Pengumpulan umpan balik Target audiens Sistem pemasaran dan penjualan melalui media sosial Push Strategy Pull Strategy

6 mengolah materi-materi pesan tersebut hingga pada akhirnya disampaikan dan bisa diterima oleh penerima pesan. Seputar pengetahuan tentang produk Siswa juga disampaikan melalui Twitter dengan berbagai varian pesan yang menarik serta menampilkan gambar-gambar desain cover buku untuk lebih menarik perhatian. Pesan yang dibuat melalui Twitter menggunakan bahasa dan pilihan kata yang mudah dimengerti dan ramah, karena disesuaikan dengan target audiens yang merupakan pelajar. Perencanaan pesan dibuat berdasarkan dari segi desire dan interest, dengan memahami terlebih dahulu maksud dan keinginan konsumen. Seperti misalnya dalam Twitter ketika ada yang follow balik Twitter Siswa_Asik, maka admin akan memberikan salah ucapan terimakasih karena sudah memfollow balik Twitter buku Siswa sebagai bentuk perkenalan dan peduli care dan memberikan pesan-pesan untuk menyemangati.

d. Pengumpulan umpan balik

Setelah melakukan pemilihan media dan perencanaan pesan yang sesuai dengan pesan yang akan disampaikan, maka langkah selanjutnya adalah pengumpulan umpan balik atau respon dari para konsumen setelah menerima pesan tersebut. Umpan balik tersebut bisa didapatkan melalui komen-komen dari Twitter, Facebook, pesan dari email ataupun melalui Black Bery Messanger BBM. Berdasarkan wawancara dengan Wida, keberadaan umpan balik atau respon dari konsumen ini sangat penting, karena dengan begitu maka perusahaan akan lebih mengerti keinginan 7 konsumennya, serta menjadi semakin saling mengenal produk dan karakter konsumennya.

e. Target audiens

Buku tulis Siswa merupakan buku tulis yang diperuntukkan untuk semua kalangan pelajar, baik pelajar dari Sekolah Dasar SD hingga Sekolah Menengah Atas SMA. Follower twitter buku Siswa juga sebagian besar adalah siswa pelajar juga menjadi target audiens. Alasan penentuan target audiens tersebut berdasarkan tingkat kebutuhan konsumen terhadap produk yang dihasilkan, sedangkan anak-anak atau pelajar masih sangat memerlukan buku tulis sebagai sarana belajar mengajar.

f. Sistem pemasaran dan penjualan melalui media sosial

Buku siswa melakukan berbagai aktivitas promosi dan penjualan secara terus menerus, namun segala aktivitas promosi dan penjualan tersebut dituangkan melalui media sosial salah satunya twitter, sehingga informasi tentang buku Siswa bisa didapat dengan mudah. Terdapat tiga strategi dalam komunikasi pemasaran yang dijumpai dalam komunikasi pemasaran buku tulis Siswa yakni :

a. Push Strategy

Memanfaatkan tenaga penjualan dalam twitter, admin meminta setiap followers untuk me-retweet pesan penjualan ataupun 8 promosi buku tulis Siswa, agar pesan tersebut dapat menyebar lebih luas.

b. Pull Strategy

Sebagai admin twitter Siswa_Asik, telah melakukan promosi dan mengajak setiap followers untuk membeli produk buku tulis Siswa. Admin secara langsung memposting pesan yang menawarkan produk.

c. Profile Strategy

Dokumen yang terkait

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BUKU TULIS SISWA MELALUI STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BUKU TULIS SISWA MELALUI SOCIAL MEDIA DALAM PEMBENTUKAN BRAND AWARENESS (Analisis Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Buku Tulis Siswa melalui Twitter dal

0 2 13

PENDAHULUAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BUKU TULIS SISWA MELALUI SOCIAL MEDIA DALAM PEMBENTUKAN BRAND AWARENESS (Analisis Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Buku Tulis Siswa melalui Twitter dalam Pembentukan Brand Awareness).

0 2 31

DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BUKU TULIS SISWA MELALUI SOCIAL MEDIA DALAM PEMBENTUKAN BRAND AWARENESS (Analisis Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Buku Tulis Siswa melalui Twitter dalam Pembentukan Brand Awarene

0 2 16

KESIMPULAN DAN SARAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BUKU TULIS SISWA MELALUI SOCIAL MEDIA DALAM PEMBENTUKAN BRAND AWARENESS (Analisis Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Buku Tulis Siswa melalui Twitter dalam Pembentukan Brand Awareness).

0 2 29

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN MELALUI STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN MELALUI EVENT DALAM PEMBENTUKAN BRAND EQUITY “Studi Deskriptif Strategi Komunikasi PemasaranMelalui EventPocari SweatFutsal Championship 2013 (PSFC 2013) Regional Yogyakarta dalam Pembent

0 4 13

PENDAHULUAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN MELALUI EVENT DALAM PEMBENTUKAN BRAND EQUITY “Studi Deskriptif Strategi Komunikasi PemasaranMelalui EventPocari SweatFutsal Championship 2013 (PSFC 2013) Regional Yogyakarta dalam Pembentukan Brand Equity Pocari S

2 13 56

DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN MELALUI EVENT DALAM PEMBENTUKAN BRAND EQUITY “Studi Deskriptif Strategi Komunikasi PemasaranMelalui EventPocari SweatFutsal Championship 2013 (PSFC 2013) Regional Yogyakarta dalam Pembentukan Brand

0 3 12

KESIMPULAN DAN SARAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN MELALUI EVENT DALAM PEMBENTUKAN BRAND EQUITY “Studi Deskriptif Strategi Komunikasi PemasaranMelalui EventPocari SweatFutsal Championship 2013 (PSFC 2013) Regional Yogyakarta dalam Pembentukan Brand Equity

0 3 24

PENDAHULUAN STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN ONLINE PRODUK LOKAL PADA SOCIAL MEDIA DALAM MEMBENTUK CO-CREATION (Analisis Deskriptif Kualitatif Strategi Komunikasi Pemasaran Online Produk Makanan Maicih melalui Twitter).

0 4 38

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN MELALUI EVENT DALAM PEMBENTUKAN BRAND EQUITY.

0 6 15