I GUSTI AYU D (21020112130106) LAMPIRAN

BERITA ACARA SIDANG KELAYAKAN
LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR (LP3A)
TUGAS AKHIR PERIODE 135/57
Dengan ini menyatakan bahwa telah dilaksanakan Sidang Kelayakan Landasan Program
Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A) pada :
Hari

: Selasa

Tanggal

: 28 Juni 2016

Waktu

: 08.30 – 11.00 WIB

Tempat

: Gedung Paul Pandelaki ruang C301, Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik, Universitas
Diponegoro, Semarang


Dilaksanakan oleh :
Nama

: I Gusti Ayu Dana Wulan

NIM

: 21020112130106

Judul

: Sekolah Alam di Bali Utara dengan Penekanan Desain Sustainable Architecture

Dengan susunan Tim Penguji sebagai berikut :
Dosen Pembimbing I

: Dr. Ir. Djoko Indrosaptono, MT

Dosen Pembimbing II


: Arnis Rochma Harani, ST, MT

Dosen Penguji I

: Ir. B. Adji Murtomo, MSA

A. PELAKSANAAN SIDANG
Sidang Kelayakan Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A) dengan
judul Sekolah Alam di Bali Utara ini dimulai pukul 08.30 WIB dan dihadiri oleh Dr. Ir. Djoko
Indrosaptono, MT., Arnis Rochma Harani, ST, MT., Ir. B. Adji Murtomo, MSA. Presentasi dilakukan
dalam waktu ± 15 menit dengan pokok materi yaitu latar belakang, tinjauan lokasi, analisa hubungan
ruang, analisa kapasitas, analisa kebutuhan ruang, program ruang, dan pemilihan lokasi.
Hasil sidang mencakup tanya jawab dan saran dari dosen pembimbing serta penguji terhadap
LP3A yang dipresentasikan sebagai berikut :
1. Dari Ir. B. Adji Murtomo, MSA
 Pertanyaan : Apakah akan banyak peminatnya jika sekolah alam didirikan di daerah
Bali Utara ?
Jawaban :
Alasan pemilihan lokasi di daerah Bali Utara salah satunya adalah karena

daerah Bali Utara memiliki potensi alam yang besar dan sedang dalam
pengembangan kawasan, dimana nantinya diharapkan akan banyak
penduduk maupun warga negara asing yang menetap di daerah Bali
Utara.

Saran :

Sebaiknya diperlihatkan secara detail letaknya serta digambarkan tapak
yang dipilih beserta kawasan disekitarnya.

2. Dari Dr. Ir. Djoko Indrosaptono, MT
 Pertanyaan : Apa latar belakang pemilihan lokasi di Bali?
Jawaban :
Dikarenakan daerah Bali memiliki budaya dan potensi alam yang dapat
dijadikan bahan pembelajaran. Selain itu sekolah alam yang sudah ada di
Bali cenderung berada di daerah Bali Selatan.
Saran :
Diperbaiki kembali alur penulisan dan sebaiknya mengurangi
subyektifitas dalam penulisan.
B. PELAKSANAAN SIDANG

Berdasarkan pertanyaan dan masukan dari tim penguji dan pembimbing pada sidang kelayakan
LP3A yang telah dilaksanakan (seperti terlampir dalam berita acara), maka dilakukan revisi untuk
menyempurnakan LP3A sebagai syarat melanjutkan ke tahap Eksplorasi Desain. Demikian berita
acara sidang kelayakan Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur dibuat sesuai
dengan sesungguhnya dan dapat dipertanggungjawabkan.
Semarang, 29 September 2016
Peserta Sidang,

I Gusti Ayu Dana Wulan
NIM. 21020112130106
Mengetahui,
Pembimbing I

Dr. Ir. Djoko Indrosaptono, MT
NIP. 195901091987031001

Penguji I

Ir. B. Adji Murtomo, MSA
NIP. 195305051985031001


Pembimbing II

Arnis Rochma Harani, ST, MT
NIP. 198705172014042001