Analisis Kebutuhan Peserta Pendidikan Selam Di Yayasan Primus, Sura. - Ubaya Repository

SiskaNatalia(2001).Analisis Kebutuhan Pada Pesertapendidikan SelamDi
YayasanPrimus, Surabaya.Skripsi SarjanaS-1. Surabaya:Fakultaspsikologi
UniversitasSurabaya.

ABSTRAK
Menyelam adalah aktivitas yang beresiko tinggi, yang memerlukan
persiapan fisik dan psikis yang cukup, sehingga diperlukan suatu program
pendidikan menyelam yang dapat memenuhi kebutuhan secara fisik -uuoun
psikisdari pesenapendidikan.
Needs oJ Achievemenl, Deference, Order, Exhibition, Autonomv,
Alfiliation, Succorance, Dominance, Intraception, Change, Abasemeit,
Nurturance, Endurance, Aggression, dan Heterosexuaiify merupakan kebutuhankebutuhan yang diharapkanoleh peserta dapat terpenuhi dengan mengikuti
program pendidikanselam.Penelitianini bertujuanuntuk mengetahuiprofil needs
para pesertadidik dan kemudian melakukanperbaikanprogram pendidikan selam
berdasarkanprofil needs yang didapat.
Subyek penelitian ini adalah sebagianpesertapendidikan selam yayasan
Primus yang berjumlah 5 orang. Data penelitian didapat melalui angket tipe
terbuka.Data tersebutdianalisisdenganteknik rater.
Hasil analisis menunjukkan bahwa Needs of Change, Intrdception,
Nurturance. Endurance,Alfiliation dan Play merupakanneeclyang muncul pada
kelima subyek penelitian dan menjadi dasar dalam penyusunan program

pendidikanyang baru.
Saran untuk penelitian selanjutnya adalah mencoba program pendidikan
selamyang sudahdiperbaharuiini padapendidikanselam yang akan datang.N