Pengumuman Kesbangpol Gayo Lues

PEMERINTAH KABUPATEN GAYO LUES

BADAN KESATUAN BANGSA, POLITIK DAN
PERLINDUNGAN MASYARAKAT
Jalan. Kolonel Muhammaddin – Blangkejeren (0642) 21292
BLANGKEJEREN 24653

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor: 02/PAN/IV/2011
Panitia pada Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Perlindungan Masyarakat akan melaksanakan
Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan pengadaan barang
sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan

Nama paket pekerjaan : Pengadaan Pakaian Kerja Lapangan
Nilai Total HPS
: Rp 1.430.000.000,- (Satu Milyard Empat Ratus Tiga Puluh Juta Rupiah )
Sumber pendanaan
: APBK Kab.Gayo Lues Tahun Anggaran 2011
2. Persyaratan Peserta (sesuai dengan Perpres 54 ahun 2010) :


-

Sertifikat Badan Usaha (SBU)
Surat Izin Tempat Usaha (SITU).
Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP).
Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).
Kartu Tanda Penduduk (KTP).
Akte Notaris.

3. Pelaksanaan Pengadaan

Tempat dan alamat : Badan Kesatuan Bangsa, Poltik Dan Perlindungan Masyarakat Kab.
Gayo Lues.
Jln. Kolonel Muhammaddin – Blangkejeren .
Website
: -www.lpse.acehprov.go.id
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan :
No
a.
b.

c.

Kegiatan
Pendaftaran dan Pengambilan
Dokumen Pengadaan
Pemberian Penjelasan
Pemasukan Dokumen Penawaran

d.

Pembukaan Dokumen Penawaran

e.
f.
g.
h.

Evaluasi Penawaran
Pengumuman Pemenang
Masa Sanggah

Penerbitan SPPBJ

Hari/Tanggal

Waktu

12 s.d 18 April 2011
15 April 2011

09.s.d 12.30 WIB
10 s.d. selesai
08.00 s.d. 12.00 WIB. (Kecuali tagl
20.04.2011 pukul 10.00 wib)

16 s.d.20 April 2011
20 April 2011
21 - 23 April 2011
25 April 2011
26 April s.d. 30 Mei 2011
2 Mei 2011


10.15.- selesai WIB

5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa

surat tugas dari direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil

Dokumen Pengadaan.
7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan pada Badan Kesatuan Bangsa,

Politik Dan Perlindungan Masyarakat Kab. Gayo Lues

DTO
PANITIA