Kerangka Konsep Hipotesis Jenis Penelitian Variabel Penelitian Definisi Operasional Populasi dan Sampel

39 BAB III METODE PENELITIAN

A. Kerangka Konsep

Gambar 3.1 Kerangka konsep

B. Hipotesis

1. Ada hubungan antara Pengalaman Kecelakaaan Berkendara dengan praktik Safety Riding 2. Ada hubungan antara Sikap Berkendara dengan praktik Safety Riding 3. Ada hubungan antara Umur Responden dengan praktik Safety Riding

C. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini merupakan penelitian Survey Analitik dengan pendekatan cross sectional dan metode yang digunakan yaitu surveywawancara, yang akan menjelaskan hubungan antara variabel yang terikat dengan variabel bebas. - Pengalaman Kecelakaan Berkendara Praktik Perilaku SAFETY RIDING - Sikap Berkendara - Umur Responden

D. Variabel Penelitian

1. Variable Independent Variabel Bebas: Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Pengalaman Kecelakaan Berkendara, dan Sikap Berkendara, serta Umur responden. 2. Variable Dependent Variabel Terikat: Variabel terikat penelitian ini adalah PraktikPerilaku safety riding

E. Definisi Operasional

Tabel 3.1 Definisi Operasional No. Variabel Definisi Operasional Alat Ukur Skala Ukur 1. Pengalaman Kecelakaan Berkendara Peristiwa kecelakaan yang pernah dialami oleh seseorang ketika Mengendarai sepeda motor di jalan raya. Kuesioner Interval Pernah, Tidak Pernah 2. Sikap Berkendara Respon seseorang terhadap praktik safety riding ketika mengendarai sepeda motor di jalan raya Kuesioner Interval ya,tidak Tabel 3.1 Definisi Operasional lanjutan No Variabel Definisi Operasional Alat Ukur Skala Ukur 3. Umur Responden Lamanya hidup responden, yang dihitung dalam tahun sejak lahir sampai saat penelitian. Wawancara Interval 30 th, 31-40 th, 41-50 th, 51-60 th 4. Praktik Safety Riding Tindakan yang dilakukan saat mengendarai sepeda motor meliputi: Penggunaan APD, Pengecekan kendaraan sebelum maupun sesudah digunakan, Pengecekan kelengkapan dokumen kendaraan. Kuesioner Interval Baik, Kurang Baik

F. Populasi dan Sampel

1. Populasi Penelitian Populasi dalam penelitian ini adalah semua guru di SMA Kesatrian 1 sebanyak 57 orang, dan semua guru yang mengajar di SD Islam Al- azhar 25 semarang yang masih aktif mengajar siswa-siswi hingga saat ini yaitu sebanyak 50 orang, jumlah total dari kedua sekolah tersebut adalah 107. 2. Sampel Penelitian Sampel adalah wakil dari populasi yang akan diteliti. 25 Teknik Pengambilan sampel dilakukan secara Purposive Sampling yaitu 74 responden yang memenuhi kriteria inklusi. Dalam penelitian ini sampel yang digunakan adalah 74 guru yang ada di SMA Kesatrian 1 dan SD Islam Al-Azhar 25 Semarang. Kriteria Inklusi Subjek Penelitian: a. Bersedia sebagai responden b. Mengendarai Sepeda motor saat kesekolah

G. Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 1 15

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 1 1

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 3

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 12

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 26

HUBUNGAN ANTARA PENGAN KECELAKAAN DAN SIKAP INDIVIDU DENGAN PRAKTIK SAFETY RIDING PADA PROFESI GURU DI SMA KESATRIAN 1 DAN SD ISLAM AL-AZHAR 25 SEMARANG TAHUN 2016 - UDiNus Repository

0 0 2