksi Database MySQL dengan PHP Untuk dapat menghubungkan database dengan bahasa pemrograman, MySQL memiliki sebuah dukungan fungsi API yang berguna untuk melakukan hubungan antara database dengan program. Banyak sekali dukungan yang dimiliki oleh database MySQL dalam hal hubungan program, hampir semua bentuk bahasa pemrograman dapat memanfaatkan database ini sebagai media penyimpanan datanya. Dukungan – dukungan program tersebut membuktikan bahwa database MySQL telah digunakan oleh banyak pengguna dengan bahasa pemrograman yang beraneka ragam. Untuk program yang berupa pemrograman visual juga telah disediakan bermacam-macam komponen yang dapat menangani masalah tersebut, sebagai contoh kita dapat menggunakan My ODBC sebagai media penghubung antara database MySQL dengan Visual Basic, Delphi dan lainnya. Serta masih banyak lagi komponen yang dapat menghubungkan database MySQL dengan program- program lain, baik bentuk Visual maupun nonvisual. 2. Koneksi Database MySQL Hubungan antara sebuah database dengan program biasanya disebut dengan koneksi, ada banyak metode yang dapat dilakukan untuk dapat menghubungkan program kita dengan database ini. Setiap program biasanya memiliki tehnik hubungan yang berbeda-beda, sebagai contoh pada PHP kita dapat menggunakan beberapa tehnik seperti menggunakan commit to user 9 fungsi C API, ataupun ODBC API. Kedua fungsi tersebut sama-sama dapat digunakan untuk menghubungkan database MySQL denagn PHP. Dukungan MySQL dengan program lain juga sangat beraneka ragam, dengan jumlah program yang ada berarti setiap program memiliki kriteria dan tehnik hubungan yang berbeda-beda, berikut adalah beberapa program dan tehnik hubungannya :

1. MySQL C API : Digunakan untuk menghubungkan database

MySQL dengan program PHP. 2. MySQL Perl API : Bentuk dukungan database MySQL dengan program Perl. 3. MySQL C++ API : Bentuk dukungan database MySQL dengan program C++.

4. MySQL Python API : Bentuk dukungan database MySQL dengan

program Python, baik di Linux mupun di Windows. Semua bentuk dukungan di atas dapat dijalankan pada platform LINUX maupun Windows, sehingga dukungan databases ini menjadi semakin luas dan kompleks.

2.1.7. Perancangan Sistem

Perancangan sistem secara umum digunakan untuk memberikan gambaran secara global kepada pemakai tentang sistem yang akan dikembangkan dan berfungsi sebagai persiapan untuk tahap perancangan sistem. 1. Context Diagram CD Context Diagram atau Konteks Diagram adalah tingkatan tertinggi dalam diagram aliran data dan hanya memuat satu proses, menunjukkan sistem secara keseluruhan Kendall Kendall, 2003. Beberapa simbol yang digunakan dalam Context Diagram dapat dilihat dalam Tabel 2.1.7.1. : commit to user 10 Tabel 2.1.7.1. Simbol Komponen Context Diagram Simbol Keterangan Entitas Menggambarkan sumber dan tujuan dari aliran data dan atau menuju sistem. Proses Merepresentasikan proses aliran data. Sistem Merepresentasikan keseluruhan sistem yang hendak dibangun. 2. Data Flow Diagram DFD Data Flow Diagram DFD adalah suatu model logika data atau proses yang dibuat untuk menggambarkan darimana asal data atau kemana tujuan data yang keluar dari sistem, dimana data disimpan, proses apa yang menghasilkan data tersebut dan interaksi antara data yang disimpan dan proses yang dikenakan pada data tersebut Kristanto, 2003. Simbol untuk DFD dapat dilihat dalam Tabel 2.1.7.2. : Tabel 2.1.7.2. Simbol Komponen DFD Simbol Keterangan Entitas Menggambarkan orang atau sekelompok yang merupakan asal data dan tujuan data. Alir Data Simbol alir data atau aliran data. perpustakaan.uns.ac.id commit to user 11 Proses Menunjukkan transformasi data dari masukan menjadi keluaran dan suatu proses dimana beberapa tindakan dijalankan. Penyimpanan Data File basis data atau penyimpanan yang diimplementasikan dalam komputer.

2.1.8. PSB Penerimaan Siswa Baru Online