PERENCANAAN BANGUNAN PELIMPAH EMBUNG PROPOK DI KABUPATEN LOMBOK BARAT NUSA TENGGARA BARAT

PERENCANAAN BANGUNAN PELIMPAH EMBUNGPROPOK DI
KABUPATEN LOMBOK BARATNUSA TENGGARA BARAT
Oleh: Pratama Adi Candra (01520044)
civil of engineering
Dibuat: 2007-01-04 , dengan 4 file(s).

Keywords: Bangunan Pelimpah, Pelimpah bebas
Bangunan pelimpah merupakan bangunan yang berfungsi sebagai pengaman bagi suatu
bendungan, terutama bendungan type urugan. Bangunan ini berfungsi untuk melindungi tubuh
bendungan dari bahaya limpasan (over topping) pada waktu terjadi banjir. Dengan demikian
mengingat sangat vitalnya bendungan tersebut maka diperlukan perencanaan bangunan pelimpah
sebagai bangunan pelengkap agar fungsi dari bendungan tersebut dapat terpenuhi.
Perencanaan ini terdiri dari beberapa analisa yang meliputi : analisa hidrologi, analisa hidrolika
dan analisa stabilitas bangunan pelimpah. Analisa hidrologi untuk menghitung besarnya debit
banjir rencana diperoleh Q100 th sebesar : 95.818 m3/dt, analisa hidrolika untuk merencanakan
dimensi bangunan pelimpah dan bangunan pelengkapnya serta untuk mengetahui karakter aliran
air disepanjang bangunan tersebut, analisa stabilitas konstruksi pelimpah untuk melakukan
kontrol stabilitas guna memenuhi syarat-syarat keamanan pelimpah terhadap guling, geser dan
daya dukung tanah.
Melihat kondisi geologi dan topografi yang landai maka perencanaan bangunan pelimpah
embung Propok dipakai bangunan pelimpah type pelimpah bebas.


Abstract
Building the overflow is a building that serves as security for a dam, especially dam type urugan. This
building serves to protect the body from the danger of dam runoff (over topping) at the time of the
flood. Thus, given the very vital dam building will require planning of the overflow as a complement for
the function of building the dam can be met.
This plan consists of several analysis including: analysis of hydrology, hydraulic analysis and stability
analysis of the overflow building. Hydrological analysis to calculate the flood discharge is obtained plans
for th Q100: 95,818 m3/sec, hydraulic analysis for planning and building dimensional buildings
complement overflow as well as to know the character of the flow of water throughout the building,
construction of the overflow stability analysis for stability control in order to meet the the overflow to
bolster security requirements, shear and bearing capacity.
Seeing the condition of geology and topography of sloping the design of the overflow building embungs
Propok building used freely overflow the overflow type.